Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

PROGRAM STUDI SARJANA TEKNIK PERTAMBANGAN


FAKULTAS TEKNOLOGI MINERAL
UNIVERSITAS PEMBANGUNAN NASIONAL “VETERAN” YOGYAKARTA

Kode Mata Kuliah Mata Kuliah Rumpun Keilmuan Bobot SKS Semester
1120222 MEKANIKA BATUAN Teknik 2 SKS GENAP (IV) & GASAL (V)
Capaian Pembelajaran Lulusan yang 1. Mampu mengidentfikasi, memformulasikan, dan menyelesaikan permasalahan rekayasa dg menerapkan prinsip-prinsip rekyasa, fisika, kimia
relevan dan matematika.
2. Mampu menerapkan perancangan rekayasa untuk menyelesaikan permasalahan dalam bidang pertambangan dengan mempertimbangkan
K3,lingkungan, ekonomi , kebijakan dan peraturan Pemerintah, sosial dan budaya.
3. Mampu bertanggung jawab dan mematuhi etika profesi dalam bidang rekayasa pertambangan serta membuat keputusan dengan
mempertimbangkan dampak terhadap ekonomi, lingkungan, hukum, sosial dan budaya.
4. Mampu mengembangkan dan melakukan eksperimen secara tepat, menganalisis dan menginterpretasi data serta menarik kesimpulan dalam
mengambil keputusan.
Mata Kuliah 1. Mampu menerapkan teknik-teknik dan instrumentasi untuk menentukan karakteristik teknik batuan baik di laboratorium maupun di lapangan
2. Mampu mengelompokkan batuan untuk keperluan teknik batuan
3. Mampu menentukan kemampuan teknik batuan sebagai bahan konstruksi atau sebagai pendukung pekerjaan teknis
4. Mampu melakukan analisis dan perhitungan perancangan suatu struktur pada massa batuan, serta dapat mengambil keputusan secara
teknikal.
Dosen Pengampu 1. Ir. R. Hariyanto, MT. 3. Dr.Ir. Barlian Dwinagara, MT.
2. Ir. Bagus Wiyono, MT.
Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah mekanika batuan merupakan kelompok mata kuliah perilaku berkarya yang akan membahas tentang mekanika batuan dan rekayasa
pertambangan, analisis tegangan dan regangan, karakteristik batuan, perilaku batuan, kriteria keruntuhan, metode analitis, dan klasifikasi massa batuan.
Mata Kuliah Prasyarat Pernah menempuh Geologi Struktur
Studi Pustaka A. Koesnaryo S., Hariyanto R, Priyo Widodo, 2011, Mekanika Batuan Untuk Rekayasa Pertambangan, UPN “Veteran” Yogyakarta
B. Made Astawa Rai, Suseno K, Ridho R. Wattimena, 2014, Mekanika Batuan, ITB Bandung
C. Jumikis, A.R., 1983, Rock Mechanics.
D. Goodman, R.E.1989, Rock Mechancis..
E. Nagaratnam Sivakugam, Sanjay Kumar Shukia, Braja M. Das, 2013, Rock Mechanics an Introduction
F. Debasis Deb, Abhiram Kumar Verma, 2016, Fundamentals and Applications of Rock Mechanics
G. Steve Hencher, 2015, Practical Rock Mechanics
H. Brady, BHG. and Brown, ET., 2013, Rock Mechanics for Underground Mining, Third edition
I. Bieniawski, ZT., 1989, Engineering Rock Mass Classification
J. Singh, B., Goel, RK., 2015, Engineering Rock Mass Classification
K. Singh, B., Goel, RK., 2015, Engineering Rock Mass Classification A Practical Approach in Civil Engineering
L. Brown ET, 1981, Rock Characterization Testing And Monitoring.
M. Hoek E., Brown ET., 1980, Underground Excavation In Rock.
N. L. Obert, W.L. Duvall, 1967, Rock Mechanics And The Design Of Structures In Rock..
O. Jaeger, el all, 2007, Fundamentals of Rock Mechanics, Fourth Edition

Perte- Sub Capaian Pembelajaran Mata Kuliah Mata Pembelajaran Metode Pembelajaran Indikator Capaian Sub Kriteria Penilaian Bobot Pustaka
muan ke (sub-CP-MK) dan Estimasi Waktu CP-MK (Indikator) Nilai
1 2 3 4 5 6 7 8
1 Mampu menjelaskan mekanika batuan dan - Definisi dan konsep umum Ceramah, Diskusi, dan Kemampuan komunikasi Kemampuan komunikasi 0% A
rekayasa pertambangan -Sejarah perkembangan mekanika batuan di Tanya jawab dan berpikir logis dan berpikir logis B
Indonesia 2x50 menit
-Sifat massa batuan di alam dan asumsi
dasar
- Ruang lingkup melanika batuan
2 Mampu menjelaskan tegangan dan -Definisi tegangan dan regangan Presentasi, diskusi, Kemampuan komunikasi Menguasai konsep 2% A
regangan -Konvensi untuk tegangan dan regangan ceramah, dan tugas. dan berpikir logis teoritis B
2x50 menit Memformulasi kan N
penyelesaian
Alternatif solusi
3 Mampu menentukan dan menganalisis -Analisis tegangan pada bidang Presentasi, diskusi, Menguasai konsep Komunikasi 2% A
tegangan secara analitis dan grafis -Lingkaran Mohr untuk tegangan ceramah, dan tugas. teoritis Ketepatan analisis B
-Soal dan penyelesaian 2x50 menit Memformulasi kan Kerapian N
penyelesaian Kreativitas
Alternatif solusi Pembahasan materi
Kebenaran hitungan
4 Mampu menentukan dan menganalisis -Analisis regangan pada bidang Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 3% A
regangan pada bidang ceramah, dan tugas. Ketepatan analisis Ketepatan analisis B
2x50 menit Kerapian Kerapian N
Kreativitas Kreativitas
Pembahasan materi Pembahasan materi
Kebenaran hitungan Kebenaran hitungan
5 Mampu menjelaskan dan melakukan -Penentuan sifat fisik batuan Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 2% A
cara penentuan sifat fisik di laboratorium ceramah, dan tugas. Kebenaran menjawab Kebenaran menjawab B
2x50 menit Sistematika Sistematika lisan dan L
lisan dan tulisan tulisan
Pembahasan materi Pembahasan materi
6 Mampu menjelaskan dan melakukan -Penentuan sifat mekanik batuan Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 2% A
cara penentuan sifat mekanik di ceramah, dan tugas. Kebenaran hitungan Kebenaran hitungan B
laboratorium 2x50 menit Pembahasan materi Pembahasan materi L
7 Mampu memahami, menjelaskan, -Resume Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 3% A
melakukan, menganalisa, menerapkan ceramah, dan tugas. Kebenaran hitungan Kebenaran hitungan B
semua materi di pertemuan I s/d VI 2x50 menit Pembahasan materi Pembahasan materi N, L
8 Evaluasi I Pertemuan ke 1 s/d ke 7 UTS : Test tulis 35%
2x50 menit
9 Mampu menjelaskan perilaku batuan -Perillaku batuan tidak tergantung waktu Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 2% A
tidak tergantung waktu ceramah, dan tugas. Kebenaran perhitungan Kebenaran perhitungan B
2x50 menit Ketepatan analisis Ketepatan analisis C
Pembahasan materi Pembahasan materi O
10 Mampu menjelaskan perilaku batuan -Perillaku batuan tergantung waktu Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 2% A
tergantung waktu ceramah, dan tugas Kebenaran perhitungan Kebenaran perhitungan B
2x50 menit Ketepatan analisis Ketepatan analisis D
Pembahasan materi Pembahasan materi O
11 Mampu menentukan keruntuhan batuan -Kriteria keruntuhan Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 2% A
apabila batuan terbebani ceramah, dan tugas. Kebenaran perhitungan Kebenaran perhitungan B
2x50 menit Ketepatan analisis Ketepatan analisis E
Pembahasan materi Pembahasan materi F
12 Mampu menjelaskan dan menentukan -Tegangan di sekitar lubang bukaan Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 2% A
tegangan di sekitar lubang bukaan untuk ceramah, dan tugas. Kebenaran hitungan Kebenaran hitungan B
merancang lubang bukaan secara 2x50 menit Ketepatan analisis Ketepatan analisis H
analitis Pembahasan mater Pembahasan mater M
13 Mampu menjelaskan dan menentukan -Daerah plastis di sekitar lubang bukaan Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 3% A
daerah plastis di sekitar lubang bukaan ceramah, dan tugas. Kebenaran hitungan Kebenaran hitungan B
2x50 menit Ketepatan analisis Ketepatan analisis H
Pembahasan mater Pembahasan mater M
14 Mampu menerapkan klasifikasi massa -Klasifikasi massa batuan sistem RMR dan Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 2% A
batuan sistem RMR dan sistem Q untuk sistem Q ceramah, dan tugas. Kebenaran perhitungan Kebenaran perhitungan B
merancang lubang bukaan secara 2x50 menit Ketepatan analisis Ketepatan analisis I
empiris Pembahasan materi Pembahasan materi J
15 Mampu memahami, menjelaskan, -Resume Presentasi, diskusi, Komunikasi Komunikasi 3% A
melakukan, menganalisa, menerapkan ceramah, dan tugas. Kebenaran perhitungan Kebenaran perhitungan B
semua materi di pertemuan IX s/d XIV 2x50 menit Ketepatan analisis Ketepatan analisis G
Pembahasan materi Pembahasan materi K
16 Evaluasi II Pertemuan ke 9 s/d ke 15 UAS : Test tulis 35%
2x50 menit

Nilai Akhir = 30% Tugas + 35% UTS + 35% UAS

Kode Revisi Otorisasi Koordinator Tim Dosen / Dosen Ketua Bidang Rumpun Keilmuan Ketua Jurusan
RPS – 122482-ORI Tempat tanggal Otorisasi
Yogyakarta,... Mei 2021

Ir. R. Hariyanto, MT. …………………………………………. Dr. Ir. Eddy Winarno, SSi.., MT.
NIP 195811171989031001 NIP ……………………………………. NIP 196006081990081001

Anda mungkin juga menyukai