Anda di halaman 1dari 2

NAMA : MOCHAMMAD YUSRIL EL-HAKIM

NIM : 2101026173

MATA KULIAH : PERILAKU ORGANISASI

TUGAS 2

PERTANYAAN:

Mengapa manusia membutuhkan organisasi dalam hidupnya jelaskan dan berikan


contohnya!

JAWABAN:

Perlu diketahui bahwa pengertian dari organisasi yaitu berkumpulnya satu atau
dua orang atau lebih didalam organisasi dengan tujuan tertentu dan di ikat dengan
aturan terentu secara bersama. Sejak dahulu manusia sudah diberi nama julukan
"Zoon Politicon" (makhluk yang hidup berkelompok). Hal itu mengandung makna
bahwa manusia senantiasa menginginkan hubungan-hubungan dengan orang lain

Organisasi merupakan elemen yang amat diperlukan di dalam kehidupan manusia


(apalagi dalam kehidupan modern). Organisasi membantu kita melaksanakan hal-
hal atau kegiatan-kegiatan yang tidak dapat dilaksanakan dengan baik sebagai
individu. Selain itu, peran organisasi bagi kehidupan manusia adalah membentuk
mental sebagai pemimpin, emngembangkan potensi yang ada didalam diri,
memperluas relasi, dan juga menambah wawasan dan pengetahuan.

Contoh:

- Organisasi yang ada di lingkungan kampus/sekolah salah satu bentuk


contohnya. Jika tidak ada organisasi maka mahasiswa/pelajar akan susah
untuk mengembangkan potensi yang ada didalam dirinya, sehingga
organisasi merupakan jembatan bagi para mahasiswa dan pelajar untuk
bisa lebih berkembang.
- Jika kita ingin mencapai suatu tujuan misalnya ingin memperdalam Ilmu
Agama tetapi membutuhkan teman untuk bersama-sama, maka
jawabannya adalah mengikuti organisasi bidang keagamaan yang ada di
sekelilingnya.

Anda mungkin juga menyukai