Anda di halaman 1dari 20

POLITEKNIK

PENERBANGAN
INDONESIA
Experience - Quality - Knowledge
PENERBANG (D4 & NON-DIPLOMA)

TEKNIK PESAWAT UDARA (D4)

TEKNIK NAVIGASI UDARA (D4)



TEKNIK LISTRIK BANDARA (D4)
Politeknik Penerbangan Indonesia Curug (PPIC)
TEKNIK MEKANIKAL BANDARA (D3)
adalah Sekolah Kedinasan di bawah naungan
BPSDM Perhubungan RI TEKNIK BANGUNAN & LANDASAN (D3)
Berlokasi di Bandar Udara Budiarto, Curug - Legok,
LALU LINTAS UDARA (D4)
Tangerang, Banten
PERTOLONGAN KECELAKAAN PESAWAT - PEMADAM
Menyelenggarakan pendidikan tinggi vokasi di
Bidang Penerbangan dengan Program Studi : KEBAKARAN (D3)

OPERASIONAL BANDAR UDARA (D3)

penerangan aeronautika (d3)


1952 PPI CURUG?
Akademi Penerbangan
Indonesia (API)

1969
Lembaga Pendidikan
Perhubungan Udara
(LPPU)

1979
Pendidikan dan Pelatihan
Penerbangan (PLP)
2019
Politeknik Penerbangan
Indonesia (PPI)
2000
Sekolah Tinggi Penerbangan
Indonesia (STPI)
Persyaratan Pendaftaran
1. Warga Negara Indonesia (WNI)
2. Usia Minimal 16 tahun pada 1 September 2022 (Prodi D-IV LLU = 17 Tahun pada 1 Juli 2022)
Usia Maksimal 23 Tahun pada 1 September 2022
3. Memiliki Nilai Rata-Rata Rapor / Ijazah tidak kurang dari 70
* SMA IPA, SMA IPS (Khusus Prodi OBU, PA, & PKP-PK), dan SMK Teknik
4. Tinggi Badan minimal pria 160 cm dan wanita 155 cm
* Tinggi Badan minimal Prodi Penerbang & PKP-PK pria 165cm dan wanita 160cm
5. Berbadan sehat, tidak cacat fisik dan mental, bebas HIV/AIDS serta bebas narkoba
6. Tidak bertato dan bertindik kecuali yang disebabkan ketentuan agama/adat
* bagi calon taruni tidak berlubang tindik di telinga lebih dari satu di masing-masing telinga
7. Ketajaman penglihatan normal (stakes tidak lebih dari 3) dan tidak buta warna.
8. Tidak sedang menjalani dan terancam Hukuman Pidana
9. Memiliki E-Mail dan Nomor Telepon yang masih aktif dan Valid
PPI CURUG
Sekolah Kedinasan / Ikatan Dinas?
Pola Pembibitan Reguler/Mandiri
Taruna yang masuk melalui jalur Polbit, Taruna yang masuk melalui jalur
saat lulus akan ber-ikatan dinas Reguler/Mandiri diproyeksikan untuk
dengan Kementerian Perhubungan RI bekerja di Perusahaan² Penerbangan
(menjadi ASN). seperti Maskapai, Bandara (AP),

AirNav, dsb.
Lulus Tes & Perankingan SKD/TKD

Bebas Biaya Pendidikan Lulus Tes Potensi Akademik (TPA)


Setelah lulus akan ditempatkan Subsidi Biaya Pendidikan (Reguler)
dimana saja di seluruh Indonesia Biaya Pendidikan ditanggung
sesuai dengan kebutuhan dan masing-masing (Mandiri)
bidang kejuruan Tidak ber-ikatan dinas
Lokasi Pendaftaran
dan Seleksi
Pendaftaran dilakukan secara daring melalui Website:

1. SIPENCATAR (Polbit dan Reguler)


https://sipencatar.dephub.go.id

2. PPI Curug (Mandiri)


https://ppicurug.ac.id

Seleksi / Tes dapat dilakukan di Kampus PTK ataupun Kantor UPT


Kemenhub di seluruh indonesia yang berlokasi dekat dari domisili
pendaftar. (Pendaftar dapat memilih Lokasi Seleksi)

Biaya Seleksi ditanggung oleh Pendaftar.


Tahapan Seleksi
Tes

Administrasi Wawancara Kesehatan 2

Tes Kesamaptaan
Tes Bakat
SKD Terbang

Psikotest Tes Kesehatan Pantukhir


D-IV PENERBANG Program Studi Penerbang dapat mendidik Taruna
hingga level Sarjana Terapan (D.IV PNB) serta
memiliki beberapa License/Certificate berupa:
Private Pilot License (PPL),
Commercial Pilot License (CPL),
Instrument Rating,
Multi Engine (ME),
Air Transport Pilot License (ATPL) Ground,
Ground Instructor, dan
Flight Instructor (Simulator & Airplane)
Fasilitas yang dimiliki:
Simulator Pesawat Redbrid Mcx, Warrior III Mechtronix,
Redbrid Fmx, dan Piper Archer III + Garmin 1000
BEST PILOTS
ARE TRAINED
Pesawat Latih Piper Warrior Mechtronix III HERE
Pesawat latih Piper Archer III
Pesawat Multi Engine Piper Seneca V
Helicopter Bell-206
Helicopter EC-135 (2017)
16
D-IV TEKNIK AMTO 147D-03
PESAWAT UDARA
A1.3 : Airframe, Airplane (A1) and Piston Engine (A3)
A1.4 : Airframe, Airplane (A1) and Turbine Engine (A4)
A2.3 : Airframe, Helicopter (A2) and Piston Engine (A3)
A2.4 : Airframe, Helicopter (A2) and Turbine Engine
(A4) C : IERA (Instrument, Electrical and Radio)

Serta Licence sebagai penyelenggara Maintenance


Training Department dari ICAO 147D-03

TPU merupakan Program Studi yang mencetak SDM


Perawatan Pesawat Terbang Fix-Wing maupun
Helicopter hingga level Sarjana Terapan (D-IV) yang
memiliki kualifikasi berupa License / Basic Certificate
of Aircraft Maintenance, diantaranya:
9
D-IV TEKNIK NAVIGASI
UDARA
Program Teknik Navigasi Udara bertujuan untuk
membentuk personil Telekomunikasi dan Navigasi
Penerbangan Level Sarjana Terapan (D-IV) yang
memiliki kecapakan untuk mengoperasikan,
memelihara, merawat, dan mengatasi gangguan &
kerusakan, serta memperbaiki Peralatan-Peralatan
Telekomunikasi dan Navigasi Udara di Bandara
seperti:
RADAR
D-VOR
Non Directional Beacon (NDB), dan
Instrument Landing System (ILS)
D-IV TEKNIK LISTRIK Program Teknik Listrik Bandara bertujuan

BANDARA untuk membentuk personil Teknisi Kelistrikan


Bandara Level Sarjana Terapan (D-IV)

yang memiliki kecapakan untuk


mengoperasikan, memelihara, merawat, dan
mengatasi gangguan & kerusakan, serta
mampu mendesain pemasangan dan
perubahan sistem fasilitas & peralatan listrik
bandara seperti:

Airport Lighting System,


Constant Current Regulator,
Transmission and Distribution,
Genset ACOS,
UPS and
Solar Cell,
Aircraft Docking Guidance System
D-III TEKNIK MEKANIKAL
BANDARA yang memiliki kecapakan untuk mengoperasikan,
memelihara, merawat, dan mengatasi gangguan &
kerusakan, serta mampu mendesain pemasangan
dan perubahan sistem fasilitas & peralatan
mekanikal bandara seperti:

Traction Equipment,
Water and Pump
System,
Alat-alat Besar, dan
Air Conditioning
Program Teknik Mekanikal Bandara bertujuan untuk
System
membentuk personil Teknisi Mekanikal Bandara
Level Ahli Madya (D-III)
D-III TEKNIK BANGUNAN
DAN LANDASAN
sehingga Taruna TBL memiliki
kecapakan untuk
mengoperasikan, memelihara,
merawat, dan mengatasi
gangguan & kerusakan, serta
mengawasi pekerjaan fasilitas
bangunan dan landasan Sisi
Program Teknik Bangunan dan Landasan Darat dan Sisi Udara di suatu
bertujuan untuk membentuk personil Teknik Sipil bandara.
Khusus Bandara tingkat Ahli Madya (D-III)

dengan fasilitas-fasilitas yang mendukung seperti


Laboratorium Tanah, Aspal, Beton dan Ukur Tanah
D-IV LALU LINTAS yaitu seorang Pemandu Lalu Lintas Udara

UDARA yang memiliki


memantau dan
tanggung
mengatur
jawab dalam
pergerakan
pesawat di darat dan di udara dari tower
ATC.

Taruna LLU dididik agar mampu


memberikan pelayanan berupa:
Aerodrome Control Tower
Approach Control Procedural &
Surveillance
Area Control Procedural &
Surveillance
Program Studi LLU ditujukan untuk membentuk
personil Air Traffic Controller hingga tingkat
Sarjana Terapan (D-IV)
D-III PERTOLONGAN
KECELAKAN PESAWAT PEMADAM KEBAKARAN

ARFF adalah unit yang bertugas


menjaga keselamatan para pengguna
jasa bandara.

ARFF harus selalu siap untuk mengantisipasi


setiap kejadian gawat darurat seperti
kecelakaan sampai kebakaran yang terjadi
di bandara.

Program Studi PKP-PK ditujukan untuk membentuk


personil Airport Rescue and Fire Fighting hingga tingkat
Ahli Madya (D-III)

Taruna PKP-PK dididik untuk dapat memberikan


pelayanan pertolongan kecelakaan serta merawat
peralatan dari unit ARFF di suatu bandara.
D-III OPERASI
BANDAR UDARA Cakupan Prodi OBU Meliputi
Personel Keamanan Penerbangan (Aviation
Security)
Personel Bandar Udara (Appron Movement
Control/AMC dan pelayanan Garbarata)
Airport Operation dan Cargo Warehouse
Management.

Taruna OBU dibentuk untuk dapat menguasai


ilmu di bidang Pengelolaan Bandar Udara
serta menguasai Operasionalisasi Bandar
Udara yang mencakup Sisi Darat (Landside)
dan Sisi Udara (Airside) pada suatu bandara.
Program Studi OBU bertujuan untuk mencetak
personil Airport Operation hingga tingkat Ahli Madya
(D-III)
D-III PENERANGAN
AERONAUTIKA
Setelah menyelesaikian studi ini,
lulusan prodi ini akan menjadi personel
pelayanan informasi aeronautika.

Memberikan pelayanan informasi


aeronatika meliputi :
Aeronautical information service (AIS),
NOTAM, AIS/MAP Database, AIS/MAP
Publication, AIS/MAP Cartography,
dan AIS/MAP Management
FASILITAS
Unit Kesehatan & Asrama & Tempat
Ambulance Ibadah

Transport Free WiFi

Sarana Olahraga & Laundry & Catering


Kreativitas
Ekstrakurikuler
Taruna
Get to know us !

Telegram : t.me/calontaruna
Instagram : @ppicurug.official
: @taruna_ppicurug

Property of Menkorpstar PPI Curug


Created by: Duta PPI - Kasie Pengembangan Sumber Daya Taruna

Anda mungkin juga menyukai