Anda di halaman 1dari 26

TRAINING REPORT

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


SITE - BATUAH

Rijal Dzikrana Hartoyo

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 1
Outline PT. BATUAH ENERGI PRIMA

• Responsibility & Accountability Pengawas Operasional


• Definisi
• Fungsi
• Tugas dan Tanggung Jawab
• Wewenang
• Peranan
• 4M + 1E
• Engineering - Production
• Mining Terminology
• Basic Mining Operation
• HSE
• Dasar Hukum K3
• Bahaya vs Resiko
• Nearmiss, Incident, Accident.
• Hirarki Pengendalian Resiko
• Orientasi Lapangan
• Overview PIT – 3
• Equipment Productivity and Report Summary
• KTA & TTA

• Improvement
PT. BATUAH ENERGI PRIMA
Site Batuah – Kalimantan Timur 2
PT. BATUAH ENERGI PRIMA

RESPONSIBILITY AND ACCOUNTABILITY


PENGAWAS OPERASIONAL
(Minggu – 1)

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 3
Responsibility & Accountability Pengawas
Operasional
PT. BATUAH ENERGI PRIMA

Pengawas adalah penghubung antara pihak manajemen dengan pekerja/bawahan, pengawas harus menyadari
fungsinya dan harus mampu menggerakkan para pekerja menuju tujuan perusahaan sesuai dgn kebijaksanaan
perusahaan.

TUGAS & TANGGUNG JAWAB PERANAN WEWENANG

• Bertanggung jawab kepada ktt/ptl • Poduction oriented. • Mengatur anak buah


untuk keselamatan dan kesehatan Menggerakkan bawahan untuk kerja • Mengatur pekerjaan
semua pekerja tambang yang produktif • Mengawasi pelaksanaan pekerjaan
menjadi bawahannya; • Employe oriented. • Menegur bawahan
• Melaksanakan inspeksi, - Mengetahui kebutuhan bawahan dan • Menilai bawahan
pemeriksaan dan pengujian; atasan
• Bertanggung jawab kepada ktt/ptl - Mengetahui apa yang sedang dilakukan
atas keselamatan, kesehatan dan - Mengetahui kondisi tempat kerja dan alat FUNGSI
kesejahteraan dari semua orang yang dipakai
yang ditugaskan kepadanya; dan - Memberikan bimbingan, pelatihan, • Sebagai penghubung/Mediator
• Membuat dan menandatangani nasehat antara manajemen dengan karyawan
laporan pemeriksaan, inspeksi dan - loyal, sensitivenes, komunikasi, kerjasama dilapangan
pengujian. • Safety oriented. • Mampu menggerakkan para
- Mempunyai basic safety phylosophy, karyawan menuju tujuan perusahaan
safety and health policy, safety • Memotifasi agar selalu produktif dan
responsibility bekerja dengan aman

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 4
4M + 1E PT. BATUAH ENERGI PRIMA

1. MAN

(SEFTO)
2. MACHINE
Manusia

3. MATERIAL
KO - K3 Alat

4. METHODE Area Kerja

5. ENVIRONMENT

(4M + 1E)
PT. BATUAH ENERGI PRIMA
Site Batuah – Kalimantan Timur 5
PT. BATUAH ENERGI PRIMA

ENGINEERING & PRODUCTION


REVIEW
(Minggu – 2)

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 6
MINING TERMINOLOGY PT. BATUAH ENERGI PRIMA

Bund Wall : Tanggul Pengaman.


Request Level (RL) : Ketinggian/level/elevasi yang diminta sesuai
Disposal : Tempat pembuangan lapisan penutup / penumpukan material tak ” berharga “ (OB, Sub Soil, Dll).
Waste Dump : Nama lain disposal.
Waste : Material-material yang tidak “berharga”.
Top Soil : Tanah pucuk yang mengandung “hara” (bahan yang menyuburkan tanah.)
Sub Soil : Tanah di bawah lapisan Top Soil tetapi diatas OB.
Stripping Ratio (SR) : Perbandingan jumlah volume batuan (OB, waste) yang harus dibongkar untuk mendapatkan sejumlah (ton) mineral/bahan tambang (Coal – Ore). SR = 1 : 5
End Wall : Dinding atau batas akhir dari penambangan. Biasanya terdapat diujung daerah penambangan (melintang strike).
Settling Pond : Kolam Pengendapan.
Mud Pond : Kolam Penampungan lumpur.
ROM (Stock Pile) : Run Off Mine, Raw Off Mine
Matching Fleet : Sekumpulan Armada Produksi. Biasanya terdiri dari Excavator, Dump Truck dan alat pendukungnya : Bulldozer, Grader, dll.
Match Factor : Angka yang menunjukkan hasil perbandingan antara produksi alat muat dengan alat angkut yang dilayani. Match = seimbang jika nilainya 1 (satu).
Idle : Waktu hilang karena sebab yang tidak dapat dikontrol manusia, seperti : Hujan, Kabut,
Delay : Waktu hilang yang dapat dikontrol / dibatasi oleh tindakan manusia, seperti : Rest Time, Refueling, Move karena blasting, dll).
Slippery : Wet condition, Waktu yang hilang setelah hujan sampai dengan kering dan dapat beroperasi
Rain : Waktu selama hujan berlangsung.
BCM : Bank Cubic Meter : volume insitu (di tempat).
LCM : Loose Cubic Meter : Volume terurai / gembur.
AMD : Acid Mine Drainage, Pengaliran air asam tambang (Pengaturan aliran air).
Cross Fall : Kemiringan / arah air dialirkan.
Cut Back : Push Back.
Grade : Kemiringan jalan (%), misalnya 4 %.
Contour : Garis yang menghubungkan titik-titik yang sama ketinggiannya.
Coal Expose : Coal yang sudah terbuka / dibuang OB nya.
Coal Inventory : Coal yang ada / masih ada dalam tambang dan siap diangkut keluar tambang (ke ROM).
Contamination : Tercampurnya coal dengan material lain dari luar (OB, scorea, besi dll).

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 7
MINING TERMINOLOGY PT. BATUAH ENERGI PRIMA

Dilution : Tercampurnya Ore (Emas) dengan material lain dari luar (waste, dll).
Roof : Lapisan bagian paling atas Batubara (Coal)
Floor : Lapisan bagian paling bawah dari Batubara (Coal).
Out Crop : Singkapan Batubara / ujung atas Batubara yg terlihat langsung, tanpa ada tanah (Material) penutup.
Cut & Fill : Galian / potong dan timbun.
Sub Grade : Konstruksi badan jalan dari tanah yg telah memenuhi persyaratan kepadatan tertentu.
High Wall : Dinding tambang pada sisi kemiringan Batubara terdalam yg terdiri dari Sloop dan Bench.
Low Wall : Dinding tambang pada sisi terdangkal / Singkapan ini bisa terbentuk dari Floor atau Bench / Slope.
Road Drainage : Drainasi atau pengaliran air dari sisi kiri dan kanan jalan
Rip Rap/Tali Air : Tempat aliran air yg sengaja dibuat untuk mengalirkan air pada sisi kiri dan kanan bahu jalan.
Culvert : Gorong – gorong untuk pengaliran air paritan, Creek atau anak sungai kecil,biasanya terbuat dari plat baja / beton bertulang
Road Pavement : Lapis pengerasan jalan, ini bisa terjadi dari Agregate (batuan base/sub base coarse,coarse, surface),aspal atau beton.
Water Spraying : Penyiraman jalan, biasa dilakukan untuk mengurangi debu atau menjaga kelembaban jalan tertentu.
General Work : Pekerjaan yg sifatnya umum untuk mensupport pekerjaan tambang. Misalnya : Pembentukan Drainasi, Sloping, Cleaning, dll.
Free Face : Bidang bebas /batas antara material asli dan material yg sudah diambil (bisa Coal atau OB).
Crest : Sisi atas / kepala slope.
Toe : Sisi bawah / Kaki slope.
Slope : Kemiringan antara crest dan toe
Overall Slope : Kemiringan total dari beberapa slope yaitu dari Crest tertinggi sampai toe yg paling terdalam.
Super Elevasi : Kemiringan badan jalan dari titik tengah (Center Line) sampai ke sisi terluar jalan.
Cycle Time : Waktu edar untuk suatu aktifitas tertentu satu alat
Fleet Matching : Penentuan model/type alat hauler dan loader untuk membentuk keserasian dalam operasional produksi

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 8
MINING PROCESS PT. BATUAH ENERGI PRIMA

EKSPLORASI - PRODUKSI
PT. BATUAH ENERGI PRIMA
Site Batuah – Kalimantan Timur 9
PT. BATUAH ENERGI PRIMA

DEWATERING ROAD FRONT DISPOSAL


SUMP Cross Fall (Max: 2%) AKSES FRONT AKSES DISPOSAL
PUMP Undulating LANDASAN LANDASAN
JALUR HDPE Super Elevasi PENCAHAYAAN KEMIRINGAN
SETTLING POND Lebar Jalan (3.5 x L. Alat Terbesar LEBAR FRONT AREA MANUVER
BOX CONTROL Tinggi Tanggul (0.5 x d Roda Aalat Terbesar) TINGGI JENJANG TINGGI TANGGUL
BUKAAN TAMBANG Grade (Max: 8%) JENIS MATERIAL JENJANG DUMPING
Drainase
Kekerasan Jalan

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 10
PT. BATUAH ENERGI PRIMA

HEALTH SAFETY & ENVIRONMENT


(Minggu – 3)

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 11
(Dasar Hukum) PT. BATUAH ENERGI PRIMA

Peraturan Pasal 5, 20, dan 27 ayat (2) UUD


Perundangan 1945
K3

Pasal 86 UU No. 13 Tahun 2003

UU No.1 Tahun 1970

(Pedoman Pelaksanaan
Peraturan Pelaksanaan Kaidah Teknik
Pertambangan yang baik)

PP; Permen ; Kepmen ; Inmen; SE; Kepmen No. 1827 Tahun


Peraturan Khusus
Kepdirjen PPK 2018

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 12
PT. BATUAH ENERGI PRIMA

BAHAYA vs RESIKO
Basic Formula :
R = (F/P) x (S)
R = Resiko
F/P = Frequency/Probability
S = Saverity

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 13
PT. BATUAH ENERGI PRIMA

Nearmiss
Incident
Property Demage tidak ada korban

Accident

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 14
Hirarki Pengendalian Resiko PT. BATUAH ENERGI PRIMA

Elimintaion Most Effective


Menghilangkan Bahaya Highest Level of Protection
1st Priority Focus to Hazards Sources
Increasing Effectiveness &
Substitution Sustainability
Mengganti Bahaya Most Reliable

Menghilangkan,
Mengganti & Engineering Controls 2nd Priority
Mengisolasi pekerja Isolasi Pekerja dari Bahaya
dari bahaya

Administrative Controls Least Effective


Merubah cara orang bekerja
3rd Priority
Lowest level of Protection
Focues to Person
Increasing Participation &
APD Supervision Needed
Melindungi pekerja dengan Least Reliable
menggunakan APD

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 15
Fire Safety PT. BATUAH ENERGI PRIMA

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 16
PT. BATUAH ENERGI PRIMA

ORIENTASI LAPANGAN
(Minggu – 4)

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 17
OVERVIEW – PIT 3 PT. BATUAH ENERGI PRIMA

Office

Disposal 2

Bak Control
Disposal 1

Sump

Front Loading
Front Loading Timur
Barat

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 18
Production Equipment & Capacity PT. BATUAH ENERGI PRIMA

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 19
Coal Productivity Report PT. BATUAH ENERGI PRIMA

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 20
OB Productivity Report PT. BATUAH ENERGI PRIMA

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 21
Coal Hauling Report PT. BATUAH ENERGI PRIMA

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 22
Cycle Time (Nurhakim, 2004) PT. BATUAH ENERGI PRIMA

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 23
Cycle Time (Nurhakim, 2004) PT. BATUAH ENERGI PRIMA

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 24
KTA & TTA PT. BATUAH ENERGI PRIMA

KTA (Kondisi Tidak Aman) – Salah satu kondisi lingkungan kerja yang dapat memungkinkan
terjadinya kecelakaan.

(Short Circuit) (Air meluap) (Overheat Engine) (Blind Spot) (Tanggul Pengaman)

TTA (Tindakan Tidak Aman) – Segala Tindakan Manusia yang dapat memungkinkan terjadinya
kecelakaan.

(Crowded)

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur 25
PT. BATUAH ENERGI PRIMA

THANK YOU

PT. BATUAH ENERGI PRIMA


Site Batuah – Kalimantan Timur

Anda mungkin juga menyukai