Anda di halaman 1dari 4

Kegiatan 1

SM A

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Lembar Kerja Siswa (LKS)


Dinamika Dan Masalah Kependudukan
SEKOLAH : ..................................................................................................................

Nama Siswa : .................................................................................................................

Kelas : ..................................................................................................................

A. Kompetensi Inti
1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.
2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah
lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan menunjukan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan
bangsa dalam pergaulan dunia.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalamilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan
pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya
untuk memecahkan masalah
4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar :

3.4.Menganalisis dinamika dan masalah kependudukan serta sumber daya manusia di Indonesia
untuk pembangunan

4.4, Menyajikan laporan observasi tentang dinamika dan masalah kependudukan serta sumber
daya manusia di Indonesia dengan memperhatikan prinsip-prinsip geografi dalam bentuk
makalah atau bentuk publikasi lainnya.
C. INDIKATOR :
1. Mengidentifikasi sumber data kependudukan
2. Membedakan sumber data kependudukan berdasarkan proses pengambilannya (sensus,
survei dan registrasi
3. Menjelaskan jenis-jenis sensus penduduk
4. Menjelaskan metode yang digunakan dalam sensus

D. Informasi pendukung

1. Sumber data kependudukan


Ada tiga macam sumber data kependudukan, yaitu:
a. Sensus penduduk
b. Survei penduduk
c. Registrasi penduduk

2. Perbedaan sensus, survey dan Registrasi


Perbedaan Sensus Survei Registrasi
Cakupan Seluruh penduduk Sebagian penduduk Seluruh penduduk yang yang
penduduknya (sampel) mengubah status seseorang
Fleksibilitasnya Periodik (biasanya Bisa kapan saja Setiap kejadian-kejadian
(waktu 10 tahun sekali (biasanya 5 tahun kependudukan harian
pelaksanaan) sekali, bergantung
ada tidaknya dana)
Materi Tetap dari tahun Bisa berganti topik Topik peristiwa kelahiran,
ke tahun sesuai kebutuhan perkawinan, perceraian,
dan lebih mendalam perpindahan tempat tinggal dan
kematian.
Kegiatan Mandiri

A. Isilah tabel dibawah ini dengan benar tentang perbedaan sensus, survey dan registrasi.
No Perbedaan
Sensus Survey Registrasi
1

B. Berikut kelebihan dan kekurangan sensus


No Kelebihan dan Kekurangan Sensus

1 Biaya sangat mahal (menyeluruh)


2 Berbeda dengan data yang dipeoleh dari sampel survei, data sensus penduduk terbebas
dari kesalahan sampling (sampling errors).
3 Data sensus penduduk dapat disajikan pada tingkat wilayah administrasi terkecil. Oleh
karena itu data sensus penduduk dapat mengisi kebutuhan statistik wilayah kecil (Small
area statistics) yang dirasakan semakin urgen di era desentralisasi ini.
4 Sering terjadi content error, kesalahan dalam pencacahan dan jawaban responden
5 Dianggap paling akurat
6 Kemungkinan tidak semua tercacah
7 Kesulitan dalam mendata semua anggota populasi yang relevan.
8 Lengkap cakupannya
9 Terbebas dari pengaruh kesalahan sampel
9 Kelemahan dalam pelaporan umur
10 Dapat digunakan sebagai dasar perencanaan
Coba anda pilih mana yang termasuk kelebihan dan kekurangan sensus berdasarkan
tabel diatas dan pindahkan ke dalam tabel dibawah ini!

No Kelebihan Kekurangan

C. Isilah titik-titik dibawah ini dengan benar sesuai dengan materi yang telah di pelajari!
Di dalam pelaksanaan sensus dapat dilakukan dengan dua cara, yaitu sebagai berikut :

1. …………………………………
Yaitu……………………………………………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………..
2. …………………………………
Yaitu…………………………………………………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………..
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………..

Metode yang digunakan dalam sensus penduduk yaitu sebagai berikut :

1. ……………………………………….
Bagaimana pelaksanaannya? …………………………………………………………………………………………………….
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………...
…………………………………………………………………………………………………………………………………………………..
2. ……………………………………….
Bagaimana pelaksanaannya? …………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………………………………………………………….
………………………………………………………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………………………………………………………..

Anda mungkin juga menyukai