Anda di halaman 1dari 5

ANCAMAN RESESIEKONOMI

DARI ASPEK BARANG


KEBUTUHAN POKOK &
BARANG PENTING
Oleh:
Margiyanti Ade, M.Kes
Pengertian Kebutuhan Pokok&
Barang Penting

Barang Kebutuhan Pokok

Barang yang menyangkut hajat hidup orang banyak dengan skala


pemenuhan kebutuhan yang tinggi serta menjadi faktor pendukung
kesejahteraan masyarakat.

Barang Penting

Barang strategis yang berperan penting dalam menentukan kelancaran


pembangunan nasional.
Penyebab Resesi Ekonomi

1.Inflasi/ Kenaikan harga barang secara ekstrim


2.Deflasi/ Penurunan harga barang secara
ekstrim
3.Tidak seimbangnya produksi dengan
konsumsi
Ancaman Resesi Dari Aspek
Barang Kebutuhan Pokok &
Barang Penting

Barang Kebutuhan Pokok & Barang Penting jika


ketersediaannya dan harganya tidak terkendali maka
akan dapat menyebabkan terjadinya inflasi dan deflasi
serta tidak seimbangnya produksi dan konsumsi
masyarakat.

Dengan terjadinya inflasi dan deflasi maka daya beli


masyarakat akan menurun serta akan menurunkan
pendapatan masyarakat sehingga dapat menyebabkan
terjadinya resesi ekonomi.
THANK YOU!

Any Question?

Anda mungkin juga menyukai