Anda di halaman 1dari 5

LEMBAR PENGESAHAN

Yang bertanda tangan di bawah ini menerangkan bahwa siswa atas nama:

Nama : Muhamma Sawal

NISN : 0038625658
Kelas : XI/Teknik Pemesinan

Telah melaksakan Praktik Kerja Industri selama 3 bulan dimulai dari tanggal 04
Januari 2023 sampai dengan tanggal 06 April 2023 di PT Andalan Fluid Sistem
Laporan ini telah diperiksa dan disetujui untuk dipresentasikan.

Samboja, 19 Mei 2023

Guru Pembimbing Pembimbing Industri

Muzakkir, S.Pd Mahpudin

Mengetahui,

Ketua Jurusan
Teknik pemesinan

Muzakkir, S.Pd
NIP.198605052022211036

ii
KATA PENGANTAR

Ucap syukur tidak berhenti diucapkan penulis bersamaannya


dengan telah selesainya kegiatan Prakerin dan penyusunan laporan ini.
Dengan selesainya kegiatan Prakerin. Penulis juga merasa siap dan lebih
percaya diri dalam memasuki dunia kerja yang sesungguhnya. Penulis
tidak dapat menyelesaikan laporan ini sendiri. Oleh karena itu, penulis
mengucapkan terima kasih kepada :
1. Kedua orang tua yang telah memotivasi dalam melaksanakan praktik
kerja industri.
2. Bapak Syafril, S.Pd., M.Pd., selaku kepala sekolah SMK Negeri 1
Samboja yang telah memberikan kesempatan untuk melaksanakan
prakerin.
3. Bapak Muzakkir, S.Pd., selaku Ketua Kompetensi Keahlian Teknik
Pemesinan yang telah membantu dan membimbing dalam pelaksanaan
prakerin.
4. Bapak Bayu Cahyono, S.Pd., selaku Wali Kelas XI TP1 yang telah
memberikan pengarahan selama pengerjaan Laporan prakerin ini.
5. Bapak Evan Sofyan selaku maneger PT Andalan Fluid Sistem
6. Bapak Mahpudin selaku pembimbing industri.
7. Seluruh karyawan PT Andalan Fluid Sistem.
Semoga laporan Praktik Kerja Industri ini dapat memberikan
manfaat bagi semua pihak. Aamiin.

Samboja, 19 Mei 2023

Penulis

iii
C. Visi dan Misi PT.Andalan Fluid Sistem

Visi

Untuk menjadi yang terbaik, terbesar, dan terkemuka sebagai Perusahaan


Rekayasa di bidang Hidrolik dan Phenomatic yang dipercaya oleh pelanggan kami
di Indonesia dan Asia Pasifik.

Misi

Bekerja sama dengan pelanggan kami dalam rangka memberikan solusi Rekasaya
Berkulitas tinggi,dan layanan yang membantu meningkatkan efisiensi operasi
serta pengembalian investasi yang tinggi.

Hal yang dapat dipenuhi dengan kerja sama yang kuat berdasarkan saling
percaya.didukung dengan manejemen sumber daya yang baik,setiap pekerja akan
menyediakan produk dan layanan berkualitas tinggi bagi pelanggan kami

Etika Kerja

 Keselamatan Kerja

 Berpikir Positif

 Menjaga Kredibilitas dan Integrasi

 Saling Percaya

 Kooperatif

 Akurasi Basis Data

 Ramah Lingkungan

5
E. Daftar kegiatan praktik kerja industri

Divisi:Welding

Minggu ke-1 Bulan ke-1

No Hari/tanggal Bidang pekerjaan yang dilatihkan

1 Rabu,  Perkenalan.
 Brefing.
04-Januari-2023
 Rod front suspension CAT 785C
gosok cold weld.

2 Kamis,  Rod track adjuster ex2500


Rapikan bekas weldingan.
05-Januari-2023
 Rod stick lieber R9350
Rapikan weldingan.
 Housing front suspension CAT 777D
Baping dan gerinda.
 Rod blade lift
Gosok cold weld.

3 Jum’at,  Brefing
 Tube track adjuster ex2500
06-Januari-2023
Welding bagian yang cacat.

7
BAB 1

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang Praktik Kerja Industri

Praktik kerja industri (PRAKERIN) merupakan bagian dari program


pembelajaran yang wajib dilaksanakan oleh siswa di dunia kerja, sebagai wujud
nyata dari pelaksanaan sistem pendidikan di SMK yaitu Program Prakerin
merupakan kerja sama antara sekolah dengan dunia kerja sebagai pengembangan
program pendidikan di Sekolah Menengah Kejurusan (SMK).

Dengan diadakannya Prakerin, peserta didik dapat lebih menguasai


sepenuhnya aspek – aspek kompetensi kurikulum dan mengenal lebih awal dunia
kerja yang akan menjadi dunianya setelah menyelesaikan pendidikan.

Pelaksanaan Prakerin adalah sebagai pemenuhan kompetensi sesuai


tuntutan kurikulum yang dilaksanakan di dunia kerja. Dengan maksud agar siswa
dapat mengimplementasikan kompetensi pembelajaran, latihan dan praktek yang
sudah dipelajari disekolah ke dalam dunia kerja secara nyata, serta penumbuhan
etos kerja atau pengalaman kerja yang berguna bagi siswa.

B. Tujuan Praktik Kerja Industri

Dalam melakukan Praktik Kerja Industri (PRAKERIN), didalamnya memiliki


berbagai macam tujuan antara lain :

1. Dapat menghasilkan tenaga kerja yang memiliki keahlian dengan


Profesional yaitu tenaga kerja yang memiliki kemampuan baik dibidang
pengetahuan maupun keterampilan kerja. Serta mendorong siswa untuk
berjiwa swasta dan mandiri.

Anda mungkin juga menyukai