Anda di halaman 1dari 1

Flu burung merupakan penyakit saluran pernapasan yang disebabkan oleh virus h5n1.

Flu
burung telah menjadi perhatian yang luas bagi masyarakat karena telah mengakibatkan banyak
korban baik unggas maupun manusia. laporan kasus pertama yang menginfeksi manusia terjadi
di Hongkong pada tahun 1997, yang kemudian menyebar ke Cina (seluruh Asia) hingga Eropa
dan Afrika. Secara global terdapat sekitar 15 negara yang melaporkan kasus flu burung (H5N1)
pada manusia, 4 negara diantaranya berada di wilayah Asia Tenggara yaitu Bangladesh,
Myanmar, Indonesia dan Thailand. Berdasarkan laporan resmi World Health Organitation
(WHO) jumlah kasus flu burung pada manusia di wilayah Asia Tenggara yang dilaporkan sejak
awal tahun 2004 sampai 31 Desember 2013, sebanyak 228 kasus dengan 181 kematian. Khusus
tahun 2013 terdapat 4 kasus dengan 4 kematian flu burung pada manusia yang dilaporkan ke
WHO oleh negara Bangladesh dan Indonesia

virus flu burung tidak dapat ditularkan langsung dari unggas ke manusia, namun harus melalui
hewan perantara. Selain itu, virus ini tidak dapat ditularkan dari manusia ke manusia. “Avian
Influenza (flu burung) tidak dapat ditularkan langsung dari unggas ke manusia. Harus ada
hewan perantara, terutama babi.

Penyebab dari pneumonia bakterial adalah akibat bakteri yang melewati mekanisme


pertahanan tubuh, masuk ke dalam paru-paru, dan menyebabkan radang. 

Pneumonia adalah suatu peradangan pada paru yang menyebabkan adanya gangguan fungsi
pada paru

Anda mungkin juga menyukai