Anda di halaman 1dari 2

PENGENDALIAN MUTU

LABORATORIUM
No.Dokumen : 440/C.VIII.SOP.0020.12/436.6.3.17/2016
SOP No. Revisi : 00
Tanggal Terbit : 27 Desember 2016
Halaman : 1/1

UPTD dr. Rahmat Suudi


Puskesmas Gundih NIP. 19660228200604 1 008

1. Pengertian Pengendalian mutu laboratorium adalah serangkaian kegiatan saat


pelayanan dimulai dari pra-analitik, analitik, dan pasca-analitik.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk pengendalian mutu
laboratorium.
3. Kebijakan Penetapan Kepala UPTD Puskesmas Gundih Nomor:
445/C.VIII.SP.0009.12/436.7.2.16/2016 tentang Pengendalian Mutu
Laboratorium di UPTD Puskesmas Gundih
4. Referensi Buku Pedoman Praktik Laboratorium Kesehatan Depkes RI 2008
5. Prosedur 1. Tahap pra-analitik (persiapan pasien), yaitu petugas mencocokkan
identitas pasien dengan formulir permintaan pemeriksaan;
2. Petugas menginformasikan tentang persiapan pasien dan menjelaskan
kepada pasien tentang tehnik pengambilan spesimen;
3. Petugas melakukan pengambilan spesimen sesuai dengan jenis
pemeriksaan;
4. Petugas melakukan identifikasi spesimen;
5. Bila spesimen harus dikirim, maka petugas melakukan persiapan-
persiapan untuk pengiriman spesimen;
6. Spesimen yang masih akan dianalisa, disimpan sesuai dengan prosedur
penyimpanan spesimen;
7. Tahap analitik (pengolahan spesimen), yaitu petugas menyiapkan
kelengkapan alat dan reagen;
8. Petugas melakukan pemeriksaan spesimen sesuai dengan formulir
permintaan pemeriksaan;
9. Petugas melakukan pembacaan hasil/ interpretasi hasil;
10. Tahap pasca-analitik (pelaporan hasil), yaitu petugas mencatat hasil di
formulir hasil laboratorium dan di buku hasil pemeriksaan
laboratorium dengan benar.
6. Diagram Alir -
7. Unit terkait Unit Laboratorium
8. Rekaman historis perubahan

No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakukan

2/3

Anda mungkin juga menyukai