Anda di halaman 1dari 4

NAMA TARUNA REMAJA : MUHAMMAD ALWAN NAROSA

NOTAR : 2002237

KELAS : MTJ 2.13

JAWABAN UAS KARATERISTIK OPERASIONAL DAN SURVEY ANGKUTAN UMUM

1. A. Inventarisasi Angkutan Umum


Target Data :
Data yang akan didapatkan dari survey inventarisasi angkutan umum ini adalah nomor
trayek, tipe kendaraan, kapasitas kendaraan, jenis bahan bakar, kepemilikan kendaraan,
nama atau tipe pengusaha, jumlah armada, umur rata-rata kendaraan, panjang trayek, asal
dan tujuan trayek, cara pemberangkatan, tarif, sistem komisi dan sistem setoran serta
pejabat pemberi ijin.
Tahapan Survei :
Tahap Persiapan :
• Perlengkapan dan Peralatan
• Waktu dan periode pelaksanaan survey
• Tenaga Survey
• Perizinan dan Koordinasi instansi terkait
• Penyebarluasan tujuan kegiatan
• Sarana Transportasi
• Biaya/pendanaan
 Survey Lokasi
 Briefing
 Pelaksanaan survey
 Rekapitulasi dan pengolahan data
 Analisis
 Kesimpulan
 Rekomendasi
Metode Survei :
1. Dalam metodologi pengumpulan data untuk survey inventarisasi angkutan umum
maka dapat diketahui data mengenai angkutan umum yang berada di suatu daerah.
2. Data tentang angkutan umum berisi tentang informasi-informasi yang terdapat pada
lembar formulir survey.
B. Statis Angkutan Umum
Target Data :
1. kapasitas kendaraan
2. Jumlah penumpang di dalam kendaraan
3. Nomor trayek kendaraan
4. Tanda nomor kendaraan
5. Jam kedatangan/keberangkatan

Tahapan Survei :

• Perlengkapan dan Peralatan

• Waktu dan periode pelaksanaan survai

• Tenaga Survai

• Perizinan dan Koordinasi instansi terkait

• Penyebarluasan tujuan kegiatan

• Sarana Transportasi

• Biaya/pendanaan

Metode Survei :

DI TERMINAL:

1. PETUGAS BERADA DI PINTU MASUK DAN PINTU KELUAR


2. MENCATAT JUMLAH PENUMPANG SAAT DATANG/MENINGGALKAN
TERMINAL
3. MENCATAT KODE TRAYEK KENDARAAN
4. MENCATAT WAKTU TIBA/BERANGKAT
DI RUAS JALAN :

HAL YANG DICATAT SAMA, DILAKUKAN KETIKA KENDARAAN BERHENTI


DAN / ATAU MELINTASI SUATU RUAS JALAN TERTENTU YANG
MERUPAKAN JALUR TRAYEK ANGKUTAN UMUM DIMAKSUD

C. Dinamis Angkutan Umum (On Bus)


Target Data :
•Waktu tempuh pada setiap segmen;
•Tanda nomor kendaraan;
•Kode dan nomor trayek serta jurusannya;
•Jam Keberangkatan kendaraan;
•Waktu tempuh setiap segmen;
•Jumlah penumpang yang naik setiap segmen;
•Jumlah penumpang yang turun setiap segmen;
•Kapasitas Kendaraan;
Tahapan Survei :
yang dilakukan Ketika melakukan Survey Dinamis ini adalah persiapan yaitu membagi
Panjang trayek dalam segmen segmen berdasarkan tataguna lahan, jarak halte, jarak antar
persimpangan. dan yang selanjutnya adalah mempersiapkan formular isian atau formular
survey. dan yang terakhir adalah mengkoordinator membagi tugas para anggotanya agar
survey dapat menjadi ringan dan terselesaikan.
Metode Survei :
SURVEYOR BERADA DI DALAM KENDARAAN ANGKUTAN UMUM DARI
MULAI BERANGKAT HINGGA TIBA DI TEMPAT TUJUAN TERAKHIR;
SURVEYOR MENCATAT :
▪ WAKTU BERANGKAT;
▪ WAKTU TIBA;
▪ DURASI WAKTU MENUNGGU PENUMPANG (“NGETEM”);
▪ JUMLAH PENUMPANG NAIK DAN TURUN;
▪ LOKASI KANTONG PENUMPANG.
D. Wawancara Penumpang dan Pengemudi Angkutan Umum

Target data yang diamati dari Survey Wawancara ini adalah Tanda Nomor
Kendaraan, Kode dan nama trayek, Jam mulai/durasi survai, Asal dan tujuan penumpang
(minimal kelurahan), Perpindahan penumpang, Kendaraan yang digunakan sebelumnya,
Kendaraan yang digunakan sesudahnya.

Tahapan yang dilakukan Ketika melakukan Survey Wawancara ini adalah


mempersiapkan pertanyaan yang akan ditanyakan kepada penumpang angkot dan
mempersiapkan formulir dari Survey Wawancara ini agar memudahkan dalam
menyimpan informasi yang didapat dari jawaban-jawaban penumpang.

Metode yang dipakai Ketika melakukan Survey Wawancara ini adalah Suveryor naik
kedalam angkot dari awal perjalanan dari terminal sampai dengan tempat tujuan, dalam
perjalanan suveryor mewawancarai penumpang seperti menanyakan keberangkatan
dengan menaiki apa dan setelah turun dari sini menggunakan kendaraan apa dan lain-lain.

Anda mungkin juga menyukai