Anda di halaman 1dari 1

1. Apa yang di sebut penyakit Asma ?

Jawaban : asma adalah suatu keadaan dimana saluran napas mengalami penyempitan
karena hiperaktivitas pada rangsangan tertentu.
2. Sistem pernapasan atas terdiri dari apa saja ?
Jawaban : Hidung, Faring dan Laring
3. Sistem pernapasam bawah terdiri dari apa ?
Jawaban : Trakea, Bronkus dan Paru-Paru
4. Sebutkan salah satu dari tujuan untuk terapi penyakit ASMA ?
Jawaban : menghilangkan dan mengendalikan gejala asma dan juga meningkatkan,
mempertahankan Faal paru seoptimal mungkin.
5. Gejala klinis apa saja yang di rasakan oleh penderita penyakit asma?
Jawaban : Sesak nafas, batuk dan mengi
6. Sebutkan Faktor apa saja yang diderita oleh penyakit Asma ?
Jawaban : Faktor Genetik, Faktor lingkungan dan Faktor lainnya seperti dari akibat asap
Rokok
7. Terapi farmakologi Asma apa aja yang meliputi Agonis Beta 2 ?
Jawaban : kortikosteroid inhalasi dan kostikosteroid Oral.

Anda mungkin juga menyukai