Anda di halaman 1dari 4

PROGRAM SUPERVISI

KEPALA SEKOLAH
TAHUN AJARAN 2022 – 2023

DISUSUN OLEH :

DADAN RUHIAT, S.Pd


NIP. 196501211986101004

DINAS PENDIDIKAN
PEMERINTAH KABUPATEN BANDUN
SD NEGERI SUKAMULYA
KECAMATAN KUTAWARINGIN
2022
KATA PENGANTAR

Landasan lahirnya Program Supervisi /kunjungan kelas kepala sekolah kepada

pendidik dan tenaga kependidikan pada satuan pendidikan tertentu adalah Permendiknas

No 42 Tahun 2009 tentang Standar Pendidik dan Tenaga Kependidikan nasional

Berkaitan dengan hal tersebut di atas dan dalam rangka memelihara dan mengembangkan

potensi yang ada pada SD Negeri Sukamulya dan pada akhirnya dapat meningkatkan

kualitas pembelajaran dan pelayanan seluruh tenaga pendidik dan kependidikan sehingga

berkontibusi terhadap peningkatan hasil belajar peserta didik. Maka bersama program ini

saya berusaha untuk menyusun program supevisi kepala sekolah atau program kunjungan

kelas oleh kepala sekolah.

Ucapan terima kasih saya sampaikan kepada tenaga pendidik dan kependidikan

yang ada pada SD Negeri Sukamulya, Ketua komite dan Bapak/Ibu Pengawas Pembina

yang telah memberikan dukungan, motivasi, dan kontribusinya dalam penyusunan

Program Supervisi Kepala Sekolah.

Saya menyadari program ini masih jauh dari sempurna, untuk hal tersebut kami

mohon dukungannya berupa saran-saran untuk kemajuan kualitas pendidikan pada SD

Sukamulya.

Kutawaringin, Juli 2022


Penyusun
Kepala SD Negeri Sukamulya
LEMBAR PENGESAHAN

PROGRAM SUPERVISI
KEPALA SEKOLAH

TAHUN AJARAN 2022 – 2023

KEPALA SEKOLAH SD NEGERI SUKAMULYA

Dadan Ruhiat, S. Pd
NIP. 196501211986101004

disyahkan oleh
PENGAWAS PEMBINA

AEP, S. Pd
NIP. 19680508 1991031007
DAFTAR ISI

Hal
Lembar Pengesahan i
Kata Pengantar ii
Daftar isi Iii

BAB I :PENDAHULUAN 1
A. Latar Belakang 1
B. Landasan Hukum 1
C. Tujuan 2
D. Ruang Lingkup 2

BAB II :ANALISA HASIL SUPERVISI TP 2021/2022 4


A. Analisa Hasil Supervisi Akademik Tahun Pelajaran
2021/2022 4
B. Analisa Hasil Supervisi Manajerial Internal Tahun
Pelajaran 2021/2022 6

BAB III : RENCANA PELAKSANAAN SUPERVISI


TAHUN PELAJARAN 2022/2023 7
A. Rencana Pelaksanaan Supervisi Akademik Tahun 10
Pelajaran 2022/2023
B. Jadwal Pelaksanaan Supervisi Akademik Tahun
Pelajaran 2022/2023 8
C. Rencana Supervisi Manajerial Intenal 8
D. Jadwal Pelaksanaan Supervise Manajerial Internal 8

BAB IV PENUTUP 9

LAMPIRAN 10

Anda mungkin juga menyukai