Anda di halaman 1dari 3

PENJELASAN PENGEMBANGAN INSTRUMEN PENILAIAN

Mata Pelajaran : Bahasa Inggris


Kelas/Semester : 3 (Tiga) / 1 (Satu)
Standar Kompetensi : Dapat menyebutkan dan mengenal nama-nama tempat umum serta menggunakan kata sifat dalam
kalimat sederhana.
Kompetensi Dasar : Menyebutkan tempat-tempat umum dan menggunakan kata sifat
Serta mampu menyebutkan panggilan untuk anggota keluarga

Kisi-Kisi Penilaian
PENILAIAN
TUJUAN
KOMPETENSI JENIS BENTUK KUNCI
INDIKATOR PEMBELAJA PROSEDU
DASAR PENILAIA INSTRUME JAWABA
RAN R
N N N
Menyebutkan tempat- a.Angka Puluhan 1.Siswa dapat
tempat umum dan menyebutkan
menggunakan kata sifat angka dengan
Serta mampu kalimat benar
menyebutkan panggilan setelah Exsercise For
untuk anggota keluarga mengamati Akhir Tes Tertulis Rubrik1
Lesson
gambar,studi
1.Task 1
pustaka dan
bertanya
jawab.

b. Nama-nama binatang 2.Siswa dapat Akhir Tes Tertulis Exsercise For Rubrik 2
menyebutkan Lesson
nama-nama 1.Task 1,2
binatang and 3
dengan benar
setelah
mengamati
gambar,studi
pustaka dan
bertanya
jawab.

Bentuk Instrumen :
a. Format Penilaian Penugasan dan Sikap Siswa dalam pembelajaran
1) Aspek yang dinilai
- Keaktifan
- Keberanian
- PengumpulanTugas
- Ketepatan Jawaban
- Ketelitian

Rubrik penlaian 1
Skor Keterangan
0 Jika siswa tidak mampu menjawab semua soal yang ada

Jika siswa hanya mampu menjawab satu soal dengan benar


1

Jika siswa hanya mampu menjawab dua soal dengan benar


2

Jika siswa hanya mampu menjawab tiga soal dengan benar


3

Rubrik Penilaian 2
ASPEK YANG DINILAI
SKOR KEAKTIFAN KEBERANIAN PENGUMPULAN TUGAS KETEPATAN JAWABAN
1 Siswa pasif Berani setelah dipaksa Tidak mengumpulkan tugas Susunan tidak tepat

2 Siswa aktif jika Berani setelah diperintah Mengumpulkan tugas Susunan belum tepat
disuruh melampaui jadwal

3 Siswa aktif tanpa Berani tanpa diminta Mengumpulkan tugas tepat Susunan benar dan tepat
disuruh waktu

Nilai=
∑ skor ×100
∑ skor maksimal

Anda mungkin juga menyukai