Anda di halaman 1dari 4

MATRIKS USULAN PENELITIAN

PEMETAAN PERSEPSI KONSUMEN MIE INSTAN JEPANG DAN MIE INSTAN KOREA DI KOTA PEKANBARU
NAMA : RAMADHAN
NIM : 2006110771
DOSEN PEMBIMBING : Dr, NOVIA DEWI, SP., MP
PERUMUSAN
LATAR BELAKANG TUJUAN PENELITIAN METODE ANALISIS
MASALAH
Masyarakat Indonesia pada umumnya Kota Pekanbaru Berdasarkan 1. Penelitian dilakukan di
sangat gemar mengkonsumsi mie instan. Mie merupakan wilayah yang rumusan masalah, maka Kota Pekanbaru,
instan tidak dapat dilepaskan dari kehidupan bertumbuh dan berkembang tujuan dari penelitian ini Provinsi Riau. Secara
masyarakat Indonesia sehari hari. secara cepat. Pertumbuhan adalah sebagai berikut: keseluruhan penelitian
Berdasarkan data dari World Instant Noodles penduduk setiap tahun 1. Menganalisis sikap akan dilakukan selama 6
Association (WINA), pada tahun 2021 meningkat begitupun konsumen terhadap bulan yaitu dari bulan
konsumsi mie instan di Indonesia mencapai pertumbuhan ekonominya. atribut – atribut mie Juli 2023 sampai bulan
13,27 miliar porsi, jumlah tersebut mengalami Dengan meningkatnya instan Jepang dan Desember 2023.
kenaikan sebesar 5,05% dibandingkan dengan jumlah penduduk dan mie instan Korea di 2. Data yang digunakan
tahun 2020. Indonesia sendiri berada pada dibarengi masuknya Kota Pekanbaru dalam penelitian kali ini
urutan ke dua sebagai negara dengan pengaruh budaya Korea dan adalah data primer dan
konsumsi mie instan terbanyak di dunia Jepang maka permintaan data sekunder. Data
setelah Tiongkok dengan konsumsi sebanyak akan jumlah makanan primer di peroleh
43,99 miliar porsi. instan seperti mie instan melalui wawancara
Berdasarkan data BPS, pada tahun langsung dengan
2021 jumlah impor barang konsumsi tidak impor akan meningkat pula. konsumen yang
tahan lama mengalami peningkatan daripada Produsen mie instan kemudian dikumpulkan
tahun 2020. Jumlah impor barang konsumsi impor di kota pekanbaru dan akan dianalisis lebih
tidak tahan lama pada tahun 2021 adalah perlu mengetauhi apa saja lanjut. Sedangkan data
sebesar 965.100 ton dari total seluruh impor atribut-atribut yang dapat sekunder diperoleh dari
barang konsumsi sebesar 6.406.900 ton, mempengaruhi keputusan studi literatur terkait
sedangkan pada tahun 2020 jumlah impor konsumen dalam pembelian data yang diperlukan
barang konsumsi tidak tahan lama adalah mie instan tersebut, maupun data penunjang
sebesar 373.500 ton dari total seluruh impor disamping itu respon yang dibutuhkan dalam
barang konsumsi sebesar 5.2049.000 ton. konsumen terhadap mie penelitian yang
Konsumsi mie instan impor oleh instan tersebut harus diperoleh melalui data
masyarakat Pekanbaru setiap tahunnya diperhatikan dengan baik data yang disediakan
semakin meningkat. Permintaan akan produk oleh pihak produsen. oleh lembaga terkait.
mie instan impor dipengaruhi oleh penawaran Produsen harus memahami 3. Metode penentuan
dari produksi mie instan dalam negri dan bagaimana sikap para sampel dilakukan
impor, serta maraknya budaya Asia Timur konsumen terhadap dilakukan secara
yang diminati kaum remaja yang pembelian mie instan impor accidental random
mempopulerkan makanan mie instan seperti agar produsen dapat sampling (accidental
Samyang dan Ramen di Indonesia. mengembangkan strategi random sampling) yakni
Pekanbaru sebagai Ibu Kota Provinsi yang tepat dan efektif untuk pengambilan sampel
Riau merupakan pusat pemerintahan menarik konsumen secara secara acak dari
sekaligus pusat bisnis di Provinsi Riau. responden yang ditemui
Pekanbaru sangat potensial dari segi bisnis lebih luas dan tepat. sedang membeli produk
dengan besarnya jumlah penduduk. Besarnya Setiap konsumen yang diteliti. Metode
jumlah penduduk menyebabkan permintaan memiliki pandangan dan pengumpulan data
akan barang konsumsi tinggi. persepsi tersendiri terhadap dilakukan melalui
Jumlah penduduk Kota Pekanbaru pembelian produk mie kegiatan observasi,
juga meningkat seiring waktu, menyebabkan instan impor yang wawancara, dan
permintaan akan mie instan impor juga dipengaruhi atribut-atribut dokumentasi lapangan.
semakin bertambah. Konsumsi mie instan penting yang melekat pada 4. Untuk menjawab
impor oleh masing masing individu berbeda produk tersebut. Kepuasan rumusan masalah
beda bergantung dari segi pendapatan konsumen terhadap nilai tentang atribut apa saja
maupun selera. Setiap konsumen memiliki suatu produk akan menarik yang mempenngaruhi
pandangan yang berbeda terhadap keputusan konsumen menjadi persepsi konsumen
pembelian produk mie instan impor, hal pelanggan setia pada digunakan alat analisis
tersebut dipengaruhi oleh berbagai atribut produk tersebut. MDS (Multi
yang dianggap penting oleh konsumen. Berdasarkan uraian Dimensional Scaling)
Atribut-atribut tersebut yakni harga, ukuran, diatas maka penelitian ini pada aplikasi SPSS.
rasa, tekstur, mengenyangkan, promosi diharapkan dapat menjawab
penjualan, dan kandungan gizi. Produsen permasalahan berikut:
makanan mie instan harus memperhatikan 1. Bagaimana sikap
perilaku konsumen agar dapat menetapkan konsumen terhadap
strategi yang tepat dan efektif supaya produk atribut – atribut mie
mie instan tersebut diminati oleh para instan Jepang dan
konsumen. mie instan Korea di
Berdasarkan latar belakang tersebut, Kota Pekanbaru?
maka judul usulan penelitian ini adalah
“PEMETAAN PERSEPSI KONSUMEN
MIE INSTAN JEPANG DAN MIE
INSTAN KOREA DI KOTA
PEKANBARU”

Penasehat Akademis

Dr, NOVIA DEWI, SP., MP


NIP. 197211102006042 002

Anda mungkin juga menyukai