Anda di halaman 1dari 2

Nama : Frisca Febrylyana Putri

Nim : 041813098
Prodi : D-IV Kearsipan

Tugas 3 Metodologi Penelitian dan Laporan Kearsipan ASIP 4427

1. Bagaimana cara anda menentukan integrasi dan interpretasi data hasil penelitian !
2. Bagaimana anda menerangkan kesimpulan yang logis tentang penyusutan arsip !
3. Buatlah laporan penelitian kualitatif berjudul “Penyusutan Arsip di Universitas
Terbuka” !

Jawaban
1. Menurut pengertian umum, interpretasi berarti keterangan yang cukup tentang makna
yang benar dari materi yang disajikan dari segi tujuan studi yang dilaporkan dan dari
segi judul bab dan seksi yang bersangkutan (Shah, 1992). Interpretasi memberi
penerangan mengenai arti sesungguhnya dari materi konteks asal materi tersebut
didapatkan.

Saya akan menyebutkan beberapa peringatan yang diperlukan untuk


menginterpretasikan dan menggeneralisasi data kuantitatif
a. Peringatan pertama mengenai pertanyaan bagaimana menentukan perbedaan
besarnya statistic yang dipakai untuk memperbandingkan dua kelompok
sebagai signifikan. Prosedur yang lazim pada analisis statistic adalah
menggunakan tes signifikansi statistic yang tepat.
b. Peringatan kedua mengenai penjelasan hubungan yang teramati. Tidak cukup
hanya menunjukkan bahwa hubungan antara dua atau lebih variabel, tetapi
perlu penjelasan lebih lanjut dari hubungan tersebut. Analisis korelasi yang
banyak ragam mungkin berguna untuk merencanakan hubungan-hubungan
pada berbagai sub-subkelompok. Namun, tujuan kita tidak hanya terbatas pada
menginterpretasi penemuan untuk kelompok keseluruhan, tetapi untuk
menguji relevansinya bagi sub-subkelompok itu juga.
c. Peringatan ketiga mengenai kesimpulan dari hubungan-hubungan kausal dari
data non-eksperimental. Konsep kausalitas itu sangat kompleks, tidak
mungkin mendemonstrasikan secara empiris setiap factor penyebab A sebagai
kondisi keharusan dan yang cukup untuk akibat B tetapi harus menekankan
bahwa tidak dapat membuat sebab akibat dengan dasar koefisien korelasi.
d. Peringatan keempat, kita hanya meneliti suatu sampel, tujuan dasarnya adalah
menarik generalisasi penemuan-penemuan dari sampel kepada populasi.
Kerangka sampling mungkin tidak sempurna atau bagian-bagian populasi
mungkin hilang karena tidak ada jawaban. Namun apapun alasannya, hasil
yang hilang karena cara pemberitaan, sejauh diketahui harus diakui dan
kesimpulannya digeneralisasikan hanya dari populasi yang benar-benar
diperoleh.
Focus penelitian jangan hanya pada deskripsi data, tetapi pada interpretasi yang
mengarah ke perbaikan dan pengembangan pengetahuan teoretis disiplin. Jadi tiak
perlu ragu-ragu untuk mempergunakan imajinasi untuk mengusut apakah hasil
penelitian harus dibenahi dan harus selalu berusaha menguraikan dengan cermat
makna dari penemuan-penemuan dan generalisasi,
2. Membuat rangkuman dan kesimpulan dalam penyusunan laporan itu sangatlah
penting. Laporan penelitian dapat mneyajikan suatu kesimpulan dalam bentuk suatu
pernyataan bagaimana menemukan sesuatu tentang hal yang di teliti dan bagaimana
kemungkinan penelitian tersebut dapat dilakukan di masa mendatang. Kesimpulan
yang logis dalam penyusutan arsip adalah suatu kegiatan mengurangi volume arsip
dengan cara memindahkan, memusnahkan, dan menyerahkan. Penyusutan arsip
memiliki peran yang sangat penting karena terkait efisiensi dan efektivitas manajemen
kearsipan.

3. Penelitian kualitatif dengan judul “Penyusutan Arsip di Universitas Terbuka”

BAB I Pendahuluan

A. Latar Belakang

Anda mungkin juga menyukai