Anda di halaman 1dari 10

LAPORAN MINGGUAN PELAKSANAAN

AKTUALISASI MINGGU KE : 3

Coach : H. Said Syarifuddin, SE.,MP.MSn


Nama Peserta : Roni Sartika Tampubolon, A.Md, Kes
NIP : 19971211 202203 2 005
Unit Kerja : RSUD Bengkalis Kabupaten Bengkalis
Jabatan : Terampil – Pranata Laboratorium Kesehatan
Belum Optimalnya Pelabelan Reagen Kategori Bahan Beracun dan Berbahaya (B3) di Laboratorium PK RSUD
Rumusan Isu :
Bengkalis tahun 2022
Melakukan pemberian ciri khusus atau pelabelan stiker Bahan Beracun dan Berbahaya (B3) pada reagen yang termasuk
Kegiatan Ketiga :
kedalam kategori Bahan Berbahaya dan Beracun (B3)
Tanggal Pelaksanaan : 31 Oktober – 05 November 2022
1) Dokumentasi Kegiatan
Bukti-Bukti Kegiatan : 2) Catatan Hasil Konsultasi
3) Terlabel nya botol reagen kategori B3 sesuai dengan jenis bahaya reagen
Kontribusi
Kegiatan Tahapan kegiatan Output/hasil Keterkaitan substansi mata terhadap visi&
No
pelatihan misi organisasi
3 Melakukan 1. Mengambil dan Terlabel nya botol 1. Saya akan melakukan perbaikan- Dengan membuat Stiker
pemberian ciri mengumpulkan reagen- reagen kategori B3 perbaikan mengumpulkan reagen tanda Bahan Berbahaya
khusus atau reagen yang termasuk sesuai dengan B3 dengan cekatan sehingga nilai dan Beracun (B3) dapat
pelabelan stiker kategori B3 jenis bahaya Berorientasi Pelayanan dapat mewujudkan misi RSUD
Bahan Beracun reagen tewujud Bengkalis yaitu
dan Berbahaya 2. Saya akan melakukan Mewujudkan Pengolahan
(B3) pada pengumpulan reagen dengan hati- Potensi Keuangan
reagen yang hati dan teliti sebagai bentuk nilai Daerah, Sumber Daya
termasuk Akuntabel Alam dan Sumber Daya
kedalam Manusia yang Efektif
kategori Bahan 2. Mengambil catatan dalam Memajukan
Berbahaya dan reagen untuk mencari 1. Saya akan mencari informasi Perekonomian
Beracun (B3) informasi diinternet melalui internet tentang jenis
tentang jenis bahaya bahaya reagen dan terus belajar
reagen yang akan diberi untuk meningkatkan kualitas diri
label stiker sehingga nilai Kompeten dapat
tewujud
2. Saya mencari informasi tentang
bahaya reagen dengan
berkomitmen untuk selalu
mencari informasi dengan sumber
yang jelas, sebagai bentuk
penerapan nilai Loyal
3. Saya akan berdiskusi dan
memberi kesempatan kepada
rekan kerja saya dalam mencari
Penjelasan Pelaksanaan Tahapan Kegiatan

Setelah pelaksanaan kegiatan kedua maka selanjutnya yaitu melaksanakan


kegiatan aktualisasi yang telah direncanakan. Pelaksanaan kegiatan ketiga, yaitu
pada tanggal 31 Oktober 2022 sampai 05 November 2022. Saya langsung
melaksanakan kegiatan yaitu Melakukan pemberian ciri khusus atau pelabelan
stiker Bahan Beracun dan Berbahaya (B3) pada reagen yang termasuk kedalam
kategori Bahan Berbahaya dan Beracun (B3). Terdapat beberapa tahapan kegiatan
pada kegiatan ini yaitu:

1. Mengambil dan mengumpulkan reagen-reagen yang termasuk kategori


B3
Pada tanggal 31 Oktober 2022, dalam menerapkan nilai Berorientasi
Pelayanan, saya akan memulai untuk mengumpulkan reagen B3 yang ada
dilaboratorium dengan cekatan. Dan dalam penerapan nilai Akuntabel,
saya melakukan pengumpulan reagen B3 dengan hati-hati dan teliti.

2. Mengambil catatan reagen untuk mencari informasi diinternet tentang


jenis bahaya reagen yang akan diberi label stiker
Kemudian pada tanggal 02 November 2022, dalam penerapan nilai
Kompeten saya akan mencari informasi melalui internet tentang jenis
bahaya reagen dan terus belajar untuk meningkatkan kualitas diri. Dalam
penerapan nilai Loyal, saya akan mendedikasikan diri untuk berkomitmen
mencari informasi bahaya reagen B3 dari sumber yang jelas. Kemudian
saya akan berdiskusi dan memberi kesempatan kepada rekan kerja saya
dalam mencari informasi tentang bahaya reagen B3 sehingga terciptanya
lingkungan yang Harmonis.

3. Memberi label stiker yang sesuai jenis bahaya reagen pada botol
reagen
Pada tanggal 05 November 2022, untuk penerapan nilai Berorientasi
Pelayanan, saya memulai untuk melakukan perbaikan-perbaikan pada label
stiker reagen B3 yang telah rusak. Kemudian saya melakukan pelabelan
reagen B3 dengan cermat, teliti dan bertanggungjawab sehingga
tereujudnya nilai Akuntabel. Dan dalam penerapan nilai Kompeten, yaitu
saya melakukan pelabelan reagen B3 dengan menempelkan stiker simbol
B3 dengan kualitas terbaik.
Lampiran 1. Bukti – Bukti Pelaksanaan Kegiatan
A. Dokumentasi Kegiatan
1. Mengambil dan mengumpulkan reagen-reagen yang termasuk kategori
B3

Gambar 1.1 Mengambil dan mengumpulkan reagen-reagen yang termasuk


kategori B3 (Berorientasi Pelayanan yaitu dengan cekatan mengumpul
jenis reagen B3 yang ada dilaboratorium. Akuntabel yaitu melakukan
pengumpulan reagen B3 dengan hati-hati dan teliti)
2. Mengambil catatan reagen untuk mencari informasi diinternet tentang
jenis bahaya reagen yang akan diberi label stiker
Gambar 2.1 Mengambil catatan reagen untuk mencari informasi diinternet
tentang jenis bahaya reagen yang akan diberi label stiker (Kompeten yakni
mencari informasi tentang jenis bahaya reagen dan terus belajar dalam
meningkatkan kualitas diri. Loyal yakni mendedikasikan diri untuk
berkomitmen mencari informasi bahaya reagen B3 dari sumber yang jelas.
Harmonis yakni saya berdiskusi dengan rekan kerja dalam mencari
informasi bahaya reagen B3).

3. Memberi label stiker yang sesuai jenis bahaya reagen pada botol
reagen
Gambar 3.1 Memberi label stiker yang sesuai jenis bahaya reagen pada
botol reagen (Berorientasi Pelayanan, yakni melakukan perbaikan-
perbaikan pada label stiker reagen B3 yang telah rusak. Akuntabel yakni
melakukan pelabelan reagen B3 dengan cermat, teliti dan
bertanggungjawab. Kompeten, yaitu melakukan pelabelan reagen B3
dengan menempelkan stiker simbol B3 dengan kualitas terbaik)
B. Lembar Konsultasi dengan mentor

C. Output hasil kegiatan


Terlabel nya botol reagen kategori B3 sesuai dengan jenis bahaya reagen
Lampiran 2. Bukti Pengendalian Pembelajaran Aktualisasi oleh Mentor

Nama Peserta : Roni Sartika Tampubolon, A.Md, Kes


NIP : 19971211 202203 2 005
Unit Kerja : RSUD Bengkalis Kabupaten Bengkalis
Jabatan : Terampil – Pranata Laboratorium Kesehatan
Belum Optimalnya Pelabelan Reagen Kategori Bahan
Rumusan Isu : Beracun dan Berbahaya (B3) di Laboratorium PK RSUD
Bengkalis tahun 2022
Terlabel nya botol reagen kategori B3 sesuai dengan jenis bahaya
Kegiatan Ke-3 :
reagen

Penyelesaian Kegiatan Catatan Mentor Paraf Mentor

Tahapan Kegiatan Kegiatan sudah terlaksana dengan baik


yakni petugas telah melakukan pelabelan
Output Kegiatan Terhadap
reagen B3 dilaboratorium . Masukan dari
Pemecahan Isu
mentor yaitu :
Keterkaitan Substansi Mata
1. Memastikan pelabelan reagen B3
Pelatihan
terlaksana dengan baik dan sesuai
Kontribusi Terhadap dengan SOP
Tugas Pokok Dan 2. Melakukan pelabelan reagen B3
Fungsi Organisasi sesuai dengan catatan yang telah di
buat dan sesuai dengan jenis bahaya
nya
3. Memanfaatkan waktu sebaik mungkin

Anda mungkin juga menyukai