Anda di halaman 1dari 7

1

FORMULIR KERJA AKTUALISASI


Nama : Feby Sernovita, S. Pd
NIP : 199403282020122002

Unit Kerja UPTD SMP Negeri 2 Riau Silip


1. Rendahnya pelayanan bimbingan dan konseling di UPTD SMP Negeri 2 Riau Silip
Identifikasi Isu 2. Kurangnya pemahaman warga sekolah tentang tugas dan peran guru BK
3. Rendahnya tingkat kedisiplinan peserta didik dalam mengumpulkan tugas
Isu yang Diangkat Rendahnya pelayanan bimbingan dan konseling di UPTD SMP Negeri 2 Riau Silip (APKL)
Pengembangan Personal Assesment Book kelas VII dalam memberikan pelayanan Bimbingan dan Konseling di
Gagasan Pemecah Isu
UPTD SMP Negeri 2 Riau Silip

Kontribusi
Keterkaitan Substansi Penguatan
No Output/ Hasil Terhadap Visi
Kegiatan Tahap Kegiatan dengan Mata Pelatihan Nilai-Nilai
. Kegiatan dan Misi
ANEKA Organisasi
Organisasi
1. Konsultasi Mengatur jadwal Draf jadwal Nasionalisme (sila keempat) Kegiatan ini
dengan Mentor pertemuan dengan mentor pertemuan dengan Peserta mengatur jadwal memberi
(Kepala (Kepala Sekolah). mentor (Kepala pertemuan dengan Kepala kontribusi
Sekolah) Sekolah) Sekolah dengan cara terhAdap misi
berdiskusi dan menggunakan UPTD SMP
bahasa yang mudah dipahami Negeri 2 Riau
Mengkonsultasikan isu- Draf tentang isu- Etika Publik (indikator ke 6 Silip poin ke 2
isu yang akan diangkat isu yang di pilih etika luhur) yaitu :
dalam kegiatan Peserta berbicara dengan Melaksanakan
aktualisasi atasan menggunakan bahasa pembelajaran
yang sopan dan santun dan secara efektif
menjelaskan alasan mengapa dengan
isu tersebut diangkat secara mengedepankan
jelas. pembinaan
2

Membuat penguatan Draf hasil analisis


Anti Korupsi (jujur) akhlak dan budi
mengenai isu yang di pilih isu menggunakan Peserta menjelaskan faktor – pekerti
untuk kegiatan aktualisasi APKL dan faktor yang menjadi akar dari
Fishbone isu yang diangkat sesuai
dengan keadaan yang
sebenarnya tanpa ditambah-
tambah.
Membuat rancangan Draf rancangan Komitmen Mutu (efektif)
aktualisasi aktualisasi Peserta bekerja secara detail
dan teliti membuat rincian
kegiatan dalam rancangan
aktualisasi
Melaporkan hasil Draf hasil Akuntabilitas
rancangan aktualisasi rancangan (Transparansi)
aktualisasi yang Peserta melaporkan secara
telah disetujui detail dan terbuka dari awal
oleh mentor sampai akhir penyusunan
(Kepala Sekolah) rancangan kepada mentor
(Kepala Sekolah)
2. Mencari Mencari referensi tentang Buku pribadi dari Etika Publik (indikator ke 6 Kegiatan ini
referensi buku pribadi dari sekolah sekolah lain etika luhur) memberi
tentang buku lain yang setingkat Peserta berbicara dengan guru kontribusi
pribadi baik melalui forum guru bk bk dari sekolah lain dengan terhadap UPTD
dari sekolah yaitu MGBK kabupaten bahasa yang santun untuk SMP Negeri 2
lain yang Bangka. dapat melihat buku pribadi Riau Silip poin
setingkat peserta didik dari sekolah ke 1 yaitu
ataupun dari yang bersangkutan. Melengkapi
sumber-sumber Mencari referensi tentang Draf tentang buku Komitmen Mutu (efektif) sarana prasarana
internet. buku pribadi melalui pribadi dari Peserta bekerja secara detail pendidikan
sumber internet. sumber web dan teliti dalam memilih sehingga
forum bk ABKIN. sumber yang jelas dan teruji memenuhi
dari internet yang dapat standar nasional
3

dijadikan referensi dalam pendidikan


membuat rancangan buku
pribadi peserta didik
Mendiskusikan hasil Draf hasil Nasionalisme (sila keempat
referensi tersebut kepada masukan yaitu musyawarah)
wali kelas , wakil bidang mengenai buku Peserta berdiskusi mengenai
kesiswaan dan kurikulum pribadi peserta buku pribadi peserta didik
terkait masukan mengenai didik dari wali dengan wali kelas, wakil
hal apa yang ingin kelas, wakil bidang kesiswaan dan
ditambahkan di dalam bidang kesiswaan kurikulum untuk
buku pribadi tersebut. dan kurikulum. menghasilkan kesepakatan
mengenai apa saja data yang
akan dimasukan ke dalam
buku pribadi tersebut.
Mentelaah hasil buku Daftar ceklis Anti Korupsi (jujur)
pribadi baik dari sumber mengenai apa saja Peserta menulis perbandingan
sekolah lain yang yang terdapat di antara kedua referensi
setingkat maupun dari dalam buku mengenai buku pribadi dan
internet yang disesuaikan pribadi sekolah memaparkan kelebihan dan
dengan kebutuhan peserta lain dan web kekurangan dari buku pribadi
didik di sekolah peserta. forum bk ABKIN tersebut tanpa ada yang
baik kelebihan ditambah ataupun
maupun dikurangi
kekuranganya.
Membuat ringkasan hasil Draf hasil telaah Akuntabilitas
telaah dari berbagai dari semua (Transparansi)
referensi-referensi yang sumber referensi. Peserta secara detail dan
diambil. terbuka memaparkan hasil
telaah dari berbagai sumber
referensi dalam draf tanpa ada
yang ditutupi.
4

3. Merancang Berkonsultasi dengan


isi Personal wali kelas mengenai
Assesment format data biodata
Book peserta peserta didik
didik yang
telah
disesuaikan
dengan
kebutuhan
sekolah
Merancang format
biodata peserta didik
untuk dimasukan ke
dalam Personal
Assesment Book
berdasarkan hasil
berkonsultasi dengan
wali kelas.
Berkonsultasi dengan
wakil bidang
kesiswaan dan
kurikulum mengenai
instrumen yang akan
di pakai untuk need
assesment peserta
didik
Menyiapkan
instrumen untuk
keperluan need
assesment peserta
didik
Menyiapkan lembar
jawaban instrumen
yang didesain
sederhana agar dapat
dimengerti peserta
didik dalam pengisian
Melaporkan proses
pembuatan
rancangan
Personal
Assesment Book
dari awal (mencari
referensi) sampai
5

tahap akhir kepada


mentor (kepala
sekolah)
Berdiskusi
mengenai jadwal
need assesment dan
membagikan
biodata yang harus
diisi oleh peserta
didik
4. Melakukan Menyiapkan
assement lembar istrumen
kepada asessment dan
peserta didik lembar jawaban
kelas VII
dan
memasukan
hasil
asessment
dan biodata
peserta didik
ke dalam
personal
assesment
book
Membagikan
instrumen dan
lembar jawaban
Menjelaskan tata
cara pengisian dan
aturan-aturan yang
berlaku
Melakukan
assesment
Membagikan
format biodata
kepada peserta
didik untuk diisi
Mengolah hasil
assesment
Memasukan hasil
assesment dan
biodata kedalam
Personal
Assesment Book
5. Melakukan Mengecek kembali
Evaluasi data dalam
kegiatan Personal
6

Assesment Book
peserta didik
Membuat
quisioner tentang
kebermanfaatan
Personal
Assesment Book
tersebut dari sudut
pandang peserta
didik, guru mata
pelajaran, dan wali
kelas.
Melakukan
evaluasi
pengecekan akhir
Personal
Assesment Book
bersama wali
kelas, waka
kurikulum, waka
kesiswaan, dan
guru mata
pelajaran dengan
membagikan hasil
buku pribadi yang
sudah selesai di
cek
kelengkapannya
Membagikan
quisioner tentang
kebermanfaatan
Personal
Assesment Book
kepada wali kelas,
waka kurikulum,
waka kesiswaan,
dan guru mata
pelajaran.
Mengolah hasil
quisioner
Melakukan
interview langsung
kepada guru
tentang
kebermanfaatan
Personal
Assesment Book
Membuat laporan
7

hasil evaluasi yang


telah dilakukan
Melaporkan hasil
evaluasi kepada
mentor (Kepala
Sekolah)

Anda mungkin juga menyukai