Anda di halaman 1dari 6

COMPANY

PROFILE

BAMBAM.KUY
PERUSAHAAN F&B

Jalan Raya Pangeran Muhamad,Blok B Rt/Rw 001/002 Rajagaluh – Majalengka 45472


Link : linktr.ee/Bambam.kuy ig : bambam.kuy telp. 085703026248
A. Profil

Bambam.kuy adalah sebuah perusahaan F&B yang menyajikan minuman

kekinian di kabupaten Majalengka. serta menyediakan berbagai jenis minuman

dari mulai susu,fresh,teh dan varian minuman lain kekinian yang sedang hits

dengan harga yang affordable, cocok untuk bebagai kalangan dengan bebagai

aktivitasnya. Dengan dorongan minuman kekinian yang sedang trending pada

saat ini, Bambam.kuy semakin berkembang sangat pesat terlihat saat ini

Bambam.kuy banyak sekali perubahan dari mulai penambahan menu, perluas

bangunan kedai,penambahan cabang baru, dan bahkan penambahan interior -

interior yang terkesan menarik.

Bambam.kuy pertama kali dimulai dari konsep gerobak dipinggir jalan, mulai

opeasi tepatnya pada tanggal 18 juni 2018. Berlokasi di jalan Pangeran Muhamad,

menginjak akhir tahun Desember 2019, yang awalnya memakai gerobak, dengan

izin Allah Subhanahu wa ta’ala, Allah mudahlan “Gerai Bambam.kuy” yang

dimana, dengan maksud nama tersebut lebih familiar di telinga penikmat

bambam.kuy.

Sungguh ini sebuah kenikmatan dan titipan dari allah subhanahu wa ta’ala

tanpa izinnya tidak akan mungkin yang awalnya hanya sebuah gerobak kini

menjadi sebuah outlet seperti sekarang.

B. Dokumentasi ketika masih gerobak

C. Moto, Visi dan Misi

“ Dari tempat terendah dan gelap untuk menuju tempat teratas dan cerah”
D. Makna Logo dan Tulisan Bambam.kuy

- Font menggunakan Playlist Script yang membentang keatas yang bermaknakan sebuah

jutuan dari tempat terendah untuk menuju tempat teratas.

- Gambar tangan melambangkan makna berjanji untuk memberikan rasa dan pelayanan

yang optimal kepada pelanggan.

- Tali di jari kelingking mengikat di huruf A dan A yang artinya nama founder

bambam.kuy yaitu Azis Amaludin.

- Tahun di bawah nama bambam.kuy bermakna awal berdirinya bambam.kuy

- Warna kuning Pada keseluruhan Logo memaknakan yang memberikan energi dan

kecerahan. Hal tersebut berkaitan dengan sinar matahari yang artinya Ketika matahari

cerah ada harapan yang ditunggu dan warna kuning juga melambangkan sebuah

kebahagiaan.
E. Dengan lokasi gerai yang sudah ada:

1.Bambam cabang Rajagaluh 1

Berada di JL. K.H. Aqsho

2.Bambam cabang Rajagaluh 2

Berada di Jl. Pangeran muhamad

3.Bambam cabang Leuwimunding

Berada di Jl. Rajagaluh-Perapatan

4.Bambam cabang Jatiwangi 1

Berada di Jl. Jatiwangi-kadipaten

5.Bambam cabang jatiwangi 2

Berada di Jl.

6.Bambam cabang maja

Berada di Jl. Maja selatan

7.bambam cabang cikijing

Berada di Jl. Cikijing


F. Menu bambam:

Anda mungkin juga menyukai