Anda di halaman 1dari 8

Resep Asli

ASSESMENT
A. Menggali Riwayat Pasien
No. Kriteria Keterangan
1 Data Pasien Ada (Nama, Umur, Alamat) serta pasien BPJS
2 Riwayat Penyakit -
3 Riwayat Pengobatan -
4 Keadaan Khusus -
B. Skrining Resep
1. Administratif (Kelengkapan Resep)
URAIAN PADA RESEP
ADA TIDAK
Inscripti
on
Identitas dokter:
1 Nama dokter 
2 SIP dokter 
3 Alamat dokter 
4 Nomor telepon 
5 Tempat dan tanggal penulisan resep 
Invo
catio
6 Tanda R/ di awal penulisan resep 
Prescri
ptio
7 Nama Obat 
8 Kekuatan obat 
9 Jumlah obat 
Sign
atura
10 Nama pasien 
11 Jenis kelamin 
12 Umur pasien 
13 Barat badan 
14 Alamat pasien 
15 Aturan pakai obat 
16 Iter/tanda lain 
Subscri
ptio
17 Tanda tangan/paraf dokter 
Kesimpulan:
Resep tersebut lengkap / tidak lengkap (coret yang tidak perlu)

Cara Pengatasan Jika Resep Tidak Lengkap

Ketidaklengkapan administrasi resep dapat dikonfirmasi dengan menghubungi


dokter
Ketidaklengkapan data pasien dapat di konfirmasi langsung kepada pasien
2. Kesesuaian Farmasetis
No Kriteria Permasalahan Pengatasan

1 Bentuk sediaan - -

2 Stabilitas obat - -
3 Inkompatibilitas - -
4 Cara pemberian - -
Amoxicillin tidak dapat
diracik bersamaan dengan
obat lain karena terkait
Jumlah dan aturan Amoxicillin diracik terpisah
5
pakai penggunaanya yang harus
dihabiskan walaupun gejala
pasien telah hilang

3. Perhitungan Dosis
Catatan : Berat badan anak di anggap 14 kg karena pada resep tidak tersedia berat
badan maka merujuk dari literatur Farmakope Indonesia VI dan ISO bahwa anak 3
tahun berat badan umumnya adalah 14 kg
Usia : 3 tahun
Numero : X (10)
Sediaan
a) Amoxicillin
Dosis literature = 20 – 40 mg/kgBB/hari
1xH = 280 – 560 mg/14 kgBB/hari
1xP = 93,3 – 186,67 mg/14 kgBB/dose tiap 8 jam
Rumus Young = (Usia (tahun) / Usia + 12) x dosis dewasa
= ( 3 / 3 + 12) x 500 mg
1xP = 100 mg/dose
1xH = 100 mg x 3
= 300 mg/hari
Dosis rerep, karena dosis diresep diberi 2 tablet dan sediaan beredar amoxicillin
500 mg, maka :
Dosis resep = 500 mg x 2 tablet
= 1000 mg / 10
1xP = 100 mg/dose
1xH = 3 x 100 mg
= 300 mg/hari
b) Dexamethasone
Dosis literature = 0,08 – 0,3 mg/kgBB/hari
1xH = 1,12 – 4,2 mg/14 kgBB/hari
1xP = 0,3 – 1,4 mg/14 kgBB/dose tiap 8 jam
Rumus Young = (Usia (tahun) / Usia + 12) x dosis dewasa
= ( 3 / 3 + 12) x 0,5 - 10 mg
1xP = 0,1 - 2 mg/dose (Digunakan dari dosis terendah)
1xH = 0,1 - 2 mg x 3
= 0,3 - 6 mg/hari
Dosis rerep, karena dosis diresep diberi 2 tablet dan sediaan beredar
dexamethasone 0,5 mg, maka :
Dosis resep = 0,5 mg x 2 tablet
= 1 mg / 10
1xP = 0,1 mg/dose
1xH = 3 x 0,1 mg
= 0,3 mg/hari
c) CTM
Dosis literature = 1 mg/dose, maksimal 6 mg/hari (Untuk anak 2-5 tahun)
Rumus Young = (Usia (tahun) / Usia + 12) x dosis dewasa
= ( 3 / 3 + 12) x 4 mg
1xP = 0,8 mg/dose
1xH = 0,8 mg x 3
= 2,4 mg/hari
Dosis rerep, karena dosis diresep diberi ½ tablet dan sediaan beredar CTM 4 mg,
maka :
Dosis resep = 4 mg x ½ tablet
= 2 mg / 10
1xP = 0,2 mg/dose
1xH = 3 x 0,2 mg
= 0,6 mg/hari

d) Vit. C
Dosis literature = 40 mg/hari (Untuk anak 1 - 3 tahun)
1xH = 40 mg/hari
1xP = 13,3 mg/dose
Dosis rerep, karena dosis diresep diberi 3 tablet dan sediaan beredar vitamin C 50
mg, maka :
Dosis resep = 50 mg x 3 tablet
= 150 mg / 10
1xP = 15 mg/dose
1xH = 3 x 15 mg
= 45 mg/hari
e) Salep betamethasone 1%
-
4. Dosis
Dosis
No Nama Obat Dosis Literatur Kesimpulan Rekomendasi
Resep
1 Amoxicilin 100 mg 93,3 -186,67 mg/14 Dosis sesuai -
kgBB/dose tiap 8
jam

Rumus Young 100


mg
2 Dexametasone 0,1 mg 0,3 – 1,4 mg/14 Dosis sesuai -
kgBB/dose tiap 8
jam

Rumus Young 0,1


mg
3 CTM 0,2 mg 1 mg/dose, maksimal Under dose Dosis dinaikkan
6 mg/hari (Untuk
anak 2-5 tahun)

Rumus Young 0,8


mg/dose
4 Vit. C 15 mg 13,3 mg/dose Over dose Dosis diturunkan
(Untuk anak 1-3
tahun)

Perhitungan Bahan :
Berdasarkan penyeseuaian dosis yang telah dilakukan maka diperoleh perhitungan bahan yang sesuai
untuk resep adalah
Rumus = (Dosis diresep x numero) / sediaan beredar
a) Amoxicilin = (100 mg x 10) / 500 mg
= 2 tablet
b) Dexametahsone = (0,1 x 10) / 0,5 mg
= 2 tablet
c) CTM = (0,8 x 10) / 4 mg
= 2 tablet
d) Vit C = (13,3 mg x 10) / 50 mg
= 2 ½ tablet
e) Salep betamethasone 1% 1 tube

Sehingga resep menjadi :


dr. Aulia Fakhrina, M.Sc., Sp.A
Spesialis Anak
SIP : 03/SIPDS/VIII/2021/0054
Praktek Klinik Wua-Wua
Jl. M.T. Haryono No 57
HP 082292955189
Kendari
Kendari, 05/04/23
R/ Cefixime 150 mg 7,5
mf la. Pulv dtd da in caps no. X
S.2 dd I (habiskan)
Paraf dokter
R/ Salbutamol 1,6 mg 6
Methylprednisolon 2,5 mg 4,6
Epexol 20 mg 10
mf la. Pulv dtd da in caps no. XV
S.3 dd I
Paraf dokter
R/ Cetirizine 3 mg 4,5
mf la. Pulv dtd da in caps no. XV
S.3 dd I
Paraf dokter
Dx. D.Asma
Nama : Reza
Umur : 12 tahun
Alamat : Wua-Wua
Obat Tidak Dapat Diganti Tanpa Sepengetahuan Dokter

5. Pertimbangan Klinis
No Kriteria Permasalahan Pengatasan
1 Indikasi - -
2 Kontraindikasi - -
3 Interaksi - -
4 Duplikasi/polifarmasi - -
5 Alergi - -
6 Efek samping - -
7 Reaksi obat yang - -
merugikan (Adverse
Drug Reaction)

Kesimpulan skrining resep dan hasil analisis DRP (Drug Related Problem) serta Care Plan:

Kesimpulan yang diperolah dari skrining resep dan hasil analisis DRP dari resep adalah
tidak ada permasalahan dalam pertimbangan klinis

MONITORING

Hal-hal yang perlu monitoring:


a) Kondisi pasien, gejala yang dirasakan pasien, semakin membaik atau tidak.
b) Memeriksa kemungkinan terjadinya alergi dan efek samping.
c) Kepatuhan pasien minum obat.

EVALUASI
a) Keberhasilan terapi: pasien sembuh atau tidak, gejala atau keluhan hilang/tidak,
pasien dapat beraktivitas seperti biasa.
b) Ada/tidaknya gejala/keluhan dan penyakit lain yang timbul setelah/selama
pengobatan.

Anda mungkin juga menyukai