Anda di halaman 1dari 1

Apa itu sinematografi?

Sinematografi adalah dimana kita belajar untuk menata cahaya dan gambar sehingga apa yang kita
pelajari memiliki sebuah gagasan yang bisa disampaikan secara visual. Secara macro Sinematografi
merupakan ilmu yang membahas teknik pengambilan gambar dan rangkaian ide cerita dalam sebuah
video. 

Sinematografer biasa juga disebut dengan DoP (Director of Photography) yang mana memiliki
tanggung jawab penuh atas crew dan pengambilan gambar.

Unsur sinematografi

1. Sequence merupakan rangkaian scene/shoot yang membentuk suatu cerita atau narasi
2. Scene merupakan istilah merujuk pada tempat atau setting dimana peristiwa itu berlangsung
dalam satu scene terdiri dalam satu shoot atau beberapa rangkaian yang disusun secara
berurutan
3. Shot/take merupakan bagian dari adegan.
4. Kemampuan seorang sinematografer, seorang sinematografer wajib memiliki skill
5. Paham tentang fotografi
6. Paham sinematografi
7. Memiliki kemampuan leadership
8. Memiliki pengalaman

Sinematografi vs Videografi

Videografi sekedar seni menangkap momen/mencari momen, sinematografi membuat momen di


jadikan cerita/ada unsur cerita

Perbedaan video/hasil

Premis

Sinopsi

Tratment

dialog

Anda mungkin juga menyukai