Anda di halaman 1dari 4

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SDN 005 TABANG


Kelas / Semester : IV (Empat) / 2
Tema 7 : Indahnya Keragaman di Negeriku
Sub Tema 1 : Keragaman Suku Bangsa dan Agama di Negeriku
Pembelajaran : (IPA)
Alokasi Waktu : 2 x 35 menit

A. KOMPETENSI INTI
1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya
diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman, guru dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat,
membaca) dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan
Tuhan dan kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis, dalam
karya yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam
tindakan yang mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPTENSI DASAR (KD)

Kompetensi Dasar Indikator


3.3 Mengidentifikasi 3.3.1 Menjelaskan pengertian gaya dengan
tepat.
macam-macam gaya, antara
3.3.2 Menyebutkan macam-
lain: gaya otot, gaya listrik,
macam gaya, antara lain: gaya
gaya magnet, gaya gravitasi,
otot, gaya listrik, gaya magnet,
dan gaya gesekan.
gaya gravitasi, dan gaya gesekan.

4.3 Mendemonstrasikan manfaat 4.3.1 Mempresentasikan


gaya dalam kehidupan sehari- manfaat gaya dalam kehidupan
hari, misalnya gaya otot, gaya sehari-hari, misalnya gaya otot,
listrik, gaya magnet, gaya gaya listrik, gaya magnet, gaya
gravitasi, dan gaya gesekan. gravitasi, dan gaya gesekan.

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui diskusi, siswa mampu menjelaskan pengertian gaya dengan tepat.
2. Dengan melakukan percobaan, siswa mampu menyebutkan macam-macam gaya,
antara lain: gaya otot, gaya listrik, gaya magnet, gaya gravitasi, dan gaya gesekan.
dengan lengkap.
3. Setelah melakukan percobaan, siswa mampu mempresentasikan manfaat gaya dalam
kehidupan sehari-hari, misalnya gaya otot, gaya listrik, gaya magnet, gaya gravitasi,
dan gaya gesekan.dengan sistematis.

D. PENDEKATAN dan METODE PEMBELAJARAN


1. Pendekatan : Saintifik
2. Model : Cooperative Learning tipe Learning Together
3. Metode : Ceramah, Pengamatan, Tanya Jawab, Bermain peran dan Diskusi

E. MEDIA PEMBELAJARAN SERTA ALAT DAN BAHAN PERCOBAAN


1. Slide show powerpoint tentang gambar macam-macam gaya.

F. SUMBER BELAJAR
1. Buku Guru Tema: Indahnya Keberagaman di Negeriku kelas 4 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017).
2. Buku Siswa Tema: Indahnya Keberagaman di Negeriku kelas 4 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, 2017).
G. KEGITAN PEMBELAJARAN

Kegiatan Deskripsi Kegiatan Alokasi Waktu

1. Kelas dimulai dengan mengucapkan salam


Pendahuluan 1 5 menit
menanyakan kabar dan mengecek kehadiran siswa.
2. Kelas dilanjutkan dengan do’a dipimpin salah satu
siswa.
3. Guru menyampaikan Tema pembelajaran yang akan
dipelajari.
4. Guru menyampaikan Tujuan Pembelajaran.
5. Guru menyampaikan kompetensi yang ingin dicapai.

Inti 1. Siswa mengamati PPT tentang gambar macam-


75 menit
macam gaya yang disajikan guru pada layar.

Penyajian 2. Siswa dituntut menganalisis berbagai jenis


materi oleh gaya antara lain: gaya otot, gaya listrik,
guru gaya magnet, gaya gravitasi, dan gaya
gesekan. dengan lengkap.
3. Guru memancing pengetahuan siswa dan melakukan
tanya jawab berdasarkan materi yang ada di PPT
yaitu macam-macam gaya.
4. Siswa dibagi menjadi 9 kelompok yang heterogen
5. Guru menyiapkan LKPD yaitu gambar macam-
macam gaya yang dibagikan pada tiap kelompok
6. Siswa membuat laporan dengan menganalisis
gambar dan berdiskusi dengan kelompoknya terkait
macam-macam gaya.
Diskusi
7. Tiap kelompok membuat hasil diskusi hasil LKPD
Kelompok
8. Setelah berdiskusi, perwakilan beberapa kelompok
menyajikan laporan tentang macam-macam gaya
Presentasi hasil diskusi mereka.
Kelompok
9. Siawa mengamati dan mengkritisi hasil diskusi tiap
kelompok.
10. Siswa dibimbing guru menyimpulkan hasil kegiatan

Membuat yang dilakukan.


Kesimpulan
11. Guru mengevaluasi hasil kegiatan pembelajaran
yang telah dilakukan dan menekankan pada hal-hal
penting terkait materi yang telah dipelajari.

1. Siswa diajak untuk tetap memelihara kesehatan otot.


Penutupan 15 menit
2. Mengajak semua siswa untuk berdoa menurut
kepercayaannya masing-masing untuk mengakhiri
kegiatan pembelajaran dan mengucapkan salam
penutup.

Mengetahui …………, ..….2020


Kepala Sekolah Guru Kelas IV

____________________________ ____________________________
NIP. _________________________ NIP. _________________________

Anda mungkin juga menyukai