Anda di halaman 1dari 3

……………………………….......…..........................

UJIAN PRAKTIK
TAHUN AJARAN 2022/2023
Mata pelajaran : PPKn
Kelas : IX……
Hari/tanggal : ...............................................

Nama :............................................................ NISN:.....


……………………………….

Petunjuk Umum
1. Berdo`a terlebih dahulu Nilai
2. Tulis basmalah, nama dan kelas
3. Buatlah teks Warta Berita berbahasa Sunda (dapat
mengunduh dari siaran TV/Radio/Media Massa atau buat
secara mandiri yang berisikan berita sesuai dengan ruang
lingkup materi PPKn)
4. Jika terlambat mengumpulkan teks warta berita dari waktu
yang ditentukan, akan dikenakan pengurangan poin per
jamnya
5. Untuk rubrik/kriteria penilaian dan tema berita dapat dilihat di bawah ini
6. Tulis hamdalah setelah selesai mengerjakan soal
7. Cek kembali teks warta berita sebelum diserahkan kepada guru

PRAKTIK PPKn
“WARTA BERITA”

Rentang
No Aspek Yang Dinilai Skor Bobot Nilai
Skor

Produk

1 Struktur Warta Berita 1-4 30

- Lengkap (mengandung unsur-unsur Warta :


Judul, Puncak Warta, Penghubung, Isi Warta , 4
dan Pamungkas Warta), sistematis, dan sesuai
tema
- Lengkap tapi kurang sistematis (isi warta
3
mendahului judul (headline), atau pamungkas
mendahui puncak warta dsb) dan sesuai tema
- Tidak lengkap, tidak sistematis, dan sesuai tema 2
- Tidak lengkap dan tidak sistematis, dan tidak 1
sesuai tema
Skor maks=4

Praktik

2 Lafal 1-4 70

- Secara konsisten menggunakan kan


4
artikulasi/pelafalan yang benar dan suara dapat
didengar pemirsa dengan jelas
- Ada satu/dua artikulasi/pelafalan yang kurang
3
benar dan suara dapat didengar pemirsa dengan
cukup jelas.
- Ada beberapa artikulasi/pelafalan yang kurang
2
benar dan suara kurang dapat didengar pemirsa
dengan jelas.
- Sebagian besar artikulasi/pelafalan kurang benar
1
dan suara kurang dapat didengar pemirsa dengan
jelas
3 Intonasi 1-4

- Secara konsisten menggunakan intonasi dan


4
kecepatan membaca yang sesuai; memperjelas isi
seluruh berita
- Hampir selalu menggunakan intonasi dan
3
kecepatan membaca yang sesuai; memperjelas isi
sebagian besar berita.
- Kadang-kadang menggunakan artikulasi dan
2
intonasi yang sesuai; memperjelas isi sebagian
kecil berita.
- Jarang menggunakan artikulasi dan intonasi yang 1
sesuai; isi berita tidak tersampaikan dengan jelas.
4 Sikap tubuh 1-4

- Secara konsisten menunjukkan kepercayaan diri;


selalu melakukan kontak mata, bahasa tubuh, dan 4
ekspresi wajah sangat menunjang penyampaian
isi berita
- Menunjukkan kepercayaan diri yang baik; sering
melakukan kontak mata, bahasa tubuh, dan 3
ekspresi wajah menunjang penyampaian isi
berita.
- Menunjukkan kepercayaan diri yang cukup;
kadang-kadang melakukan kontak mata, bahasa 2
tubuh, dan ekspresi wajah cukup menunjang
penyampaian isi berita
- Kurang menunjukkan kepercayaan diri; jarang 1
melakukan kontak mata, bahasa tubuh, dan
ekspresi wajah tidak menunjang penyampaian isi
berita.
5 Konten/ isi berita 1-4

- Dapat membacakan naskah berita dengan sangat


baik; seluruh informasi yang ada di naskah
4
disampaikan dengan lengkap dan dapat
melakukan improvisasi untuk memperjelas
berita.
- Dapat membacakan naskah berita dengan baik;
3
hampir seluruh informasi yang ada di naskah
disampaikan dengan lengkap.
- Dapat membacakan naskah berita dengan cukup
2
baik; informasi yang ada di naskah disampaikan
dengan cukup lengkap.
- Kurang dapat membacakan naskah berita;
1
informasi yang ada di naskah disampaikan
dengan tidak lengkap.
Skor maks=16

Nilai Akhir

Tema Berita:

1. Politik (partai politik, calon presiden, calon kepala daerah, partisipasi masyarakat
dalam pemilu, dll)
2. Hukum (perubahan UU, keputusan pengadilan, tindak pidana korupsi, lalu lintas,
pencurian uang, pencurian kendaraan bermotor, dll)
3. Kewarganegaraan (asas kewarganegaraan, naturalisasi, pindah kewarganegaraan dll)
4. Moral (tawuran antar pelajar, keteladanan peserta didik, mengembalikan uang temuan
yang bukan miliknya, gotong royong, dll)
5. Nasionalisme (mewakili sekolah, daerah, negara dalam perlombaan atau kejuaraan,
menciptakan teknologi, hasil penelitian dll)
6. Patriotisme (membersihkan sampah di berbagai tempat, menyisihkan uang jajan untuk
membantu orang lain, dll)
7. Pancasila (pengamalan nilai-nilai Pancasila, dll)

Anda mungkin juga menyukai