Anda di halaman 1dari 12

UNIVERSITAS NUSA CENDANA

FAKULTAS SAINS DAN TEKNIK


PROGRAM STUDI MATEMATIKA
PANITIA CERDAS CERMAT MATEMATIKA 2023
Sekretariat : Ruang A1 Matematika FST Undana, Jln. Adi Sucipto Penfui-Kupang
Telp : 081338554904, 081352465719 E-mail : ccmfstmatematika@gmail.com

No. : 02.005/PANLAK-CCM/HMP-MTK/FST-UNDANA/INT/II/2023 Kupang, 16 Februari 2023


Lamp. : 1 Jepitan
Hal : Undangan Partisipasi

Kepada,
Yth. Bapak/Ibu Kepala SMA/MA
Di –
Tempat

Dengan Hormat
Teriring salam dan doa kami kiranya kasih dan karunia Tuhan yang Maha Esa selalu
menaungi dan menyertai setiap usaha Bapak/Ibu dalam mendidik siswa/i agar menjadi sumber
daya manusia yang andal. Sebagai wujud kepedulian terhadap minat dan kualitas pendidikan
khususnya di bidang matematika pada kalangan pelajar tingkat SMA/MA, maka Program Studi
Matematika Fakultas Sains dan Teknik Undana akan mengadakan kegiatan “Cerdas Cermat
Matematika Tingkat Pelajar SMA/MA Se-Daratan Timor Tahun 2023” yang akan berlangsung
pada 31 Juli – 2 Agustus 2023.
Sehubungan dengan hal di atas, maka kami mohon agar Bapak/Ibu mengizinkan siswa/i
untuk dapat berpartisipasi pada kegiatan yang dimaksud. Hal-hal lain mengenai kegiatan ini
dapat diketahui melalui lampiran surat ini.
Atas perhatian dan kerja sama dari Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih

“Teriring salam dan doa kami”

PANITIA PELAKSANA CERDAS CERMAT MATEMATIKA 2023

Agryandi Bire Logo Yesriid Donil Mbura


Ketua Sekretaris
Mengetahui,
Koordinator Program Studi Ketua HIMAPRO Matematika
Matematika FST UNDANA Periode 2023-2024

Meksianis Z. Ndii, S.Si., M. Math Sc., Ph.D Yohanis Christanto Sewar


NIP. 19830517 200604 1 003 NIM. 2006040012

Mengesahkan,
a.n. Dekan Fakultas Sains dan Teknik
Wakil Dekan Bidang Akademik dan kemahasiswaan

Dr. Dra Maria A. Kleden, M.Sc


NIP. 19680113 199303 2 001
A. Latar Belakang
Programme for International Student Assesment (PISA) merupakan studi internasional tentang
prestasi literasi membaca, matematika, dan sains siswa yang diinisiasi oleh negara-negara yang
tergabung dalam OECD (Organization for Economic Cooperation and Development). Tes ini telah
diikuti Indonesia sejak tahun 2000 dan bisa menjadi acuan bagi Kementerian Pendidikan,
Kebudayaan, Riset, dan Teknologi untuk menyusun kerangka acuan pendidikan nasional, selain
asesmen nasional. Berdasarkan pengkajian hasil PISA sebelumnya, titik lemah Indonesia di bidang
membaca, sekitar 27% siswa Indonesia memiliki tingkat kompetensi dimana siswa hanya dapat
menyelesaikan soal pemahaman teks termudah. Di bidang sains 35% siswa Indonesia masih berada
di kelompok kompetensi tingkat 1a dan 17% di tingkat lebih rendah. Tingkat kompetensi 1a mengacu
pada kemampuan siswa dalam menggunakan bahan umum dan pengetahuan prosedural untuk
mengenali atau membedakan penjelasan tentang fenomena ilmiah sederhana. Di bidang matematika,
sekitar 71% siswa tidak mencapai tingkat kompetensi minimum matematika. Artinya, masih banyak
siswa Indonesia kesulitan dalam menghadapi situasi yang membutuhkan kemampuan pemecahan
masalah menggunakan matematika.
Menuju PISA 2022 - Prediksi REFO Indonesia yang merupakan mitra Google
for Education terdepan di Indonesia menyatakan bahwa pandemi akan berkorelasi negatif pada nilai
PISA anak-anak Indonesia baik di bidang membaca, berhitung maupun sains karena keterbatasan
teknologi pembelajaran dan berkurangnya waktu interaksi dengan guru. Pandemi telah membuat
prioritas kita bergeser dari peningkatan mutu pendidikan menjadi bagaimana memastikan akses
pendidikan bagi semua, termasuk mereka yang harus di rumah dengan akses teknologi terbatas
maupun tidak ada pendamping belajar. Kemampuan berpikir secara kritis dan matematis perlu
dikembangkan kembali kepada generasi muda. Aktivitas matematika yang kreatif akan memberi
ruang kepada seseorang untuk menciptakan suatu seni yang membuat sesuatu yang kompleks menjadi
sederhana serta menghasilkan gagasan yang luar biasa terhadap matematika. Seni berpikir yang kritis
dan matematis ini menjadikan seseorang bebas mengekspresikan kemampuan matematikanya dalam
menyelesaikan masalah matematika yang dihadapi secara unik. Seni berpikir kreatif ini perlu
dikembangkan agar dapat membantu generasi muda dalam belajar dan mengejar ketertinggalan akibat
pandemi.
Melihat keadaan tersebut, kami sebagai mahasiswa merasa perlu untuk berkontribusi
memberikan ide, gagasan, dan pikiran-pikiran sebagai bentuk kepedulian terhadap masalah
pembangunan dalam konteks peningkatan mutu pendidikan. Oleh karena itu, kami yang terhimpun
dalam Himpunan Mahasiswa Program Studi (HIMAPRO) Matematika, Fakultas Sains dan
Teknik (FST) Universitas Nusa Cendana (UNDANA) berusaha mengambil bagian dalam upaya
tersebut khususnya pada bidang matematika dengan mengadakan kegiatan “Cerdas Cermat
Matematika Tingkat Pelajar SMA/MA Se-Daratan Timor tahun 2023”. Diharapkan kegiatan ini
dapat memberi motivasi belajar para siswa dan dapat meningkatkan kualitas sebagai matematikawan
muda yang hebat.

B. Tema Kegiatan
“POLYGON”
(PassiOnate Learning waY throuGh Math Competition)
Semangat Belajar yang Tumbuh melalui Kompetisi Matematika.
C. Tujuan Kegiatan
1. Meningkatkan daya pikir yang sistematis, kreatif, dan inovatif serta daya saing siswa/i
SMA/MA dalam pengembangan ilmu matematika demi tercapainya pendidikan yang bermutu.
2. Menyosialisasikan keberadaan Program Studi Matematika FST UNDANA kepada para Guru
dan Siswa SMA/MA se-Daratan Timor.

D. Peserta
Peserta lomba adalah siswa/i SMA/MA kelas X dan XI (pada tahun ajaran 2022/2023)
se-Daratan Timor.

E. Tahapan Pelaksanaan kegiatan


Adapun tahap-tahap pelaksanaan Kegiatan Cerdas Cermat Matematika Tingkat Pelajar
SMA/MA tahun 2023 adalah sebagai berikut:
1. Tahap Pertama (Tes secara Online)
● Pembukaan
● Tes tertulis secara online untuk memperoleh 32 besar
● Pengumuman
2. Tahap Kedua dan Tahap Ketiga (Tes secara Online)
● Pembukaan
● Tes tertulis secara online untuk memperoleh 16 besar
● Pengumuman
3. Tahap Keempat (Lomba Cerdas Cermat Matematika 2023)
● Pembukaan
● Babak perempat final
● Babak semifinal
● Babak final
● Pengumuman pemenang dan penutup

F. Waktu dan tempat pelaksanaan


Adapun waktu dan tempat pelaksanaan kegiatan ini adalah:
1. Pada tanggal 1 Juli 2023 akan diselenggarakan acara pembukaan dan tes tertulis tahap pertama
secara online ditempat masing-masing.
2. Pada tanggal 8 Juli dan 15 Juli 2023 akan diselenggarakan tes tertulis tahap kedua dan tahap ketiga
secara online ditempat masing-masing.
3. Pada tanggal 31 Juli 2023 akan diselenggarakan Lomba Cerdas Cermat Matematika Tingkat
SMA/MA se-Daratan Timor (Pembukaan, babak perempat final, babak semifinal, final dan
penutupan) yang bertempat di Gedung Graha Cendana Universitas Nusa Cendana.

G. Sistem Pelaksanaan
1. Tes tertulis matematika dilaksanakan secara online dan dilakukan bertahap dengan ketentuan
tahapan sebagai berikut :
a. Jika tim yang mendaftar lebih dari 32 tim, maka akan dilakukan 3 tahap tes online untuk
mencari 16 besar.
b. Jika tim yang mendaftar sebanyak 32 tim atau kurang dari 32 tim, maka akan dilakukan 2
tahap tes online untuk mencari 16 besar.
Tes online dilaksanakan dengan ketentuan sebagai berikut :
a. Tes online dilaksanakan melalui platform e-ujian.
b. Peserta tim mengerjakan soal tes online bersama-sama sebagai satu tim.
c. Untuk kasus dimana dibutuhkan 3 tahap tes online, maka tahap pertama akan menjadi babak
eliminasi untuk mencari 32 tim. 32 tim yang lolos ke tahap selanjutnya, nilai pada tahap kedua
dan tahap ketiga akan diakumulasikan untuk mencari 16 besar.
2. Tim yang lolos ke 16 besar akan datang ke kupang untuk mengikuti perlombaan Cerdas Cermat
secara offline.
3. Perlombaan 16 besar dilakukan sebanyak 4 putaran, dimana tiap putaran terdiri dari 4 tim. Setiap
putaran terdiri dari dua babak yakni babak wajib dan babak rebutan. Selanjutnya untuk
perlombaan 8 besar, sistemnya sama seperti perlombaan 16 besar. Akan diambil dua tim dengan
poin tertinggi dari tiap putaran untuk lanjut ke final. Dari hasil perlombaan akan diambil juara 1,
juara 2 ,juara 3 dan juara harapan 1.
4. Sistem penilaian untuk Tes Tertulis Matematika adalah apabila menjawab benar mendapat nilai
4, salah -1 dan tidak menjawab 0.
5. Sistem penilaian untuk Perlombaan Cerdas Cermat Matematika adalah seperti berikut:
a. Untuk soal wajib, benar akan mendapat nilai 100 dan salah 0. Apabila salah satu tim salah
menjawab dan dilempar ke tim lain, jika tim tersebut berhasil menjawab akan mendapat poin
100 dan jika salah -50.
b. Untuk soal rebutan, 1 soal hanya dapat dijawab 1 kali. Apabila dijawab benar mendapat poin
100 dan jika salah -50.

H. Materi
1. Tes Tertulis
Tes tetulis berbentuk pilihan ganda (PG) terdiri dari 100 (seratus) butir soal yang mencakup
materi mata pelajaran matematika kelas X, XI, dan XII.
2. Lomba Cerdas Cermat Matematika
Soal cerdas cermat matematika adalah soal wajib dan soal rebutan yang semuanya
berbentuk jawaban lisan. Materi lomba cerdas cermat matematika mencakup materi mata
pelajaran Matematika kelas X, XI, dan XII.
Materi yang dilombakan adalah berdasarkan Kurikulum 2013 Revisi. (Pokok -pokok materi
terlampir)

I. Dewan Juri
Yang menjadi juri pada kegiatan ini adalah dosen tetap Program Studi Matematika Fakultas
Sains dan Teknik Universitas Nusa Cendana Kupang.

J. Pengorganisasian
Kegiatan ini dilaksanakan oleh Badan Pengurus HIMAPRO Matematika FST Undana dan
diorganisir oleh Panitia Pelaksana. (susunan kepanitiaan terlampir)
K. Informasi penting lain untuk lomba:
1. Setiap sekolah boleh mengikutsertakan maksimal 3 tim yang setiap timnya berjumlah 3 orang
peserta ditambah dengan 1 orang peserta cadangan untuk setiap sekolah .
2. Setiap tim wajib membayar kontribusi sebesar Rp.300.000,00. (slip pendaftaran terlampir)
3. Pembayaran dapat dilakukan secara langsung melalui panitia yang turun kesekolah ataupun
dapat di transfer melalui rekening BRI 7862-01-020844-53-6 a.n Cerdas
Cermat Matematika.
4. Peserta yang mengikuti lomba hanya terdiri dari kelas X dan XI khusus tahun ajaran 2022/2023.
Apabila diketahui peserta yang mengikuti lomba adalah peserta yang telah menyelesaikan Ujian
Nasional 2023 akan di diskualifikasi. (formulir terlampir).
5. Pendaftaran dibuka tanggal 13 Maret – 16 Juni 2023. Pendaftaran dapat langsung melalui panitia
yang turun ke sekolah ataupun dapat mendaftar secara online di link :
https://bit.ly/ccmfstundana2023 atau juga bisa menghubungi HP : 081338554904 (Dusri),
081352465719 (Year) atau melalui email : ccmfstmatematika@gmail.com.
6. Sebelum tes tahap pertama, setiap tim wajib melengkapi persyaratan pendaftaran dengan
memberikan tanda bukti berupa formulir.
7. Pada tes tahap pertama dan sesi lomba selanjutnya (babak 32 besar – babak final) akan disajikan
soal-soal berbahasa Inggris (minimal 5 butir) sesuai dengan materi yang terlampir.
8. Setiap sekolah wajib mengirim 1 (satu) orang guru pendamping.
9. Informasi lebih lanjut silahkan menghubungi Sekretariat Panlak CCM 2023.
HP : 081338554904 (Dusri), 081352465719 (Year) atau melalui email :
ccmfstmatematika@gmail.com.

L. Penyusunan Soal
Penyusunan soal di kerjakan oleh panitia dan didukung oleh Dosen Program Studi
Matematika Fakultas Sains dan Teknik Undana sebagai penyeleksi soal.

M. Hadiah
Adapun hadiah yang telah dipersiapkan oleh panitia Pelaksana Cerdas Cermat Matematika 2023
antara lain sebagai berikut :
1. Setiap peserta yang telah mengikuti kegiatan sampai babak 16 besar diberikan sertifikat oleh
Panitia Pelaksana Cerdas Cermat Matematika.
2. Untuk lomba Cerdas Cermat Matematika :
✔ Juara I akan mendapatkan Piala Bergilir Cerdas Cermat Matematika, Piala Tetap, dan Uang
Tunai.
✔ Juara II akan mendapatkan Piala Tetap, dan Uang Tunai.
✔ Juara III akan mendapatkan Piala Tetap, dan Uang Tunai.
✔ Juara IV akan mendapatkan Piala Tetap, dan Uang Tunai.

Berhubung kegiatan ini sangat penting dalam pengembangan keterampilan siswa khususnya
dalam bidang Matematika, maka melalui surat ini dengan rendah hati kami memberitahukan sekaligus
memohon kepada Bapak/Ibu untuk mengikutsertakan siswa/i-nya untuk berpartisipasi pada kegiatan yang
dimaksud.
Demikian permohonan ini disampaikan atas dukungan dan kerja sama Bapak/Ibu, kami ucapkan
limpah terima kasih. Kiranya anugerah dan penyertaan Yang Maha Kuasa selalu memberkati setiap upaya
dan niat yang tulus dari Bapak/Ibu.

“Teriring salam dan doa kami”

PANITIA PELAKSANA CERDAS CERMAT MATEMATIKA 2023

Agryandi Bire Logo Yesriid Donil Mbura


Ketua Sekretaris
Mengetahui,
Koordinator Program Studi Ketua HIMAPRO Matematika
Matematika FST UNDANA Periode 2023-2024

Meksianis Z. Ndii, S.Si., M. Math Sc., Ph.D Yohanis Christanto Sewar


NIP. 19830517 200604 1 003 NIM. 2006040012

Mengesahkan,
a.n. Dekan Fakultas Sains dan Teknik
Wakil Dekan Bidang Akademik dan kemahasiswaan

Dr. Dra Maria A. Kleden, M.Sc


NIP. 19680113 199303 2 001
Lampiran I
POKOK–POKOK MATERI CERDAS CERMAT MATEMATIKA 2023

NO. MATERI SUB MATERI


Sifat persamaan eksponensial, sifat persamaan logartima,
penyelesaian persamaan eksponensial dan logartima, penyelesaian
1 Fungsi Eksponensial dan masalah yang berhubungan dengan persamaan eksponensial dan
Fungsi Logaritma logaritma, invers fungsi logaritma dan eksponensial,
pertidaksamaan
fungsi eksponensial dan logaritma
Persamaan dan
2 Pertidaksamaan Nilai Persamaan nilai mutlak, pertidaksamaan nilai mutlak, bentuk nilai
Mutlak Bentuk Linear mutlak yang mengandung satu variabel
Satu Variabel
Sistem Persamaan Menentukan SPLTV dari beberapa persamaan, merancang model
3 Linear Tiga Variabel matematika dari masalah aritmatika sosial yang memuat SPLTV,
(Spltv) menentukan nilai dari SPLTV
Sistem Persamaan dan
4 Sistem persamaan linear dua variabel, menentukan interval
Pertidaksamaan Linear
penyelesaian dari sistem pertidaksamaan linear dua variabel
Dua Variabel
Penyelesaian pertidaksamaan kuadrat beserta grafik fungsi kuadrat,
Fungsi Linear, Fungsi diskriminan, karakteristik grafik fungsi kuadrat dan fungsi linear,
5 Kuadrat, dan Fungsi operasi aljabar bentuk rasional, akar-akar persamaan kuadrat,
Rasional menentukan nilai maksimum dan minimum, operasi bilangan
berpangkat rasional
Komposisi fungsi dan kontekstualitasnya, fungsi invers dan
6 Komposisi Fungsi dan
kontekstualitasnya, menentukan invers dari suatu fungsi, komposisi
Fungsi Invers
2 atau lebih fungsi
Perbandingan trigonometri, perbandingan trigonometri sudut
7 Trigonometri berelasi, identitas trigonometri, persamaan trigonometri, aturan
sinus dan cosinus
8 Operasi dalam polinomial, algoritma horner, teorema sisa, teorema
Polinomial
faktor
9 Program Linear penyelesaian soal cerita optimasi
10 Operasi pada matriks, transpose matriks, determinan matriks, invers
Matriks
matriks, persamaan matriks
11 Menentukan nilai limit fungsi, limit fungsi rasional, limit di tak
Limit Fungsi Aljabar
hingga
12 Aturan perkalian, pembagian, dan rantai pada turunan, nilai
Turunan
ekstrem, gradien dan persamaan garis singgung
13 Integral Integral tak tentu fungsi aljabar, aturan subtitusi
14 Jarak antar titik, jarak antara titik dengan garis, jarak antara titik
Dimensi Tiga
dengan bidang, jarak antara bidang dengam bidang
15 Statistika ukuran pemusatan data, ukuran penyebaran data
16 Aturan penjumlahan dan perkalian, kaidah pencacahan, permutasi,
Peluang
kombinasi, peluang kejadian majemuk
LAMPIRAN II
KEPANITIAAN CERDAS CERMAT MATEMATIKA 2023
PEMBINA
Rektor Universitas Nusa Cendana

PENASEHAT
Pembantu Rektor III Universitas Nusa Cendana

PENANGGUNG JAWAB
Dekan Fakultas Sains dan Teknik Universitas Nusa Cendana

PANITIA PENGARAH
(Steering Committee)
Dosen-dosen Program Studi Matematika FST UNDANA

PANITIA PELAKSANA
KETUA PANITIA : Agryandi Bire Logo
WAKIL KETUA : Jufrian Fransisco Moensaku
SEKRETARIS I : Yesriid Donil Mbura
SEKRETARIS II : Tiara Amanda Putri Arkiang
BENDAHARA : Cindy Claudia Inriana Ananda Djudang
SEKSI-SEKSI :
1. SEKSI KESEKRETARIATAN
Koordinator : Muhammad Thoha Akbar Al Jauhari Zakaria
Wakil Koordinator : Dusri Dwyanra Djama
Anggota : Nur Anisa

2. SEKSI ACARA
Koordinator : Aldo Marmex Nenobais
Wakil koordinator : Jelita Susanti Bili Dappa
Anggota :
1. Yohanes Yordente Wete
2. Adeline A.V. Carelsz
3. Jesica Maharani Balukh
4. Mayang Adnan Mahaputri
5. Defryno Gilbert Dos Santos
6. Theresia Mellyzza Bunga Aplugi
7. Sam Robertus Ola Laga Makin

3. SEKSI LOMBA
Koordinator : Mustaqim Amruddin
Wakil koordinator : Junita Christine Soewongsono
Anggota :
1. Michael Ario Christiano Joe Kenny
2. Maria Trianita Elina Lele
3. Fransiskus Elegansi
4. Maria Ririanti da Rato
5. Delci Adelina Nuba
6. Yoseph Angelo Nahak
7. Dhini Juniarti Putri

4. SEKSI USAHA DANA


Koordinator : Stefanus Woka Kelen
Wakil koordinator : Filomena Nirma
Anggota :
1. Fausti Semuel Maol
2. Egan Zefanya Lango
3. Feorelia Ramos Da Silva
4. Yunita Wati Lau
5. Primus Owentinus Subang
6. Milu Apriani Sabneno
7. Joy Idol Sherafim Onmauh

5. SEKSI HUMAS
Koordinator : Gilbert Anthoni Baitanu
Wakil koordinator : Joseph F. Seran Berek
Anggota :
1. Arfandi Maulana Jeckson Henoek
2. Getroeda Julia Lona
3. Daud Kenneth Robinson Samoy
4. Venci Bernadete Zakarias Nenobais
5. Angriyatno Erasmus Anin
6. Ivon Mantaon
7. Indita Indriani Boimau

6. SEKSI PDD
Koordinator : Anugrah Jordan
Wakil koordinator : Kristofora Bernadethe Sania Aso
Anggota :
1. Risha Salsa Billa
2. Kezia Sharon Mandala
3. Ledyana Pellondou
4. Leonardus Tanaem
5. George Busjodar Jusua Hadjo

7. SEKSI PERLENGKAPAN
Koordinator : Gremis Nenosaban
Wakil koordinator : Yovita Margerita Dethan
Anggota :
1. Merfid Devirson Nenoharan
2. Efraim Gemare
3. Jeminus Arkilaus Mara Mone
4. Resaldo Jibriyanto Junus
5. Chelsea Margaritha Yuliar Dano

8. SEKSI KONSUMSI
Koordinator : Romanus Bartolomeus Kewaru Ritan
Wakil koordinator : Marini Praing
Anggota :
1. Melan Cristiani Ananda Kitu
2. Lusy Lonika Baimetan
3. Philipy Morgan Baok
4. Martha Septryandri Togi Djami
5. Kristiana Sayuti Tagudi
6. Yuniati Neonbanu

9. SEKSI P3K
Koordinator : Paternus Rita
Wakil koordinator : Novita Winda Klaudia
Anggota :
1. Aprilia Ria
2. Febriani Novita Meda
3. Evomia Priana Feni
UNIVERSITAS NUSA CENDANA
FAKULTAS SAINS DAN TEKNIK
PROGRAM STUDI MATEMATIKA
PANITIA CERDAS CERMAT MATEMATIKA 2023
Sekretariat : Ruang A1 Matematika FST Undana, Jln. Adi Sucipto Penfui-Kupang
Telp : 081338554904, 081352465719 E-mail : ccmfstmatematika@gmail.com

FORMULIR PENDAFTARAN
CERDAS CERMAT MATEMATIKA 2023

I. Identitas Sekolah
Nama sekolah :__________________________________________________
Alamat lengkap Sekolah :__________________________________________________
No. Hp/Telepon/E-mail :__________________________________________________
II. Identitas Team
Team I
NO Nama Peserta TTL1) JK2) Alamat Ket3)

Team II
NO Nama Peserta TTL1) JK2) Alamat Ket3)

Team III
NO Nama Peserta TTL1) JK2) Alamat Ket3)

1)
Diisi dengan Tempat Tanggal Lahir Peserta.
2)
Diisi dengan L untuk peserta Laki-laki dan P untuk peserta perempuan.
3)
Diisi dengan 1 untuk peserta inti Juru Bicara, 2 dan 3 untuk Peserta inti Pendamping.
4)
Formulir ini harap di kembalikan pada saat pendaftaran paling lambat tanggal 17 Juni 2023

Kupang,.....-...........................2023
Kepala Sekolah

(................................................................)
NIP :
KWITANSI PENDAFTARAN
Sudah terima dari : ………………………………………………………………….....
Untuk : Biaya pendaftaran ….... tim kegiatan Cerdas Cermat Matematika 2023
@ Rp300.000,00
Jumlah Uang : Rp…………………………………………………………………
Terbilang : ………………………....................................................................
........................................................................................................
Kupang, ……-….……….-2023

Yang mendaftar, Yang menerima,

(…………………………..) (…………………………..)

Untuk Sekolah

KWITANSI PENDAFTARAN
Sudah terima dari : ………………………………………………………………….....
Untuk : Biaya pendaftaran ….... tim kegiatan Cerdas Cermat Matematika 2023
@ Rp300.000,00
Jumlah Uang : Rp…………………………………………………………………
Terbilang : ………………………....................................................................
........................................................................................................
Kupang, ……-….……….-2023

Yang mendaftar, Yang menerima,

(…………………………..) (…………………………..)

Untuk Panitia

Anda mungkin juga menyukai