Anda di halaman 1dari 3

ANALISA STRUKTUR II

Contoh Soal Operasi Matiks

Invers Matrks

[ A ] . [ B ] = [ C ] maka

[ B ] =[ A ]-1 [ C ]
Contoh 1
Operasi Matriks secara sederhana untuk matriks 2 x 2

Secara umum, rumus invers matriks dapat ditulis sebagai berikut :


rumus invers matriks

Keterangan :
A‾¹ = Invers Matriks (A)
det (A) = Determinan Matriks (A)
Adj (A) = Adjoin Matriks (A)

Contoh 1 Metode Ajoint


Metode Ajoint secara lengkap dapat dilihat pada materi 1 hal. 5 sd 7

Matriks [ ] [ ]

Selanjutnya, cari determinan matriks


det = (2 × 6) – (4 × 1)
= 12 – 4
=8

Ajoint dari matriks A [ ]


Sebagai rumus praktis dari matriks ajoint 2 x 2 adalah

[ ] [ ] [ ]

Setelah nilai adjoin dan determinan matriks diketahui. Kemudian masukkan rumus
matriks di atas. Hasilnya adalah :
jawaban invers matriks

= [ ]

=[ ]

= [ ]

Contoh 2 Metode Gauss Jordan


Metode Gauss Jordan dapat dilihat pada materi 1 hal 7 - 8

Matriks [ ] [ ]

2.000 1.000 1.000 0.000


4.000 6.000 0.000 1.000
-4.000 -2.000 -2.000 0.000

1.000 0.500 0.500 0.000


0.000 4.000 -2.000 1.000

0.000 -0.500 0.250 -0.125

1.000 0.000 0.750 -0.125


0.000 1.000 -0.500 0.250

= [ ]

Contoh 3 Metode Exel

Matriks [ ] [ ]

Operasi Matriks dengan menggunakan aplikasi Exel


Langkah operasi dengan aplikasi Exel
Operasi Matriks
1. Pilih MMULT untukperkalian
2. = MMULT (range objeknya) kemudian enter
"(objek untuk perkalian adalah dua matriks yang akan dikalikan)"
3. Range daerah matriks kemudian copy
4. Range daerah sesuai berapa baris dan kolom hasinya terus tekan
F2 kemudian tekan Ctrl dan ssecarabersamaan Tekan contr Shift dan Ent

Untuk Invers MMULT diganti dengan MINVERSE

Anda mungkin juga menyukai