Anda di halaman 1dari 3

UJIAN AKHIR SEMESTER

WORKSHOP BUSINESS INTELLIGENCE

DOSEN PENGAMPU : MUTIA SARI ZULVI, S.S.T., M.M.S.I


AIL : AHMAD FAUZI, S.Tr.Kom.
KELAS : 3 SISTEM INFORMASI B
NAMA ANGGOTA : FILZA ANNISA (2057301032)
MAHARANI ARDELIA (2057301053)
NICHOLAS BRANETA SIMARMATA(2057301077)
YOKIE TRISANNERSON (2057301105)

PROGRAM STUDI SISTEM INFORMASI


POLITEKNIK CALTEX RIAU
TAHUN AJARAN 2022/2023
4 Step Kimball
1. Identifikasi Subjek Analisa/Proses Bisnis
Data Kejahatan di London (Tahun 2008-2016)

2. Identifikasi Grain, Tabel Matrik, dan Skema Data Warehouse


Grain
• Case Per Month (2008-2016)
• Top 5 Major Category of Total Cases (2008-2016)
• Top 10 Minor Category of Total Cases (2008-2016)
• Top 10 Borough of Total Cases (2008-2016)

Tabel Matriks

Major Minor
Borough Date Value
Category Category
Case Per Month ✓ ✓
Top 10 Borough ✓ ✓
Top 10 Major Category ✓ ✓
Top 10 Minor Category ✓ ✓

3. Identifikasi Tabel Dimensi/Tabel Fakta


Tabel Dimensi
• Borough
• Date
• Major Category
• Minor Category
• Value

Tabel Fakta
• Case Per Month
• Top 10 Borough
• Top 10 Major Category
• Top 10 Minor Category

4. Pre-Kalkulasi Measurement
SUM(Value)

Visualisasi

Informasi : Case Per Month, Top 10 Borough, Top 10 Major Category, Top 10
Minor Category
Knowledge : Kasus setiap bulannya selama 8 tahun tidak mengalami penurunan
signifikan, angkanya selalu berkisar antara 51.000 sampai 68.000. Kasus
yang sering terjadi adalah kasus pencurian dan Daerah yang sering
terjadinya Kriminalitas adalah Westminster.
Keputusan : Patroli akan diperbanyak di daerah Westminster dan menambah CCTV
jalan untuk mengurangi upaya terjadinya kasus pencurian.

Anda mungkin juga menyukai