Anda di halaman 1dari 3

Rangkuman Zoom 18 Oktober 2021

Pancasila, Disrupsi, dan Sistem Hukum Indonesia

Merenungkan apakah Nilai-Nilai Pancasila sudah teraplikasi di Sistem Hukum Indonesia.


Budi Darmono: Mengulik Negara Indonesia dari konsep2 Ilmu Negara

Proses Pendirian Negara (Budi Darmono):


1. Ada 2 Aspirasi besar
a. Menghendaki negara sekuler
b. Menghendaki negara Islam
Menentukan nasib bangsa Indonesia kedepannya. Mereka juga menyadari karena itu
nasib sehingga mereka mewujudkan garis tengah dengan perumusan pancasila. Pancasila itulah
menjadi dasar negara Indonesia. Prof. Budi memberikan contoh dasar seperti pondasi rumah.
Oleh karena itu, sebagai dasar negara pancasila menjadi fondasi paling penting.
Fondasi yang berubah akan meruntuhkan suatu negara, menjaga eksistensi, dan menjaga
kelangsungan hidup negara. Ibaratnya Homeless (Gak punya rumah).
Awalnya suka pakai dasar Islam karena bermayoritas Islam tapi non-muslim tidak setuju
sehingga Pancasila menjadi Inovasi bagi negara Indonesia dan negara-negara lain. Sampai
sekarang konflik masih terjadi, hal ini bisa dijadikan suatu solusi bagi negara-negara tersebut
dengan Pancasila.
Pancasila mengalami usaha-usaha untuk diubah namun tidak berhasil karena ia kokoh
sebagai fondasi. Terdapat juga masalah aktual seperti COVID-19 di aspek Ekonomi dan Sosial.
Jika tidak ditanggulangi maka bisa menjadi isu sosial lalu menjadi isu politik.
Kebijakan COVID-19 membentuk UU untuk menanggulangi COVID-19 tapi mempunyai
masalah tentang pejabat yang tidak dapat dihukumkan (dikenakan hukum). UU tersebut juga
disahkan namun perlu ditanggulangi dengan revisi. Karena delik tersebut dapat mengalami
pelanggaran asas-asas hukum. Jika tidak jelas (pejabat tersebut) maka perlakuan tersebut bisa
dilanggar.
UUD 45 boleh diubah sesuai perkembangan zaman. Tetapi pancasila tidak boleh diubah
karena. Pancasila adalah tolak ukur apakah ada penyalahgunaan kekuasaan. Misalkan biaya
PCR mahal dan merugikan rakyat, sila pertama dan sila kedua dapat menjadi alat tafsir untuk
menyelesaikan masalah itu. Apakah itu sesuai? Apakah itu benar? Apakah tindakan selanjutnya
tidak melanggar pancasila? Apakah itu menjadi keuntungan bagi rakyat?
Meskipun UU sudah disahkan, kita masih bisa merealisasikan pergantian tesebut. Sebagai
payung hukum, hakim dan profesi hukum lainnya menakar dari hukum formil perlakuan
tersebut. Mereka bisa melakukan perubahan melalui pancasila sebagai alat ukur.
Selain itu, pancasila bisa menjadi pedoman bagi pembuatan hukum di Indonesia.
Pembuatan hukum tersebut dapat diuji materil dan formil yang mempunyai kewenangan melalui
lembaga hukum.
UUD 45 merupakan penerapan lebih lanjut dari pancasila. Pancasila adalah nilai yang
bisa diterapkan ke norma hukum. Grundnorm Hans Kelsen bermain. Pancasila itu harus
ditetapkan untuk itu.’
Menurut bpk Budi Darmono, Disrupsi pancasila:
1. Pluralitas ideologi, agama, dll
2. Covid? (adanya kebijakan2 yang bertentangan dengan pancasila)

Pak Agus Brotosusilo: Pokok bocah GG parah.


Keterkaitan Pancasila dengan disrupsi COVID-19. Ia akan meluas pandangannya melalui
dimensi historis dan mungkin agak panjang. Udah gila nih orang, nanti dia kasih powerpointnya
. Menurut Prof. Agus Brotosusilo, sebelum ada pancasila terdapat nilai-nilai yang ada di
pancasila tercermin di hukum adat. Ia akan memulainya dengan landasan teori dan disrupsi-
disrupsi yang menyeluruh.
Hakekat Manusia terdiri dari keserasian unsur jasmani dan rohani. Tanpa keduanya maka
manusia belum bisa dikatakan manusia. Jasmani akan melahirkan karya sedangkan rohani akan
memiliki yang lain. Tuhan yang maha Esa akan menciptakan manusia dengan rohani melalui tiga
tatanan, yaitu
tatanan alami,
tatanan budaya
dan tatanan nilai.
Seperti tatanan
nilai ia bisa
menjadi norma
hukum.
Tujuan hukum
adalah untuk
membangun
hubungan yang
harmonis di
dalam
masyarakat. Pancasila harus melalui kriteria itu. Pancasila adalah kristalisasi sistem nilai
antinomis yang harmonis.
Disrupsi adalah interupsi pada proses atau kegiatan yang telah berlangsung secara
berkesinambungan. Masih banyak disrupsi artiannya namun Prof. Brotosusilo melihat disiplin
hukum disrupsi terjadi akibat Globalisasi Hukum
ROLE OF LAW (SS Needed)

Peran Hukum Aslin Nusantara


Globalisasi proses menyebarluaskan kebudayaan secara materi atau immaterial ke
seluruh dunia yang terbatas dan spesifik seperti agama, politik, dan hukum. Globalisasi Modern
menjadi lebih luas lagi karena terdampak oleh teknologi sehingga unsur-unsur kebudayaan
menjadi lebih luas lagi.
Sistem Hukum Indonesia berbeda dengan tradisi Common Law, Common Law adalah
norma-norma yang hierarkis. Sistem Hukum Indonesia mempunyai wujud hukum paling konkrit
dan beraneka dari nilai antinomis hingga hukum adat. Abstraksinya berbeda-beda juga dari
Common law dan Civil law. Ia sama-sama punya unsur kedua tradisi tersebut.
Disrupsi pertama dimulai dari free trade, Mare Liberum, Wawasan Nusantara, dan
hukum lainnya. Hukum adat-adat Indonesia sudah menjadi dasar-dasar hukum internasional
dengan berbagai aspek seperti hukum bagi-hasil hukum ada jawa.
Menggunakan landasan teori Historical-Comparative Jurisprudence Theory. Pak Agus
memulainya dengan bagaimana masyarakat terbentuk lalu menciptakan bahasa lalu membuat
hukum. Perkembangan masyarakat Indonesia sangat tercemin melalui teori di atas. (Penjelasan
PPT)
(minta gambr yag teori von savigny sama The Development of Indonesia Society)
Nilai-nilai pancasila tercermin di hukum adat Indonesia. Hukum adat juga sangat berbeda
dengan hukum barat. Mereka saling bertentang

(2 kesatuan)

Anda mungkin juga menyukai