Anda di halaman 1dari 8

LEMBAR PERSETUJUAN

PROPOSAL MAGANG MANDIRI DI


KANTOR KEEJAKSAAN NEGERI KABUPATEN JEMBER
KABUPATEN JEMBER

Nama Kegiatan : Magang Mandiri

Tempat : Kantor Kejaksaan Negeri Kabupaten Jember

Alamat : Jalan Karimata Nomor 94 Sumbersari Kabupaten


Jember

Waktu Pelaksanaan : 10 Januari 2016 – 10 Februari 2016

Pelaksana : Ayudya Rizqi Rachmawati (NIM. 140710101214)


Akbar Maulana (NIM. 140710101334)
Ade Cahaya Kurniawan (NIM. 140710101403)
Aldina Safiranindya
(NIM. 140710101324)
Widyaningrat

Perguruan Tinggi : Universitas Jember

Bersama dengan ini kami memberi persetujuan kepada mahasiswa Fakultas


Hukum Universitas Jember tersebut di atas untuk melaksanakan magang mandiri.

Jember, 9 Desember 2016

Menyetujui kepala Laboratorium Peserta,


Fakultas hukum Universitas Jember

Echwan Iriyanto, S.H., M.H ADE CAHYA KURNIAWAN


NIP : 196204111989021001 NIM: 140710101403

1
Menyetujui
a.n Dekan Fakultas Hukum,
Pembantu Dekan III
bag. Kemahasiswaan,

Iwan Rachmad Soetijono, S.H., M.H.


NIP 1974004101998021001

2
I. LATAR BELAKANG
Pendidikan memiliki peran yang sangat penting dalam membentuk
keterampilan dan kecakapan seseorang untuk memasuki dunia kerja. Pendidikan
yang dilakukan di Perguruan Tinggi masih terbatas pada pemberian teori dan
praktek dalam skala kecil dengan intensitas yang terbatas, agar dapat memahami
dan memecahkan setiap permasalahan yang muncul di dunia kerja, maka
mahasiswa perlu melakukan kegitan pelatihan kerja secara langsung di
intansi/lembaga yang relevan dengan program pendidikan yang diikuti, sehingga
setelah lepas dari ikatan akademik di perguruan tinggi yang bersangkutan,
mahasiswa bisa memanfaatkan ilmu dan pengalaman yang telah diperoleh selama
masa pendidikan dan masa magang untuk melanjutkan kiprahnya di dunia kerja
yang sebenarnya. Sebab, untuk dapat terjun langsung di masyarakat tidak hanya
dibutuhkan pendidikan formal yang tinggi dengan perolehan nilai yang
memuaskan, namun diperlukan juga keterampilan (skill) dan pengalaman
pendukung untuk lebih mengenali bidang pekerjaan sesuai dengan keahlian yang
dimiliki. Oleh karena itu, mahasiswa perlu melakukan terjun langsung untuk
memahami setiap permasalahan yang muncul di dunia kerja.
Program yang dapat ditempuh adalah dengan melaksanakan Program
Magang secara mandiri. Magang merupakan kegiatan akademik yang dilakukan
oleh mahasiswa secara mandiri dengan melakukan praktek keja secara langsung
pada lembaga/intansi yang relevan dengan pendidikan yang diambil mahasiswa
dalam perkuliahan. Kegiatan tersebut bertujuan memberikan pelatihan kerja yang
dilaksanakan oleh mahasiswa. Dengan pelatihan kerja tersebut, mahasiswa
diharapkan dapat melatih diri untuk menghadapi situasi kerja yang nantinya
mereka diharapkan dan dituntut untuk bersikap terampil, disiplin, kreatif, tekun
dan jujur serta mempunyai etos kerja yang tinggi terhadap pekerjaan yang
dihadapi.
Kegiatan ini sangat bermanfaat bagi mahasiswa ketika berada dalam
situasi kerja yang nyata. Selain itu dapat dijadikan tolak ukur bagi mahasiswa

3
sebagai sumber tenaga kerja intansi/lembaga maupun instansi/lembaga lain yang
menjadi pasar tenaga kerja. Menimbang hal tersebut mahasiswa-mahasiswi perlu
untuk mengikuti magang guna menambah pengalaman dalam bekerja termotivasi
dan terdorong untuk mengikuti kegiatan ini. Saya memilih di Kantor Kejaksaan
Negeri Kabupaten Jember karena saya merasa di Kantor tersebut dapat
menyalurkan ilmu saya di bidang hukum.

II. TUJUAN DILAKSANAKANNYA MAGANG


Adapun tujuan-tujuan yang ingin dicapai adalah sebagai berikut :
1. Bagi Mahasiswa :
a. Menanamkan dan menciptakan semangat kerja sejak dini;
b. Melatih diri agar tanggap dan peka dalam mengadapi situasi dan
kondisi yang berbeda antara teori dan praktek di lapangan;
c. Dapat mengetahui lebih jauh realita ilmu yang telah diterima di
perkuliahan dengan kenyataan yang ada di lapangan;
d. Memperdalam dan meningkatkan keterampilan dan kreativitas diri
dalam lingkungan yang sesuai dengan disiplin ilmu yang dimilikinya;
e. Dapat menyiapkan langkah-langkah yang diperlukan untuk
menyesuaikan diri dalam lingkungan kerjanya di masa mendatang;
f. Menguji kemampuan pribadi dalam tata cara hubungan masyarakat
atau bersosialisasi di lingkungan kerja; dan,
g. Memperoleh pengalaman praktis dan mengenal dunia kerja Kantor
Kejaksaan Negeri Kabupaten Jember.

2. Bagi Fakultas :
a. Guna memperkenalkan intansi pendidikan Jurusan Ilmu Hukum
Fakultas Hukum Universitas Jember kepada Intansi/Lembaga yang

4
membutuhkan tenaga kerja baik itu program magang maupun bekerja
di dalam intansi tersebut;
b. Sebagai pengenalan antara mahasiswa dan instansi dalm peningkatan
kreatifitas pribadi;
c. Sebagai unsur tambahan untuk menambah wawasan mahasiswa; dan,
d. Mempererat hubungan antara universitas dengan instansi.

3. Bagi Intansi atau Lembaga yang bersangkutan :


a. Membantu menyelesaikan pekerjaan dan tugas sehari-hari di Kantor
Kejaksaan Negeri Kabupaten Jember;
b. Membantu membentuk jiwa kerja yang unggul; dan,
c. Sebagai sarana kerjasama antara intanasi/lembaga dengan Fakultas
Hukum Universitas Jember dengan Kantor Kejaksaan Negeri
Kabupaten Jember di masa yang akan datang.

III. BIDANG YANG DIAMBIL


Kantor Kejaksaan Negeri Kabupaten Jember mempunyai beberapa
bidang dalam menjalankan tugas operasionalnya. Dalam keadaan ini, kami tidak
mungkin melaksanakan magang pada semua bidang yang ada, disebabkan waktu
yang tersedia untuk magang sangat terbatas dan juga karena keterbatasan
kemampuan. Untuk menentukan bidang yang akan kami tangani nanti, kami
serahkan sepenuhnya pada pimpinan instansi yang bersangkutan.

IV. PELAKSANAAN MAGANG


A. Pelaksanaan
Pelaksanaan magang ini dilaksanakan di Kantor Kejaksaan Negeri
Daerah Kabupaten Jember oleh mahasiswa dari Fakultas Hukum Universitas
Jember, yaitu :

1 Nama : Ayudya Rizqi Rachmawati

5
Tempat/tgl Lahir : Jember, 23 Januari 1996
NIM : 140710101214
Fakultas/Jurusan : Fakultas Hukum / Hukum Perdata (Hukum
Keluarga dan Waris)
Alamat Asli : Jl. Sulawesi Dusun Purwojati RT/RW :
002/018, Kelurahan Dukuh Dempok,
Kecamatan Wuluhan
Alamat Di Jember : Jl. H. Agus Salim Nomor 17A, Gang
Serang Kecamatan Tegal Besar, Jember
No. HP : 081217759310

2 Nama : Akbar Maulana


Tempat/Tgl. Lahir : Jember, 15 Januari 1996
NIM : 140710101334
Fakultas/Jurusan : Fakultas Hukum / Hukum Pidana (Hukum
Penegakkan Pidana)
Alamat : Jl. WR. Supratman Nomor 16, Rambipuji,
Dusun Kidul Pasar RT/RW : 001/014,
Kecamatan Rambipuji, Jember
No. HP : 082245754659
3 Nama : Ade Cahaya Kurniawan
Tempat/Tgl. Lahir : Jember, 31 Maret 1995
NIM : 140710101403
Fakultas/Jurusan : Fakultas Hukum/Hukum Perdata (Hukum
Ekonomi dan Bisnis)
Alamat Asli : Jl. Salak Nomor 80 Tanggul, Dusun Krajan
RT/RW: 003/008, Desa Tanggul Kulon,
Kecamatan Tanggul, Jember
No. HP : 085708214005
4 Nama : Aldina Safiranindya Widyaningrat

6
Tempat/Tgl.lahir : Probolinggo, 14 Februari 1996
NIM : 140710101324
Fakultas/Jurusan : Fakultas Hukum / Hukum Perdata (Hukum
Keluarga dan Waris)
Alamat : Perum Pondok Gede Permai, Blok CA-9,
Jember
No. HP : 082147446413

B. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


Pelaksanaan magang ini dilakukan selama 1 Bulan pada tanggal 10
Januari s.d 10 Februari 2016, namun tidak menutup kemungkinan
perubahan pelaksanaan magang yang ditetapkan oleh Kantor Kejaksaan
Negeri Daerah Kabupaten Jember berkedudukan di Jalan Karimata Nomor
94 Kabupaten Jember.

C. Penutup
Magang kerja merupakan salah satu program untuk meningkatkan
kemampuan mahasiswa. Selain itu, agar mahasiswa lebih mengetahui
kondisi kerja yang biasa dijadikan tambahan ilmu pengetahuan dan
keterampilan mahasiswa.
Besar harapan kami agar instansi yang bersangkutan dapat
memberikan kesempatan untuk bisa melaksanakan kegiatan magang di
instansi/lembaga tersebut. Dalam pelaksanaan pihak instansi dapat menilai
tingkat keterampilan dan kreatifitas mahasiswa atas aktifitas (kerja) yang
telah dilaksanakan.
Atas kesediaan, bimbingan dan kesempatan yang diberikan, kami
mengucapkan terima kasih.

Jember, 9 Desember 2016


Peserta Magang

7
Ayudya Rizqi Rachmawati Ade Cahaya Kurniawan

140710101214 140710101403

Aldina Safiranindya Widyaningrat Akbar Maulana

140710101334 140710101324

Anda mungkin juga menyukai