Anda di halaman 1dari 12

Proposal Usaha Seoul in Canggu

Company Profile
Nama Perusahaan : PT Elora Maidah Azkaya
Tahun Berdiri : 2018
Domisili Perusahaan : Tangerang

Seoul in Canggu

Seoul in Canggu adalah sebuah brand yang bergerak di industry food and beverages. Seoul
in Canggu menjual produk kudapan korean food, bubur, dan bakmi dengan konsep 24 hours
dine in. Seoul in Canggu membawa street food China-Hongkong dengan tema retro klasik ke
dalam restaurant, serta mengusung konsep restaurant free condiments. Dimana Seoul in
Canggu memberikan kebebasan kepada pelanggan untuk menambahkan bumbu tambahan
pada makanannya. Sehingga pengunjung dapat mengambil sambal, kecap asin, dan lainnya
di sauce counter. Selain itu kami juga menyediakan bar untuk show off soda-soda yang
dimiliki oleh SanSan, karena specialty yang ingin ditawarkan selain korean food adalah soda.
Keanekaragaman soda dan pengetahuan akan soda akan ditampilkan di meja bar kami.

Analisis Permintaan Pasar Sasaran


Analisis Permintaan Pasar Sasaran
Jumlah Penduduk Bali Total Penduduk Bali 4,32 Juta Orang
Jumlah Target Pasar Millennials & Gen Z 1,7 Juta Orang
Jumlah Ekspat di Bali Total Jumlah Ekspat 110 Ribu Orang
Jumlah Turis Per Tahun Total Jumlah Turis 237 Ribu Orang
Total Jumlah Permintaan 2,1 Juta Orang
Pasar
Target Akuisisi Pasar 10% dari Total Jumlah 210 Ribu Orang
Permintaan Pasar
Product & Services

Banyak Varian Menu Korea


Rp 15.000,- s/d Rp 180.000,-

Beverages we sell
Chineese Tea
Teh khas china dengan porclain yang mengkilat
Rp 10,000,-
Limun Cap Nyonya
Black tea dengan potongan lemon lemon yang cerah ) Rp 15,000,-
Soda Dewa Burung
Minuman cola khas pati yang ngangenin
Rp 15,000,-
Mirinda
Minuman soda khas Indonesia yang warna warni dan enak di pandan
Rp 15,000,-
Jawa Kawista
Minuman soda dari jawa yang biasanya di elu-elukan sebagai coca-cola Indonesia.
Rp 15.000,-
Badak Sarsaparilla
Minuman root beer soda yang rasanya nendang banget
Rp 20.000,-
Rencana Pemasaran

Segmenting & Targeting


Demographics Life Cycle Stage Late Child Adolescence Early Adulthood
Middle Age Senior Age
Age Group Baby Boomers Generation X Generation Y
Generation Z
Jobs Student Employee Entrepreneur
Housewife Executive Freelancer
Spending for FnB < Rp 2.000.000,- Rp 2.000.000 – Rp Rp 3.000.000 – Rp
2.999.999 3.999.999
Rp 4.000.000 – Rp > Rp 5.000.000
4.999.999
Geographic CANGGU

Psychographics Consumer Type Cautious Planner Impulsive Inspired


Spender Adventurer
Secure Undaunted Striver
Traditionalist
Behaviour Benefit Sought Quality Service Affordable
Convenience Healthy Speed

Keterangan Primary Target Market


Secondary Target market

Differentiating

Seoul in Canggu memiliki formula recipe yang berbeda dari pesaing. Kami ingin pasar
merasakan sensasi dalam menikmati masakan yang lebih essential dari masakan korea
kebanyak di Indonesia. Recipe yang kami miliki sudah teruji lebih rich dilidah pecinta
masakan korea dengan melakukan Alpha test sebelum melakukan penjual, yang mana
target alpha test kami adalah calon konsumen di lokasi pasar yang disasar. Selain itu juga
kami menyediakan menu dengan harga yang affordable.

Positioning

Kami memposisikan brand Seoul in Canggu menjadi subtitusi dari Ling-Ling’s Bali yang
sedang memonopoli pasar korean food di Canggu. Seoul in Canggu adalah restoran korean
food dengan varian menu yang beragam, kualitas terjamin, serta rasa korean food yang
lebih nikmat. Dengan harga yang lebih murah dari pesaing utama Seoul in Canggu.

High Price
Low Quality High Quality

Low Price

Rencana Komunikasi Pemasaran

A. Infrastruktur Media
Seoul in Canggu menggunakan beberapa platform media untuk berkomunikasi dan
melayani konsumen. Seoul in Canggu memanfaatkan pemasaran online dan offline agar
mencakup target market secara optimal.

Tabel Media Online


No. Media Latar Belakang

1. Social Media Dengan berkembangnya social media, Seoul in Canggu


(Instagram &
memanfaatkan platform Instagram untuk meningkatkan
TikTok)
brand awareness terhadap konsumen pada produk yang
ditawarkan, dengan mengajak kerjasama beberapa
influencer dan food blogger. Seoul in Canggu
memanfaatkan fitur Instagram dan Tiktok yang berupa
paid promote atau instagram ads dan broadcast untuk
meningkatkan exposure dan menjangkau target market
secara langsung.

2. Tokopedia Platform Tokopedia digunakan untuk meningkatkan


volume penjualan dengan mencakup market base yang
lebih luas. Hal tersebut dikarenakan konsumen dapat
dengan mudah membeli produk Seoul in Canggu dengan
biaya antar flat rate dalam Jabodetabek.

3. Communication Target market menggunakan communication media


Media
berupa Whatsapp dan Line untuk berinteraksi dengan
(Whatsapp for
Business, Line@) teman dan keluarga. Kedua media dapat digunakan
untuk menyebarkan informasi produk secara massal
karena terdapat fitur broadcast message. Target market
biasanya tergabung dalam group media Whatsapp dan
Line@ maka dari itu Seoul in Canggu dengan lebih
mudah untuk memberikan informasi dan meningkatkan
brand awareness kepada target market.

4. Website Dengan keberadaan website, informasi dapat diakses


oleh public dan memberikan informasi yang dibutuhkan
mengenai produk, harga dan cara bertransaksi apabila
ingin membeli produk Seoul in Canggu

5. Go-food & Grab Dengan semakin majunya teknologi, perusahaan Gojek


food
menjadi salah satu perusahaan teknologi transportasi
yang sudah dipercaya oleh masyarakat Indonesia.
Dengan fitur Go-Food di dalamnya, masyarakat
Indonesia dapat dengan mudah membeli produk
makanan yang diinginkan dengan jangkauan waktu yang
tidak terbatas dan dapat mempermudah masyarakat
Indonesia untuk membeli atau mendapatkan
makanannya, sehingga media ini juga sangat membantu
meningkatkan penjualan restoran tersebut.

Tabel Media Offline

No Media Latar Belakang


1. Brosur Brosur berupa media offline yang paling efektif untuk
memasarkan produk secara offline, karena semua
informasi yang dibutuhkan mengenai Seoul in Canggu
dikemas dan dilampirkan dalam sebuah brosur yang
dapat disebarkan kepada masyarakat Bali. Brosur juga
dapat meningkatkan brand awareness dan menunjang
online media karena target market ingin mengetahui
lebih lanjut mengenai Seoul in Canggu dan dapat menjadi
salah satu tools promotion dalam strategi pemasaran
perusahaan.

2. Event Bazaar Dengan adanya penjualan secara langsung melalui event


bazaar, perusahaan dapat secara langsung mengamati
behavior konsumen sekaligus menganalisis pasar. Dan
dapat menjaga relasi lebih dengan konsumen serta
meningkatkan brand awareness Seoul in Canggu.

B. Rencana Promosi Produk dan Layanan


Berikut merupakan rencana promosi pada produk dan layanan Seoul in Canggu di
setiap medianya selama satu tahun :

Tabel Media Online

Media Online

No. Jenis Media Tujuan Media Jenis Promosi

1. Social Media : 1. Media memiliki mass market Melakukan posting


Instagram & 2. Meningkatkan awareness dalam social media.
TikTok Seoul in Canggu
3. Menyediakan informasi Melakukan endorse,
produk dan perusahaan instagram ads atau
4. Menjadikan katalog paid promote dan
5. Membangun engagement broadcast untuk
secara langsung kepada meningkatkan brand
target market awareness.
6. Memberikan informasi
terupdate terkait Seoul in
Canggu

2. Communication 1. Menyediakan informasi contact person.


Media mengenai produk
(Whatsapp, 2. Customer service Melakukan
Line@) 3. Meningkatkan tujuan untuk broadcast informasi
membeli produk dan layanan

3. Website 1. Menyediakan informasi Website akan


terkini menjadi sumber
2. Membangun engagement informasi berita
3. Membangun brand terkini dan katalog
awareness produk.
4. Memudahkan konsumen
untuk melihat katalog
produk

4. Tokopedia 1. Meningkatkan volume Tokopedia menjadi


penjualan platform untuk
2. Mempermudah konsumen konsumen membeli
untuk membeli dengan produk Seoul in
menjangkau market base Canggu dengan flat
lebih luas dengan tarif yang delivery price.
relatif murah atau flat rate.

5. Go-Food dan 1. Mempermudah konsumen Promosi kerjasama


grab food 2. Menjangkau market dengan Gojek &
3. Meningkatkan volume Grab
penjualan
4. Meningkatkan brand
awareness

Rencana Operation

Flowchart Inventory Control Seoul in Canggu

Service Blueprint
Proyeksi dan Perencanaan Keuangan

Total Investasi : Rp 271.110.000,-

Income Statement
Total Pendapatan Per Bulan : Rp 111.500.000,-
Total COGS 30% dari Pendapatan : Rp 33.450.000,-
Total Pengeluaran Operasional Per Bulan : Rp 10.000.000,-
Total Pengeluaran Marketing Per Bulan : Rp 18.000.000,-
Total Income Per Bulan : Rp 50.050.000,-

ROI based on times (Normal Scenario)


Total Investasi / Total Income Per Bulan: 5.41 atau 6 bulan.

Gross Margin
Variable Cost Rp 54.000
Average Selling Price Rp 180.000
Gross Margin Rp 98.000
Total Fixed Expenses

Rp 18.000.000
Marketing Expenses

Rp 10.000.000
Operating Expenses
Operating + Marketing Rp 28.000.000
Breakeven Sales in Unit

Rp 98.000
Gross Marg

Rp 28.000.000
Total Fixed Expenses

3.428,5 / Rp 617.760.000
Yearly Breakeven Amount in Units / Rupiah
Monthly Breakeven Amount in Units / Rupiah 285,7 / Rp 51.480.000

Dengan menjual produk sebanya menghasilkan penjualan sebesar Rp 51.480.000 / Bulan,


perusahaan sudah mencapai titik impas.

Anda mungkin juga menyukai