Anda di halaman 1dari 21

UJI HIPOTESIS

KOMPARATIF

Uji Beda dua rata-rata

D r. Taharuddin
Materi Statistik Sosial/I nferensial
F isip UL M
20 21
M E N G U J I H I P OT E S I S K O M P A R AT I F ( U J I
PER B EDAAN) DAR I DUA K ELOMPOK
S AMPEL

M E R U P A K A N S A L A H S AT U T E H N I K
S TAT I S T I K P A R A M E T R I K
H ipotesis k omparatif
H ipotesis yang menyatakan
perbedaan nilai antara dua
nilai sub sampel

 Kontrol vs eksperimen grup


 Dua sub sampel berbeda

Ada perbedaan nilai score statistik antara


siswa yang mengerjakan di ruang tenang
dibandingkan siswa yang mengerjakan
diganggu musik
Jenis Uji-t Paired Sampel t-test
Uji-t (T-test): untuk
“Uji perbandingan nilai rerata dari dua
menguji ada atau
kelompok sampel berhubungan/pasangan”
tidaknya perbedaan
rerata
nilai pengamatan yang
signifikan antara dua
sampel yang diambil
Independent
secara acak (random) Sampel t-test
dari suatu populasi
“Uji perbandingan nilai rerata dari dua
kelompok sampel bebas”
Uji t: > penelitian eksperimen
Menguji pengaruh perlakukan terhadap sekelompok atau dua kelompok
P a ir e d S a m pe l T - te s t

N ila i r e r a ta y a n g d iba n d in g k a n d ia m bil d a r i


k e lom pok y a n g s a m a

P e r ba n d in g a n n ila i pr e te s t d a n pos tte s t

“waktu”
+
Asumsi atau syarat penggunaan

 Dat a di ambi l dar i


popul as i yang mempunyai
di s t r i bus i nor mal
 I nt er val at au Ras i o
 Di s t r i bus i nor mal : dat a
s ebagi an bes ar ber ada
di s eki t ar r at a- r at a
Tutorial
Paired Sampel
T-Test
Lankah- langkah:
Uji Paired Sampel T-Test dengan
bantuan SPSS
Apakah ada perbedaan
signifikan Nilai rerata
mahasiswa sebelum setelah
diberikan materi statistik
sosial?

Ho: Tidak ada perbedaan signifikan nilai rerata


mahasiswa sebelum setelah diberikan materi
statistik sosial
Ha: Ada perbedaan signifikan nilai rerata mahasiswa
sebelum setelah diberikan materi statistik sosial
Entri data setiap sub sampel ke SPSS
1. Buka SPSS.
2. Buka Tab Variable View, buat 2 variabel: Pretest dan Posttest.
3. Ubah Type Pretest dan Posttest ke “Numeric”, Decimals “0”, beri
label “Nilai Pretest dan Posttest”, ubah measure menjadi “Scale”.
Buka Data View dan isikan data sebanyak 13 responden sebagai berikut:
Uji asumsi normalitas data dulu
 Pada menu, pilih Analyze, Descriptive Statistics, Explore, sampai muncul jendela
seperti di bawah ini: pindahkan Nilai Pre Test dan Post Test ke Dependent List
 Klik Plots:

11/5/2021
Uji asumsi normalitas data dulu
 Pada menu Explore: Plots, cental Steam and Leaf, cental Normality Plot with test,
continue

11/5/2021
Interpretasi Uji Normalitas data
dengan K-S dan Shapiro Walk

 Pada kolom uji (K-S) nampak bahwa


responden nilai acuan Asymp Sig. untuk
Nilai Pre Test=0,116; Nilai Post Test=0,200

 Pada kolom uji (SW) nampak bahwa


responden nilai acuan Asymp Sig. untuk
Nilai Pre Test=0,345; Nilai Post Test=0,114

 Seluruh nilai rerata, punya nilai Asymp Sig


> 0,05 (baik K-S maupun SW)

“ Data seluruhnya terbukti terdistribusi


normal “

Jika data terbukti tidak terdistribusi normal,


solusinya gunakan Paired Sampel Wilcoxon
 Pada menu, pilih Analyze, Compare Means, Paired Sampel T
Test…, sampai muncul jendela One-Way ANOVA seperti di bawah
ini:

 Pilih variabel “Nilai Pre Test, kemudian Post Test” lalu masukkan ke
kotak “Paired List” Sehingga nampak seperti di bawah ini:

 Klik: OK
Interprestasi: Paired Samples Statistics

“ Tabel Paired Samples


Statistics nampak bahwa
responden nilai rata-rata nilai
Pre Tets sebesar 54,62; dan nilai
rata-rata Post Test sebesar
67,69

Pre Tets < Post Test


54,62 < 67,69
(Perbedaan inilah yang diuji apakah nyata atau tidak (signifikan atau tidak
11/5/2021
“ Tabel Paired Sampel
Interprestasi Uji Paired Sampels Corr… Correlations: diperoleh nilai
koefisien korelasi antara kedua
data sebesar 0,35 dengan sig.0,242

“ Tabel Paired Sampel Correlations:


Korelasi antara pre test dan post test tergolong lemah, dan
hubungan keduanya tidak signif ikan, sebab sig > 0,05
atau 0,242 > 0,05
11/5/2021
Interprestasi: Paired Samples Test

“ Tabel Paired Sampel


Correlations: diperoleh nilai
koefisien korelasi antara kedua
data sebesar 0,35 dengan sig.0,242
11/5/2021
Interprestasi Uji Paired Samples Test

“ Pedoman: “ Hasilnya dan kesimpulannya

Sig > 0,05 : H0 diterima Sig < 0,05, atau 0,002< 0,05, dengan
demikian terbukti H0 harus ditolak, Ha
Sig < 0,05 : H0 ditolak diterima.

Ada perbedaan signifikan nilai rerata mahasiswa sebelum


11/5/2021 setelah diberikan materi statistik sosial
“ Pedoman:
t-hitung < t tabel : H0 diterima
t-hitung > t tabel : H0 ditolak

“ Hasil:
3,390 > 2,179 : H0 ditolak

Ada perbedaan signifikan nilai


rerata mahasiswa sebelum
setelah diberikan materi
statistik sosial
Terima kasih

Anda mungkin juga menyukai