Anda di halaman 1dari 4

KISI-KISI UJIAN SEKOLAH

MATEMATIIKA SMK KELASS XII


TAHUN 2023

No Kelas/ Bentuk No.


Kompetensi Dasar Materi Indikator Soal
. Semester Tes Soal

1. 3.1 Menerapkan konsep Peserta didik menentukan hasil operasi bilangan berpangkat PG 1
bilangan berpangkat, Pangkat, Akar, Peserta didik menentukan hasil operasi bilangan bentuk akar PG 2
bentuk akar, dan logaritma X/1
dan Logaritma Peserta didik menyederhanakan bilangan bentuk akar PG 3
dalam menyelesaikan
masalah.
2. 3.2 Menerapkan persamaan dan Persamaan dan Peserta didik dapat menyelesaikan pertidaksamaan linear satu PG 4
pertidaksamaan nilai Pertidaksamaan variabel
mutlak bentuk linear satu X/1 Nilai Mutlak
variabel. Peserta didik dapat menentukan nilai x pada pertidaksamaan PG 5
Linear Satu linear satu varibel
Variabel
3. 3.3 Menentukan nilai variabel Peserta didik dapat menyelesaikan masalah kontektual tentang Uraian 43
pada sistem persamaan persamaan linear dua variabel
linear dua variabel dalam X/1 SPLDV
masalah kontekstual.
4. 3.4 Menentukan nilai Peserta didik dapat membuat model matematika dari soal PG 9
maksimum dan minimum cerita (kontekstual)
permasalahan kontekstual
Peserta didik dapat menentukan daerah himpunan PG 15
yang berkaitan dengan X/2 Program Linear penyelesaian dari pertidaksamaan linear
program linear.
Peserta didik dapat menentukan nilai maksimum dari suatu
fungsi objektif dari suatu sistem pertidaksamaan linear PG 19
5. 3.5 Menganalisis barisan dan Peserta didik dapat menyelesaikan permasalahan yang PG 18
deret aritmatika. berhubungan dengan deret aritmatika
Barisan dan Peserta didik dapat menentukan suku yang lain dari barisan Uraian 42
X/2 yang hanya diketahui dua suku barisan aritmatika
Deret
3.6 Menganalisis barisan dan Peserta didik dapat menentukan jumlah tak hingga dari suatu PG 6
deret geometri. deret geometri
Peserta didik dapat menentukan jumlah suku pertama barisan PG 13
geometri
Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan PG 16
dengan deret geometri dalam bentuk soal cerita
6. 3.8 Menentukan perbandingan Peserta didik dapat menentukan operasi hitung dari nilai PG 23
trigonometri pada segitiga fungsi trigonometri sudut diberbagai kuadran
siku-siku.
3.9 Menentukan nilai sudut
berelasi diberbagai
kuadran.
3.10 Menentukan koordinat Peserta didik dapat mengubah koordinat suatu titik menjadi PG 20
kartesius menjadi koordinat bentuk koordinat yang lain
kutub dan sebaliknya.
3.11 Menerapkan nilai
perbandingan trigonometri XI/1 Trigonometri
pada grafik fungsi
trigonometri.
3.12 Menerapkan aturan sinus Peserta didik dapat menentukan panjang sisi suatu segitiga PG 22
dan kosinus. apabila jika salah satu sisi dan dua buah sudut segitiga tersebut
diketahui
3.13 Menentukan luas segitiga Peserta didik dapat menentukan luas daerah segitiga yang PG 25
pada trigonometri. diketahui dua sisi dan sudut yang mengapitnya
3.14 Menganalisis nilai sudut
dengan rumus jumlah dan
selisih dua sudut.
7. 3.15 Menerapkan operasi Peserta didik dapat menentukan nilai variable dari elemen PG 8
matriks dalam matriks jika kedua matriks tersebut sama
menyelesaikan masalah
yang berkaitan dengan
matriks
XI/1 Matriks
3.16 Menentukan nilai Peserta didik dapat menentukan invers dari perkalian matriks PG 14
determinan, invers, tranpos persegi berordo 2 × 2
pada ordo 2 × 2 dan nilai
determinan dan tranpos
pada ordo 3 × 3.
8. 3.17 Menentukan nilai besaran Peserta didik dapat menentukan jarak titik ke garis dari suatu PG 24
vektor pada dimensi dua. kubus
XI/1 Vektor
9. 3.18 Menentukan nilai besaran
vektor pada dimensi tiga.
10. 3.19 Menentukan nilai variabel Peserta didik dapat menentukan fungsi kuadrat dari gambar PG 10
pada persamaan dan fungsi yang diberikan
kuadrat Persamaan
3.20 Menganalisis operasi XI/1 dan Fungsi Peserta didik dapat menentukan akar-akar persamaan kuadrat PG 12
komposisi dan operasi Kuadrat
invers pada fungsi Peserta didik dapat menentukan factor dari suatu persamaan PG 17
kuadrat
11. 3.21 Menentukan persamaan Persamaan Peserta didik dapat menentukan persamaan garis singgung PG 27
XI/1
Lingkaran. Lingkaran lingkaran
12. 3.22 Menganalisis masalah Peserta didik dapat menentukan negasi dari pernyataan PG 7
kontekstual yang berkaitan Logika majemuk
dengan logika matematika. XI/2 Peserta didik dapat menentukan kesimpulan dari dua buah PG 11
Matematika
premis
13. 3.23 Menganalisis titik, garis Dimensi Peserta didik dapat menentukan besar sudut antara suatu garis PG 26
dan bidang pada geometri XI/2 dan bidang
Tiga
dimensi tiga.
14. 3.24 Menentukan masalah Peserta didik dapat menentukan dua transformasi geometri PG 21
kontekstual yang berkaitan Transformas dari suatu titik dengan tepat
XI/2
dengan transformasi i Geometri
geometri.
15. 3.25 Menganalisis kaidah Peserta didik dapat menentukan banyaknya cara penyusunan PG 29
pencacahan, permutasi dan dengan kombinasi dari masalah kontekstual (soal cerita)
kombinasi pada masalah Peserta didik dapat menyelesaikan masalah kontekstual Uraian 45
kontekstual. tentang kaidah pencacahan
3.26 Menentukan peluang XI/2 Peluang Peserta didik dapat menentukan peluang kejadian pada suatu PG 30
kejadian. permasalahan
Peserta didik dapat menentukan frekuensi harapan dari suatu PG 33
masalah pada soal cerita
16. 3.27 Mengevaluasi kajian Peserta didik dapat menterjemahkan arti dari diagram tersebut PG 28
statistika dalam masalah dengan tepat yang disajikan dalam suatu gambar diagram
kontekstual.
3.28 Menganalisis ukuran Peserta didik dapat menentukan nilai modus dari suatu tabel PG 31
pemusatan data tunggal dan distribusi frekuensi dengan tepat
data berkelompok. Peserta didik dapat menentukan rata-rata dari permasalahan PG 32
XI/2 Statistika pada soal cerita
Peserta didik dapat menentukan modus dari suatu Uraian 44
permasalahan
3.29 Menganalisis ukuran Peserta didik dapat menentukan simpangan baku PG 34
penyebaran data tunggal
dan data berkelompok.
17. 3.30 Menentukan nilai limit Peserta didik dapat menentukan nilai limit dari suatu fungsi PG 35
fungsi aljabar. aljabar
3.31 Menentukan turunan fungsi Peserta didik dapat menentukan turunan dari hasil kali suatu Uraian 41
aljabar menggunakan Limit Fungsi fungsi
XII/1
definisi limit fungsi atau Aljabar
sifat-sifat turunan fungsi
serta penerapannya.

18. 3.32 Menganalisis keberkaitan Peserta didik dapat menentukan nilai turunan dari suatu fungsi PG 37
turunan pertama fungsi aljabar
dengan nilai maksimum, Turunan Peserta didik dapat menentukan interval fungsi naik PG 38
nilai minimum, dan selang XII/1
Fungsi
kemonotonan fungsi, serta Peserta didik dapat menentukan persamaan garis singgung PG 40
kemiringan garis singgung kurva di suatu titik
kurva.
19. 3.33 Menentukan nilai integral Peserta didik dapat menentukan nilai integral tak tentu dari PG 36
tak tentu dan tertentu suatu fungsi aljabar
fungsi aljabar.
3.34 Menentukan luas XII/2 Integral Peserta didik dapat menentukan luas daerah yang dibatasi oleh PG 39
permukaan dan volume dua buah kurva
benda putar dengan
menggunakan integral
tertentu.

Anda mungkin juga menyukai