Anda di halaman 1dari 1

RINGKASAN CHAPEL

24-1-2023
Alvin Fernando
02011210022

Pembicara:Andry M.Panjaitan,M.T,.CPHCM
Judul: pengharapan penuh kepada Tuhan
Ayat: roma 4:18-22

Pokok pikiran khotbah: “Tetapi terhadap janji Allah ia tidak bimbang karena
ketidakpercayaan, malah ia diperkuat dalam imannya dan ia memuliakan
Allah, (21)dengan penuh keyakinan, bahwa Allah berkuasa untuk melaksanakan
apa yang telah Ia janjikan” Pokok pikiran nya adalah kita tidak usah bimbang jika
kita berharap kepada Allah sebab Allah selalu menepati janji-janji-Nya.

Refleksi pribadi:Sebagai umat kristen kita harus selalu berharap kepada Allah dan
tidak berharap kepada pihak -pihak lain yang memberikan harapan palsu yang tidak
memiliki dasar,karena dengan percaya kepada Allah,kita dijanjikan pengharapan yang
berdasar,kekal dan tidak mengecewakan dikarenakan pengharapan tersebut disertai
kasih dan Roh kudus Allah.Masa Depan kita telah direncanakan Tuhan sebab itu kita
harus mempercayakan pengharapan kita kepada Ia sebab Ia Maha Tahu atas rencana-
rencana Dihidup kita ,Sebab Tuhan sendiri senang akan orang-orang yang takut akan
Dia dan berharap kepada-Nya,Ia akan mencari orang-orang tersebut dan selalu
menyertainya.Tuhan akan selalu mencukupi atau malah melebihkan kebutuhan-
kebutuhan yang kita butuhkan jika kita selalu berharap,takut,dan percaya kepada Dia
tanpa ada sedikit ragu.

Komitmen pribadi: saya akan selalu berharap kepada Allah atas masalah-masalah di
hidup saya sebab Ia merupakan pribadi yang Maha Tahu atas rencana-rencana dihidup
saya,Ia yang merencanakan segalanya dan pastinya membawa kebaikan bagi hidup
saya, serta Saya akan selalu percaya bahwa Allah akan selalu menjawab segala
permasalahan saya ,sehingga saya tidak akan pernah diragukan oleh kasih setia Allah
kepada diri saya.

Anda mungkin juga menyukai