Anda di halaman 1dari 3

LITURGI natal TOBING SE_PEraWAng 6.

Narasi :
I. LITURGI I : PENCIPTAAN Demikianlah diselesaikan Allah penciptaan langit dan bumi dan segala isinya.
Bapak-Ibu, saudara-saudariku yg dikasihi Tuhan. Begitu sempurnanya karya penciptaan TUHAN
1. Kejadian 1 : 1-5 ALLAH, Dia menciptakan lebih dulu seluruh keperluan hidup manusia, setelah semua tersedia
Pada mulanya Allah menciptakan langit dan bumi. Bumi belum berbentuk dan kosong; dengan sempurna barulah Dia menciptakan kita , manusia. Kita adalah ciptaan Tuhan yang
gelap gulita menutupi samudera raya, dan Roh Allah melayang-layang di atas permukaan air. paling mulia di antara ciptaan lainnya. Sang Pencipta memberi kita akal dan budi untuk kita
Berfirmanlah Allah: "Jadilah terang." Lalu terang itu jadi. Allah melihat bahwa terang itu baik, lalu gunakan memelihara dan mengelola seluruh ciptaan lainnya. Tuhan memberi kita kuasa untuk
dipisahkan-Nyalah terang itu dari gelap. Dan Allah menamai terang itu siang, dan gelap itu memelihara ciptaan lainnya, bukan untuk mengeksploitasinya apalagi merusaknya. Adalah
malam. berdosa jika kita mengeksploitasi alam ini hanya untuk kepentingan kita sendiri tanpa memikirkan
kebutuhan hidup generasi anak cucu kita.
2. Kejadian 1: 14 + 16-18
Berfirmanlah Allah: "Jadilah benda-benda penerang pada cakrawala untuk memisahkan siang
dari malam. Maka Allah menjadikan kedua benda penerang yang besar itu, yakni yang lebih II. LITURGI ii : Jatuh dalam dosa
besar untuk menguasai siang dan yang lebih kecil untuk menguasai malam, dan menjadikan juga
bintang-bintang. Allah menaruh semuanya itu di cakrawala untuk menerangi bumi, dan untuk 1. Kejadian 2 : 15 – 17
menguasai siang dan malam, dan untuk memisahkan terang dari gelap. Allah melihat bahwa TUHAN Allah mengambil manusia itu dan menempatkannya dalam taman Eden untuk
semuanya itu baik. mengusahakan dan memelihara taman itu. Lalu TUHAN Allah memberi perintah ini kepada
manusia: "Semua pohon dalam taman ini boleh kaumakan buahnya dengan bebas, tetapi pohon
3. Kejadian 1 : 20 - 22 pengetahuan tentang yang baik dan yang jahat itu, janganlah kaumakan buahnya, sebab pada
Berfirmanlah Allah: "Hendaklah dalam air berkeriapan makhluk yang hidup, dan hendaklah hari engkau memakannya, pastilah engkau mati."
burung beterbangan di atas bumi melintasi cakrawala." Maka Allah menciptakan binatang-
binatang laut yang besar dan segala jenis makhluk hidup yang bergerak, yang berkeriapan dalam 2. Kejadian 3 : 1+4-5
air, dan segala jenis burung yang bersayap. Allah melihat bahwa semuanya itu baik. Lalu Allah Adapun ular ialah yang paling cerdik dari segala binatang di darat yang dijadikan oleh TUHAN
memberkati semuanya itu, firman-Nya: "Berkembangbiaklah dan bertambah banyaklah serta Allah. 4 Tetapi ular itu berkata kepada perempuan itu: "Sekali-kali kamu tidak akan mati, tetapi
penuhilah air dalam laut, dan hendaklah burung-burung di bumi bertambah banyak." Allah mengetahui, bahwa pada waktu kamu memakannya matamu akan terbuka, dan kamu akan
menjadi seperti Allah, tahu tentang yang baik dan yang jahat.
4. Kejadian 1 : 24 – 27
Berfirmanlah Allah: "Hendaklah bumi mengeluarkan segala jenis makhluk yang hidup, ternak dan 3. Kejadian 3 : 6 - 7
binatang melata dan segala jenis binatang liar." Dan jadilah demikian. Berfirmanlah Allah: Perempuan itu melihat, bahwa buah pohon itu baik untuk dimakan dan sedap kelihatannya,
"Baiklah Kita menjadikan manusia menurut gambar dan rupa Kita, supaya mereka berkuasa atas lagipula pohon itu menarik hati karena memberi pengertian. Lalu ia mengambil dari buahnya dan
ikan-ikan di laut dan burung-burung di udara dan atas ternak dan atas seluruh bumi dan atas dimakannya dan diberikannya juga kepada suaminya yang bersama-sama dengan dia, dan
segala binatang melata yang merayap di bumi." suaminya pun memakannya. Maka terbukalah mata mereka berdua dan mereka tahu, bahwa
Maka Allah menciptakan manusia itu menurut gambar-Nya, menurut gambar Allah diciptakan- mereka telanjang; lalu mereka menyemat daun pohon ara dan membuat cawat.
Nya dia; laki-laki dan perempuan diciptakan-Nya mereka.
4. Kejadian 3 : 13 - 15
5. Kejadian 2 : 2 – 3 Kemudian berfirmanlah TUHAN Allah kepada perempuan itu: "Apakah yang telah kauperbuat
Ketika Allah pada hari ketujuh telah menyelesaikan pekerjaan yang dibuat-Nya itu, berhentilah Ia ini?" Jawab perempuan itu: "Ular itu yang memperdayakan aku, maka kumakan." Lalu
pada hari ketujuh dari segala pekerjaan yang telah dibuat-Nya itu. Lalu Allah memberkati hari berfirmanlah TUHAN Allah kepada ular itu: "Karena engkau berbuat demikian, terkutuklah engkau
ketujuh itu dan menguduskannya, karena pada hari itulah Ia berhenti dari segala pekerjaan di antara segala ternak dan di antara segala binatang hutan; dengan perutmulah engkau akan
penciptaan yang telah dibuat-Nya itu. menjalar dan debu tanahlah akan kaumakan seumur hidupmu. Aku akan mengadakan
permusuhan antara engkau dan perempuan ini, antara keturunanmu dan keturunannya;
keturunannya akan meremukkan kepalamu, dan engkau akan meremukkan tumitnya.
5. Kejadian 3 : 16 - 17 5. Mazmur 24 : 9 – 10
Firman-Nya kepada perempuan itu: "Susah payahmu waktu mengandung akan Kubuat sangat Angkatlah kepalamu, hai pintu-pintu gerbang, dan terangkatlah kamu, hai pintu-pintu yang
banyak; dengan kesakitan engkau akan melahirkan anakmu; namun engkau akan berahi kepada berabad-abad, supaya masuk Raja Kemuliaan! Siapakah Dia itu Raja Kemuliaan?" "TUHAN
suamimu dan ia akan berkuasa atasmu." Lalu firman-Nya kepada manusia itu: "Karena engkau semesta alam, Dialah Raja Kemuliaan!
mendengarkan perkataan isterimu dan memakan dari buah pohon, yang telah Kuperintahkan
kepadamu: Jangan makan dari padanya, maka terkutuklah tanah karena engkau; dengan 6. Narasi :
bersusah payah engkau akan mencari rezekimu dari tanah seumur hidupmu. Bapak – Ibu yang mengasihi kami serta Abang – Kakak yang mencintai kami.
Sesungguhnya TUHAN ALLAH sangat mengasihi kita bagaikan biji mataNYA. Dia mau kita
6. Narasi : Roma 3 :23 + Yohanes 3 : 16 semua selamat dari hukuman maut. Dia mau kita semua kembali memiliki sorga yang hilang itu.
Karena semua orang telah berbuat dosa dan telah kehilangan kemuliaan Allah, maka tidak ada Nubuat kedatangan Juru Selamat terus berkumandang pada masa itu dan sudah digenapi,
seorang pun yang benar semua akan menerima upah dosanya yaitu maut atau kematian. Tetapi tetapi..
TUHAN ALLAH tetap setia pada ciptaanNYA. Dia tidak ingin manusia binasa selamanya. Ketika Sang Mesias menyampaikan berita keselamatan itu,
Manusia harus diselamatkan dan dikembalikan kepada rencana hidup kekal. Manusia berdosa lebih banyak yang menolakNYA dengan terikan : “Salibkan Dia…..Salibkan..Dia !!
harus ditebus hukuman maut itu. Harus ada yang menggantikan menerima hukuman maut itu, Bapak-Ibu serta Abang-Kakak yang kukasihi…..
karena itu ALLAH telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang yang Aku pasti akan menangis tak berdaya…
percaya kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup yang kekal. bila kalian pun sekarang berteriak “Salibkan Dia !!
Aku dan Malaikat Sorga akan bersukacita…
III. LITURGI III bila kita bersama menyambutNYA dengan nyanyian :
nubuat kedatangan juru selamat ”Hosanna…Hosanna…!!
Diberkatilah DIA yang dalam nama TUHAN !!
1. Yesaya 11 : 1 – 2
Suatu tunas akan keluar dari tunggul Isai, dan taruk yang akan tumbuh dari pangkalnya akan
berbuah. IV. LITURGI iv
Roh TUHAN akan ada padanya, roh hikmat dan pengertian, roh nasihat dan keperkasaan, roh kelahiran juru selamat
pengenalan dan takut akan TUHAN;
1. Lukas 2 : 1 + 4 - 7
2. Mikha 5 : 1 Pada waktu itu Kaisar Agustus mengeluarkan suatu perintah, menyuruh mendaftarkan semua
Tetapi engkau, hai Betlehem Efrata, hai yang terkecil di antara kaum-kaum Yehuda, dari padamu orang di seluruh dunia. Demikian juga Yusuf pergi dari kota Nazaret di Galilea ke Yudea, ke kota
akan bangkit bagi-Ku seorang yang akan memerintah Israel, yang permulaannya sudah sejak Daud yang bernama Betlehem, -- karena ia berasal dari keluarga dan keturunan Daud -- supaya
purbakala, sejak dahulu kala. didaftarkan bersama-sama dengan Maria, tunangannya, yang sedang mengandung. Ketika
mereka di situ tibalah waktunya bagi Maria untuk bersalin, dan ia melahirkan seorang anak laki-
3. Yesaya 9 : 1+6 laki, anaknya yang sulung, lalu dibungkusnya dengan lampin dan dibaringkannya di dalam
Bangsa yang berjalan di dalam kegelapan telah melihat terang yang besar; mereka yang diam di palungan, karena tidak ada tempat bagi mereka di rumah penginapan.
negeri kekelaman, atasnya terang telah bersinar. Besar kekuasaannya, dan damai sejahtera
tidak akan berkesudahan di atas takhta Daud dan di dalam kerajaannya, karena Ia mendasarkan 2. Lukas 2 : 8 -10
dan mengokohkannya dengan keadilan dan kebenaran dari sekarang sampai selama-lamanya Di daerah itu ada gembala-gembala yang tinggal di padang menjaga kawanan ternak mereka
pada waktu malam. Tiba-tiba berdirilah seorang malaikat Tuhan di dekat mereka dan kemuliaan
4. Yesaya 7 : 14 Tuhan bersinar meliputi mereka dan mereka sangat ketakutan. Lalu kata malaikat itu kepada
Sebab itu Tuhan sendirilah yang akan memberikan kepadamu suatu pertanda: Sesungguhnya, mereka: "Jangan takut, sebab sesungguhnya aku memberitakan kepadamu kesukaan besar
seorang perempuan muda mengandung dan akan melahirkan seorang anak laki-laki, dan ia akan untuk seluruh bangsa:
menamakan Dia Imanuel.
3. Lukas 2 : 11 – 12 harus saling mengasihi. Dengan demikian semua orang akan tahu, bahwa kamu adalah murid-
Hari ini telah lahir bagimu Juruselamat, yaitu Kristus, Tuhan, di kota Daud. Dan inilah tandanya murid-Ku, yaitu jikalau kamu saling mengasihi.
bagimu:
Kamu akan menjumpai seorang bayi dibungkus dengan lampin dan terbaring di dalam 3. Matius 10 : 16 + Matius 24 : 5 + 24 dan Lukas 22 : 40
palungan." "Lihat, Aku mengutus kamu seperti domba ke tengah-tengah serigala, sebab itu hendaklah kamu
cerdik seperti ular dan tulus seperti merpati ….Waspadalah supaya jangan ada orang yang
4. Lukas 2 : 13 – 14 menyesatkan kamu! Sebab banyak orang akan datang dengan memakai nama-Ku dan berkata:
Dan tiba-tiba tampaklah bersama-sama dengan malaikat itu sejumlah besar bala tentara sorga Akulah Mesias, dan mereka akan menyesatkan banyak orang. Pada waktu itu jika orang berkata
yang memuji Allah, katanya: Kemuliaan bagi Allah di tempat yang mahatinggi dan damai kepada kamu: Lihat, Mesias ada di sini, atau Mesias ada di sana, jangan kamu percaya. Sebab
sejahtera di bumi di antara manusia yang berkenan kepada-Nya." Mesias-mesias palsu dan nabi-nabi palsu akan muncul dan mereka akan mengadakan tanda-
tanda yang dahsyat dan mujizat-mujizat, sehingga sekiranya mungkin, mereka menyesatkan
5. Yohanes 3 : 16 + Roma 10 : 9 - 10 orang-orang pilihan juga.
Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini, sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang "Berdoalah supaya kamu jangan jatuh ke dalam pencobaan."
tunggal, supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup
yang kekal. Sebab jika kamu mengaku dengan mulutmu, bahwa Yesus adalah Tuhan, dan 4. Matius 24 : 6 - 7
percaya dalam hatimu,….., maka kamu akan diselamatkan. Karena dengan hati orang percaya Kamu akan mendengar deru perang atau kabar-kabar tentang perang. Namun berawas-awaslah
dan dibenarkan, dan dengan mulut orang mengaku dan diselamatkan. jangan kamu gelisah; sebab semuanya itu harus terjadi, tetapi itu belum kesudahannya. Sebab
bangsa akan bangkit melawan bangsa, dan kerajaan melawan kerajaan. Akan ada kelaparan dan
6. Narasi : gempa bumi di berbagai tempat.
Bapak-Ibu, saudara-saudariku yg dikasihi Tuhan.
Semua manusia adalah ciptaan Tuhan, tetapi karena dosa tidak semua manusia sebagai umat 5. Matius 24 : 9 - 12
Tuhan. Tuhan memang begitu mengasihi dunia ini, tetapi Yesus memberikan Damai Pada waktu itu kamu akan diserahkan supaya disiksa, dan kamu akan dibunuh dan akan dibenci
SejahteraNya hanya bagi orang berkenan kepadaNYA, bukan bagi dunia ini. Siapakah yang semua bangsa oleh karena nama-Ku, dan banyak orang akan murtad dan mereka akan saling
berkenan kepadaNYA ? Adalah mereka percaya, bertobat dan membuktikan pertobatannya menyerahkan dan saling membenci. Banyak nabi palsu akan muncul dan menyesatkan banyak
dengan bersedia diBaptis. Mereka inilah yang telah menemukan JALAN, kemudian menjalaninya orang. Dan karena makin bertambahnya kedurhakaan, maka kasih kebanyakan orang akan
dengan KEBENARAN sampai perjalanan itu berakhir pada HIDUP yang KEKAL. menjadi dingin. Tetapi orang yang bertahan sampai pada kesudahannya akan selamat

6. Narasi :
V. LITURGI V Bapak-Ibu, saudara-saudariku yg dikasihi Tuhan…!
perjanjian baru di akhir zaman Kita sekarang sudah berada di Zaman Akhir yang sedang berjalan menuju Akhir Zaman. Sebagai
umat Tuhan, kita di utus seperti domba ke tengah-tengah Srigala yang siap memangsa dan
1. Kolose 1 : 13 – 14 + 16 mencabik-cabik kita, kita bersyukur sebab sebagai domba kita memiliki Gembala yang selalu siap
Ia telah melepaskan kita dari kuasa kegelapan dan memindahkan kita ke dalam Kerajaan Anak- di depan untuk melindungi domba-dombanya dari terkaman para Srigala itu. Bahkan Tuhan
Nya yang kekasih; di dalam Dia kita memiliki penebusan kita, yaitu pengampunan dosa. Karena sudah mengutus ROH KUDUS untuk MENOLONG, MENGHIBUR, MENGAJARI dan MEMIMPIN
di dalam Dialah telah diciptakan segala sesuatu, yang ada di sorga dan yang ada di bumi, yang kita selama menjalani kehidupan di dunia yang bengkok hati ini.
kelihatan dan yang tidak kelihatan, baik singgasana, maupun kerajaan, baik pemerintah, maupun Karena itu…Hendaklah engkau setia sampai mati, dan Aku akan mengaruniakan kepadamu
penguasa; segala sesuatu diciptakan oleh Dia dan untuk Dia mahkota kehidupan. “Siapa bertelinga, hendaklah ia mendengarkan apa yang dikatakan Roh
kepada jemaat-jemaat: Barangsiapa menang, ia tidak akan menderita apa-apa oleh kematian
2. 2 Korintus 5 : 17 + Yohanes 13 : 34 - 35 yang kedua.” Amin !
Jadi siapa yang ada di dalam Kristus, ia adalah ciptaan baru: yang lama sudah berlalu,
sesungguhnya yang baru sudah datang. Aku memberikan perintah baru kepada kamu, yaitu
supaya kamu saling mengasihi; sama seperti Aku telah mengasihi kamu demikian pula kamu

Anda mungkin juga menyukai