Anda di halaman 1dari 14

NASKAH RANCANGAN ISI

FILOSOFI POHON PISANG


Makalah ini disusun untuk memenuhi tugas akhir semester pada mata kuliah Filsafat
Kebudayaan

Dosen Pengampu: Hadiyanto, S.Pd., M.Ed., Ph.D.


Kelompok 4
1. Lely Rosalina A1J221013
2. Yessa Yuliana A1J221019
3. Priangga A1J221020
4. Ninik Diana Lestari A1J221022

PROGRAM STUDI SASTRA INDONESIA


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS JAMBI
TAHUN AJARAN 202
KATA PENGANTAR

Puiji syukur kehadiran Uhan Yang Mahakuasa karena telah memeberikan kesempatan
pada kami untuk menyelesaikan makalah ini. Atas rahmat dan hidayah-Nya lah kami dapat
menyelesaikan makalah yang berjudul Filosofi Pohon Pisang tepat pada waktunya.

Makalah ini disusun guna memenuhi tugas akhir semester yang diberikan oleh Bapak
Hadiyanto, S.Pd., M. Ed., Ph. D. selaku dosen pengampu pada mata kuliah Filsafat
Kebudayaan dibidang studi Sastra Indonesia, Universitas Jambi. Selain itu, kami juga
berharap agar makalh ini dapat menambah wawasan bagi pembaca terutama mengenai kajian
filsafat dalam ranah kehidupan.

Kami mengucapkan terima kasih sebesar-besarnya kepada Bapak Hadiyanto, S.Pd.,


M. Ed., Ph. D. atas bimbingannya sehingga dengan adanya tugas yang telah diberikan ini
dapat menambah pengetahuan dan wawasan terkait bidang yang ditekuni oleh kami. Kami
juga mengucapkan terima kasih pada semua pihak yang telah membantu proses penyusunan
makalah ini

Kami menyadari makalah ini masih jauh dari kata sempurna. Oleh karena itu, saran
dan kritik yang membangun akan kami terima demi kesempurnaan makalah ini.

Jambi, 26 November 2022

Kelompok 4
NASKAH VIDEO FILOSOFI POHON PISANG
Judul Program : Filosofi Pohon Pisang
Sasaran : Publik dan Mahasiswa
Durasi : 15 Menit
Kelas/ Semester : R001/ 3
Link Video : https://youtu.be/3iasKj0bIqg

A. Pengantar
Dalam memenuhi tugas akhir semester pada mata kuliah Filsafat Kebudayaan, di
haruskan untuk membuat suatu media pembelajaran berupa suatu Filosofi tentang
kehidupan sehari-hari, budaya dan masyarakat. Sehingga kami melaksakan tugas ini
yang mengarahkan pada tindakan dan cerminan yang mendidik untuk memperlihatkan
suatu perilaku didasarkan pada konsep filosofi berupa “POHON PISANG”. Dengan
bantuan video pembelajaran ini yang diwujudkan melalui naskah dan disusun secara
terorganisasi dan sistematis, diharapkan mampu memberikan pemahaman yang
mudah kepada siapa saja yang menontonnya.

B. Sinopsis
Naskah video ini berisi suatu tindakan perilaku manusia yang memperlihatkan bahwa
setiap manusia memiliki kemampuan masing-masing dan memberikan manfaat bagi
orang lain. Kami memfilosofikan perilaku manusia dari objek “POHON PISANG”
yang menghasilkan sesuatu yang bermanfaat bagi orang lain, tidak peduli dalam
kondisi apapun, pohon pisang berjuang untuk berbuah walaupun pohon pisang tidak
akan menikmati hasil perjuangannya. Maka begitulah halnya perilaku manusia
munculkanlah dan tinggalkanlah kesan karya yang berguna jika kamu sudah tidak
berada di suatu tempat, berikan tindakan yang bermanfaat dan diingat oleh manusia,
lakukan atas dasar kepedulian dan ikhlas sebagai wujud sesama manusia layaknya
dalam artian filosofi pohon pisang.

C. Setting
Gambar diambil pada perkebunan Pohon Pisang, berlokasi di Mendalo Darat, Jl.
Kemajuan di belakang Rumah Pak RT 12, dan Universitas Jambi, Danau Universitas
Jambi.

D. Properti
Handphone untuk merekam kegiatan yang berlangsung di perkebunan itu.

E. Pemain

NAMA PERAN
Lely Rosalina Pengisi suara
Yessa Yuliana Pengisi suara
Priangga Pengisi suara
Ninik Diana Lestari Pengisi suara

F. Naskah

NO STORY ASET VISUAL AUDIO DURASI


LINE/ALUR (gambar)
CERITA
1. Opening Teks : sebaik-baik Musik instrumental 2 detik
manusia adalah
mereka yang
bermanfaat bagi
orang lain.
Gambar: tulisan teks
dilatari warna putih

2. Judul Teks : filosofi pohon Musik instrumental 3 detik


pisang
Gambar : tulisan teks
dilatari dengan
warna putih
3. Pembuka Gambar : foto dan Musik Intrumental 20 detik
perkenalan dari
anggota kelompok 4
4. Pengenalan Gambar : Back sound : musik intrumental 55 detik
filosofi pohon 1. Suasana Pengisi suara: Yessa Yuliana
pisang kampus Unja Isi teks suara :
2. Perkebunan Waktu itu ada seorang
pohon pisang perempuan berkata kepadaku
3. Pembanguna “mbak mau hidup tenang ya ?
n gedung hiduplah seperti pohon pisang “
baru di loh kenpa hidup harus tentang
kampus unja seperti pohon pisang ? ia itu
nasehat dulu katanya . bisa
ditreima bisa juga tidak, namun
jika kita renungka secara sejenak
mungkin ada benarnya. Hidup
seperti pohon pisang . sebut
sajalah ya, filosofi pohon
pisang .
5. Pohon pisang Gambar : Back sound : musik intrumental 1 menit
tidak butuh 1. Perkebunan Pengisi suara : yessa yuliana 20 detik
tempat pohon pisang Isi teks suara : pohon pisang itu
2. Tidakan sama sekali tidak butuh tempat
kebaikan khusus untuk tumbuh.
manusia Maka pohon pisang bisa tumbuh
3. Suasana diamana pun. Di tempat gersang,
sungai di tempat dingin bahkan di
tempat yang hambar sekali pun
pohon pisang tetap bisa tumbuh
Pohon pisang selalu survive di
mana pun, berusaha tetap hidup
dan tidak menyerah dalam
segala keadaan.
Lalu manusia, kenapa harus
cengeng di saat punya masalah ?
Hebatnya lagi
Pohon pisang tidak mau mati
sebelum berbuah .

6. Pohon pisang Gambar ; Back sound :musik instrumental 1 menit


tidak mau mati 1. Perpustakaan Pengisi suara : yessa yuliana 15 detik
sebelum berbuah unja Isi teks suara : pohon pisang
2. Suasana di tidak mau mati sebelum berbuah
kelas sastra , analoginya , ia ingin
3. Suasana di kehadirannya di dunia ini bisa
dalam ruang memberi manfaat sebelum ajal
perpustakaan menjemputnya
4. Moment Semasa hidupnya, pohon pisang
observasi harus terus berkarya,
kelompok mengahasilkan sesuatu yang
bermanfaat untuk orang lain
.tidak peduli dalam keadaan
apapun, pohon pisang hanya
berjuang untuk berbuah walau ia
tidak akan menikmati hasil
perjuangannya.
Maka begitu pun manusia
seharusnya, jngan pernah
meninggalkan suatu temapat
tanpa meninggalkan karya yang
baik
Berbuat baik diamana pun,
karena sewaktu-waktu ,tiap
manusia bisa saja “ terpaksa’
meninggalkan suatu tempat tiba-
tiba dan tidak bisa ditunda lagi .
7. Pohon pisang Gambar : Back sound : musik instrumental 1 menit 3
selalu mampu 1. Buah indah Pengisi suara : Ninik Diana detik
mengahasilkan dari tindakan Lestari
generasi penerus kebaikan dari Teks isi suara : pohon pisang
manusia pun selalu mampu
2. Suasana mempersiapkan generasi
diskusi penerus. Sebelum ia ditebas
kelompok mati.
3. Vidio Selalu ada tunas baru yang siap
kebersamaan tumbuh di smapingnya. Tunas-
kelompok tunas muda yang akan
meneruskan tugasnya memberi
manfaat kebaikan pada siapa pun
Maka hikmahnya manusia yang
katanya punya akal pikiran
harusnya bisa berbuat dan
bermnafaat yang tak lekang oleh
waktu.
Hidup bukan hanya untuk cari
makan . tapi hidup pun perlu
memberi manfaat.
Ada sifat baik yang bisa dipetik
dari pohon pisang. Pohon pisang
tidak pernah mewariskan
dendam kepada anak-anaknya
sekalipun ia harus ditebas saat
diambil buahnya
8. Pohon pisang Gambar : Back sound : musik instrumental 1 menit
tidak dendam saat 1. Sungai Pengisi suara : prangga 20 detik
disakiti 2. Suasan fkip Isi teks suara :Pohon pisang
ekspo tidak dendam saat disakiti .
3. Suasana Hidup itu bisa manis bisa pahit.
perkebunan Apapun keadaanya jagan
pohon pisang mewariskan dendam untuk
depan rumah siapa pun dan kepada siapapun
4. Danau unja Karena pohon pisang selalu
mewariskan kebaikan karena
buahnya manis. Bukan
mewariskan keburukan.
Filosofi pohon pisang perlu kita
ingat yaitu tetap berjuang
memberi kebaikan atau manfaat
dan jangan penah berputus asa
dalam keadaan apapun.
Berjuanglah secara
mastatho’tum : ikhtiar oenuh
dengan kesungguhan sekuat
tenaga yang kita miliki sampai
allah taala yenag menghentikan
kita bukan karena kita yang
ingin berhenti.
Seperti pohon pisang
Tidak ada orang yang berguna di
dunia ini, selama ia mau
bermanfaat untuk sesamnya.
Karena tiap kehadiran kita
harusnya memberi arti dan
manfaat bagi orang lain.
Tengoklah pohon pisang yang
selalu rela meberi banyak
manfaat. Bahkan sampai ia akan
mati sekali pun.
9. Pohon pisang itu Gambar : 40 detik
keren 1. Danau Unja Back sound : musik instrumental
2. Bagian- pengisis suara : lely rosalina
bagian pohon Isi teks suara: Pohon pisang itu
pisang keren, karena seluruh bagian
3. Pisang tubuhnya punya manfaat.
goreng Mulai dari akar, batang, daun,
4. Suasana jalan pelepah dun, apalagi buahnya.
raya Bahkan ketika buah masih
mentah pun bisa dibuat keripik.
Kalo dibuagis dibaut sanggara
peppe.
Manusia pun begit, ada dan
hidup untuk memberi manfat
kepada orang lain.
Selagi mampu, selagi bisa
berbuatlah untuk menebar
manfaat kebaikan kepada siapa
pun
10 Manfaat lain Gambar : hutan Back sound : musik intrumental 10 detik
pohon pisang Pengisis suara : yessa yuliana
Isi teks suara : masih banyak
penjelsan mngenai makna
filosofi pohon pisang didalam
kehidupan salah satunya.
11. Gigih dalam Gambar : Back sound : musik instrumental 1 menit
mencapai tujuan 1. Taman Pengisi suara : Priangga 24 detik
2. Penjual Isi teks suara : yang pertama
gorengan gigih dalam mencapai tujuan.
3. Tandan buah Ketika anda menanam pohon
pisang pisang, tunjunnya tentulah untuk
4. Mobil batu mendapatkan buahnya. Saat
bara pohonnya telah mati, barulah
5. Danau unja anda mengambil bagian lainnya,
6. Tindakan seperti jantung, batang atau
Kebaikan daunnya. Pohon pisang akan
dari manusia terus tumbuh hingga mencapai
tujuannya, yaitu menumbuhkan
buah pisang untuk dikonsumsi
oleh orang-orang yang
menanmnya.
Pohon ini tidak akan mati meski
anda menebangnya berkali-kali.
Tunas baru akan tumbuh terus
kalu anda menebang pohon ini.
Namun pohon ini akan mati
ketika tujuannya untuk berbuah
telah tercapai.
Itulah yang membuat pohon
pisang sebagai tanaman yang
paling gigih. Disaat pohon buah
lain akan mati begitu ditebang,
pohon pisang ini masih terus
tumbuh.
Anda harus menjadikan sikap
phon pisang yang satu ini sebgai
pedoman dalam hidup. Jangan
menyerah sampai anda mencapai
tujuan ana meski halangan terus
menghadang.
12. Berusaha Gambar : Back sound : instumental musik 1 menit 3
melindungi 1. Anak kecil Pengisi suara : Ninik Diana detik
yang tengah Lestari
bermain air Isi suara teks : berusaha
2. Bungkusan melindungi.
daun pisang Pohon pisang memiliki daun
3. Kapal yang yang lebar dan panjang, cukup
melaju untuk menutupi bagian kepala
disungai anda . jika anda perhatikan,
bagian dau n ini sering
dugunakan oleh orang-orang
sebgai payung untuk melindungi
diri dari hujan ataupun panas
terik matahari.
Pohon yang satu ini bukan
pohon yang kuat karena akarnya
tidak tumbuh kebawah tanah,
melainkan kesamping sehingga
tidak bisa menahan beban yang
terlalu kuat. Namun pohon ini
tetap berusaha untuk melindungi
orang lain melalui daunnya yang
lebar.
Daun ini juga serig digunakan
untuk melindungi makanan
yaitu dengan cara membungkus
makanannya dengan daun ini.
Anda bisa mencontoh daun
pisang yang selalu berusaha
melinduni orang lain meski tidak
memiliki tubuh yang kuat. Anda
harus mencoba melindungi
orang dengan sesuatu yang anda
miliki seperti pohon pisang yang
tetap melindungi orang meseki
hanya dengan daun.
13 Terus bermanfaat Gambar Back sound : musik instrumental 1 menit
sampai akhir 1. Jalanan Pengisi suara : lely rosalina 10 detik
2. Kebun pohon Isi teks suara : terus bermanfaat
pisang sampai akhir
3. Tiindakan Meski tidak akan mati sebelum
kebaikan berbuah, tetapi pohon ini tidak
manusia akan berbuah lagi sesaat setelah
panen. Hal ini dikarenakan
pohon pisang hanya
menghasilkan satu tandan
pisang, saat tandan pisang itu
dipotong, tidak ada temoat
tumbuh untuk buah pisang lagi.
Kebanyakan orang akan
menebang pohon yang satu ini
setelah berbuah karena dianggap
sudah tidak berguna lagi, mesi
masih ada cara yang bisa
dilakukan agar pohon ini bisa
berbuah duakali.
Sampai akhir hayatnya pohon
pisang masih mencoba
bermanfaat bagi orang lain.
Anda juga harusnya seperti itu,
bermnafaat bagi orang sekitar
sampai nanti. Meski sudah tidak
bisa menghasilkan buah, pohon
ini masih memberikan makanan
melalui batangnya.
14. Gampang Gambar : Back sound : musik instrumental 1 menit
beradaptasi 1. Sunset Pengisi suara : yessa yuliana 15 detik
2. Kondisi Isi teks suara : gampang
jalanan di beradaptasi
unja Ada beberapa kondisi yang ideal
3. Buah dari untuk pertumbuhan pohon
pohon pisang pisang. Namun kondisi ideal
4. Platform tersebut tidaklah terlalu rumit.
rumah Singkatnya, pohon ini tidak sulit
untuk tumbuh
Pohon ini bisa ditanam di
dataran rendah ataupun ataran
tinggi, cocok tinggal di iklim
tropis dengan kelembapan yang
tinggi, serta cocok hidup dalam
suhu sekitar 25 sampai 30
derajat celcius. Tidak butuh
tanah yang khusus untuk
menanam pohon ini
Kebnayakan dari kita pasti
sangat sulit untuk tinggal
ditempat yang baru, baik itu
pindah temoat kerja yang baru
atau memulai bisnis dengan
patner baru. Alasannya bisa
bermacam-macam, seperti sudah
nyaman atau takut tidak cocok
Untuk masalah yang satu ini,
seharusnya kita bisa
mengadaptasi sifat pohon pisang
yang gampang tumbuh dimana
saja. Anda harus mudah
beradaptasi dengan segala situasi
agar bisa bertahan hidup.

15. Menyingkap Gambar: Backsound: Musik instrumental 1 menit


pohon pisang 1. Danau gitar akuistik 57 detik
yang jadi tanaman Uiniversitas Pengisi suara: Yessa Yuliana
istimewa Jambi
masyarkat Narasi: Secara filosofi atau
nusantara
kita lihat dari kacamata
tafsir spiritual bahwa ares
mengisyaratkan
sebagai  Arsy atau
singgasana Allah SWT yang
identik dengan hati atau
kalbu seorang muslim yang
bening," ucapnya.

Sedangkan untuk
mendapatkan buah pisang
yang terdapat dalam
pohonnya. Kita perlu
membuka pohon pisangnya,
melepas satu persatu kulit
pada pohon pisang yang
membungkus ares.

Begutu pula dengan hati


atau kalbu manusia yang
bening harus diupayakan
menjadi bersih dan terbebas
dari kotoran penyakit-
penyakit hati atau sifat-sifat
buruk dan hati atau kalbu.
Pohon pisang juga
mempunyai daun yang bisa
dipaki sebagi payung atau
perlindungan dari guyuran
air hujan dan terik panas
matahari. Hal inilah yang
membuat orang Jawa
menyebutnya gedhang atau
gegayuhane dhasar ngayomi
yang berarti cita-citanya
menjadi pelindung,
melindungi, dan mengayomi.

16. Pohon pisang Gambar: Backsound: Musik instrumenntal 1 menit


“Maha Guru” 1. Kolam ikan gitar akuistik 40 detik
bagi manusia 2. Mendalo Pengisi suara: Lely Rosalina
darat
3. Perkebunan Narasi:
pohon pisang Dengan kemampuan yang kita
miliki saat ini sangatlah mulia
apabila kita pergunakan untuk
hal-hal yang positif dan
bermanfaat, misalnya membantu
sesama manusia yang sedang
membutuhkan bantuan. Perlu
kita ketahui bahwa bantuan
tersebut tidaklah selalu dengan
materil akan tetapi tenag, hingga
bantuan moral pun dapat kita
berikan, akan sangat berarti bagi
yang membutuhkan bantuan kita
tersebut.
17. Penutup filosofi Teks 1 : sampai Back sound : Musik instrumental 1 menit
pohon pisang hayat pun kehidupan gitar akuistik 52 detik
terus berlanjut tetapi
ikhtiar pada jalan Pengisi suara : Priangga dan
yang tepat maka kita Yessa Yuliana.
akan selamat
Teks 2. Hidup dan Narasi: Akhir kata dari kami,
mati itu takdir dari filosofi pohon pisang makin
tuhan kita hanya sedikit tersisa bagi dirimu,
menjalani dam makin banyak sinar terpancar
memberikan sesuatu melaluimu.
yang baik

Gambar: suasana di
universitas jambi
KESIMPULAN
Dari penjelasan diatas, dapat disimpulkan bahwa pohon pisang melambangkan
berbagai perihal yang memberikan manfaat dikehidupan manusia, setiap struktur
bagian di pohon pisang dapat di manfaatkan. Buahnya melambangkan persatuan
dalam satu tandan, warna buah yang cerah dan kuning melambangkan kebahagian.
Jantungnya melambangkan kehidupan dari satu-kesatuan, daunnya melambangkan
perlindungan, sedangkan pelepah dan akarnya melambangkan kekokohan.
Semua makna di setiap struktur bagian pohon pisang sangat bermanfaat, maka hal
ini dapat menjadi contoh kepada manusia, bagaimana hidup menjadi manusia yang
memberikan manfaat baik kepada orang lain. Walaupun kita anggap bantuan itu
masih kecil, bisa jadi orang lain menganggap itu adalah bantuan yang sangat besar.
Filosfi pohon pisang mengajarkan kepada manusia agar menyiapkan generasi mutual
untuk manusia yang lainnya.
SUMBER RUJUKAN

Win Usuluddin Bernadien, Membuka Gerbang Filsafat, Pustaka Pelajar, Yogyakarta, 2011,

hlm. 5.

 Rizal Mustansyir dan Misnal Munir,  Filsafat Ilmu, Pustaka Pelajar, Yogyakarta, 2009

https://sdwahdah.sch.id/filosofi-pohon-pisang/ (Diakses pada tanggal 20 November 2022,


pukul 13.34 WIB)

https://www.goodnewsfromindonesia.id/2021/11/04/menyingkap-pohon-pisang-yang-
jadi-tanaman-istimewa-masyarakat-nusantara
(Diakses pada tanggal 20 November 2022, pukul 15.45 WIB)

Anda mungkin juga menyukai