Anda di halaman 1dari 9

PENGUKURAN pH AIR DENGAN

MENGGUNAKAN SENSOR pH
MODUL V1.1 SEN0161 BERBASIS
ARDUINO UNO
AISYAH NOVIANTI (08021182126005)
VIRA AGTIN ANJARINA (08021182126016)
NAILATIN FAUZIAH (08021182126021)
RIZKA ELYAN FADINKA (08021282126044)
MUFTIA (08021282126079)

Kelompok 9 Instrumentasi Fisika A


Diagram Blok Alat (Instrumen)
Prinsip Kerja Alat
SENSOR Ph MODUL V1.1 SEN0161
Prinsip kerja dari sensor ini yaitu semakin banyaknya elektron yang digunakan pada sampel
maka semakin besarnya nilai asamnya, begitupun sebaliknya semakin kecil nilai sampel yang
digunakan maka akan semakin kecil pula kadar asamnya.

ARDUINO UNO
Untuk digitalisasi digunakan Arduino Uno yang dilengkapi dengan ATmega328 merupakan salah
satu jenis mikrokontroler dari keluarga mikrokontroler AVR [6]. Prinsip kerja dari Arduino uno
ini dimulai dari pembacaan data oleh komponen input yang mana komponen input ini
dihubungkan ke Arduino uno dan akan melakukan pembacaan atau pengukuran data yang akan
jadi pemicu, kemudian data tersebut akan dikirim ke pin input Arduino yang nantinya data pada
pin input Arduino akan dibawa ke mitrokontroler atau inti dari Arduino untuk diproses ketahap
berikutnya, setelah data diproses maka akan dikirim ke output Arduino yang mana data pada
output akan disalurkan ke komponen output nya.
Prinsip Kerja Alat
MODUL ADS1115 4 CHANNEL
Modul ADS115 mendukung hingga 4 single ended atau 2 input diferensial. Input tunggal
mengukur voltage (tegangan) antara saluran input analog (A0-A3) dan analog ground (GND).
Sedangkan input diferensial mengukur tegangan antara dua saluran input analog (A0 dan A1)
atau (A2 dan A3). Modul ADS1115 mempunyai penguatan sinyal dengan menuliskan
penambahan pada program Arduino IDE dikuatkan dari 2/3-16 kali. Rumus untuk merubah nilai
ADC 16 bit ke tegangan.
((𝑎𝑑𝑐 0 − 3) × 0.1875)
𝑉𝑜𝑙𝑡𝑎𝑠𝑒 =
1000

LCD 2x16
Prinsip kerja LCD 2x16 adalah dengan menggunakan lapisan film yang berisi kristal cair dan
diletakkan di antara dua lempeng kaca yang telah dipasang elektroda logam transparan.
Gambar Desain Hardware

Bagian input dari alat ini adalah sensor dan pengkondisian sinyal. Bagian proses
adalah mikokontroler berupa Arduino Uno. Bagian output merupakan keluaran dari hasil
proses pada sistem ini. Bagian output ini berupa LCD yang menampilkan hasil
perhitungan dari mikrokontroler.
Gambar Alat dan Penjelasannya
SENSOR PH METER MODUL V1.1 ARDUINO UNO
Arduino Uno adalah board mikrokontroler berbasis
SEN0161
ATmega328 (datasheet). Didalam Arduino uno terdapat
Sensor pH meter modul V1.1 SEN0161 berfungsi beberapa komponen diantaranya :
untuk mendeteksi nilai dari derajat keasaman lalu - Microcontroller : secara singkat adalah suatu
dikonversi kedalam nilai pH. perangkat dasar komputer dalam bentuk IC kecil.
- Programmer : perangkat untuk menerjemahkan
bahasa pemrograman ke dalam bahasa mesin.
- Voltage Regulator : pengatur arus dan tegangan
untuk supply daya pada perangkat mikrokontroller
Gambar Alat dan Penjelasannya
MODUL ADS1115 4 CHANNEL LCD 2X16
ADC ADS1115 adalah alat yang dapat LCD (Liquid Crystal Display) adalah suatu jenis
mengkonversikan nilai analog ke media tampil yang dapat menampilkan karakter,
digital dengan kemampuan menghasilkan data 16 angka, huruf, maupun grafik yang menggunakan
bit kristal cair sebagai penampil utama.
Daftar Pustaka
Amani, F., dan Prawiroredjo K., 2016. Alat Ukur Air Minum Dengan Parameter Ph, Suhu, Tingkat Kekeruhan,
Dan Jumlah Padatan Terlarut. Jetri, 1 (14) : 51-52.

Astria, F dkk., 2014. Rancang Bangun Alat Ukur Ph Dan Suhu Berbasis Short Message Service (SMS)
Gateway. Jurnal Metrik, 1 (1) :48.

Rezki dkk., 2014. Rancang Bangun Alat Ukur Kualitas Air Berdasarkan pH Air Dan Kekeruhan. Prisma Fisika,
3 (9) : 297.

Yakin, G, dkk., 2021. Rancang Bangun Alat Pengukur Ph Tanah Menggunakan Sensor Ph Meter Modul V1.1
SEN0161 Berbasis Arduino Uno. Buletin Fisika, 2 (22) : 106-107.

Zulius. A., 2017. Rancang Bangun Monitoring Ph Air Menggunakan Soil Moisture Sensor Di SMK N 1 Tebing
Tinggi Kabupaten Empat Lawang. Jusikom, 1 (4) : 40.
THANKS!

Anda mungkin juga menyukai