Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Sekolah : SMA ……………………


Mata Pelajaran : Fisika
Kelas/Semester : X / II
Materi Pokok : Usaha dan Energi
Alokasi Waktu : 12 JP (4 x 45 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)

KI 1 : Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.


KI 2 : Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, tanggung-jawab, peduli (gotong royong,
kerjasama, toleran, damai), santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan
sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam
menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia..
KI3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasar-kan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan
kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada
bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minat-nya untuk
memecahkan masalah.
KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkrit dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan
metode sesuai kaidah keilmuan.
B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI

3.9.1. Mengidentifikasi fakta usaha dan


3.9 Menganalisis konsep energi, energi dalam kehidupan sehari hari.
usaha (kerja), hubungan usaha 3.9.2. Mendefinisikan konsep usaha dan
(kerja) dan perubahan energi, energi.
hukum kekekalan energi, serta 3.9.3. Menjelaskan usaha pada bidang
penerapannya dalam peristiwa datar dan bidang miring.
sehari-hari. 3.9.4. Menjelaskan macam-macam
energi.
3.9.5. Menentukan hubungan antara
usaha dengan perubahan energi.
3.9.6. Mendeskripsikan hukum
konservasi energi mekanik pada
berbagai kasus gerak benda.
3.9.7. Menganalisis hubungan antara
usaha, kecepatan, posisi, dalam
berbagai peristiwa fisika dalam
kehidupan sehari-hari.

4.9. Mengajukan gagasan 4.9.1 Melakukan percobaan usaha pada


penyelesaian masalah gerak bidang datar
dalam kehidupan sehari-hari 4.9.2 mendiskusikan pemecahan masalah
dengan menerapkan metode dalam kehidupan sehari-hari
ilmiah, konsep energi, usaha menggunakan konsep usaha dan
(kerja), dan hukum kekekalan energi
energi. 4.9.3 melakukan percobaan untuk
menentukan hubungan usaha dan
energi potensial gravitasi pada
kemiringan bidang
4.9.4 mendiskusikan pemecahan masalah
dalam kehidupan sehari-hari
menggunakan konsep energi
mekanik

C. TUJUAN PEMBELAJARAN

Melalui kegiatan pembelajaran dengan menerapkan model pembelajaran


inkuiri terbimbing, siklus belajar 5E, dan pembelajaran kooperatif pada pendekatan
saintifik peserta didik mampu menganalisis konsep energi, usaha (kerja), hubungan
usaha (kerja) dan perubahan energi, hukum kekekalan energi, dan penerapannya
dalam peristiwa sehari-hari serta mengembangkan nilai karakter religius, jujur, peduli,
kerja sama, dan tanggung jawab
D. MATERI PEMBELAJARAN.

Dimensi
Uraian
Pengetahuan
Fakta  Supir yang merem mobil yang sedang melaju
 Peluru yang ditembakkan dari senapan dapat menem
 Seorang anak melihat buah kelapa yang menggantung
dipohon kelapa.
 Kaca pecah karena dilempar dengan batu..
 Buah kelapa jatuh menuju pusat bumi.
 Pemain ski yang meluncur dari ketinggian tertentu
Konsep  Usaha adalah hasil kali antara gaya dengan
perpindahan
 Energi adalah kemampuan melakukan usaha atau kerja
 Energi kinetik adalah energi yang dimiliki benda
karena geraknya (atau kecepatannya)
 Energi Potensial adalah energi yang dimiliki benda
karena keduudukannya terhadap suatu titik acuan
 Energi mekanik yang dimiliki suatu benda merupakan
jumlah energi potensial dan energi kinetik yang
dimiliki benda tersebut
Prinsip  Persamaan matematis usaha :
w=F x ∆ s
 Persamaan yang digunakan untuk menghitung
besarnya Energi Kinetik adalah
1 2
EK = m v
2
 Persamaaan Energi Potensial gravitasi konstan:
EP=m g h
 Persamaan Energi Potensial pada pegas
1
EP= k x 2
2
 Hubungan antara usaha dengan energi kinetik dapat
dituliskan dalam bentuk persamaan:
w=∆ Ek
 Hubungan antara usaha dengan energi potensial dapat
dituliskan dalam bentuk persamaan:
w=−∆ Ep
 Besar energi mekanik
EM = EP + EK
Prosedural  Tentukan berat kedua katrol + steker perangkai (w =
mg). Catat hasil pengamatan pada tabel.
 Kaitkan katrol pada dinamometer dan taruh di atas
bidang miring.
 Atur ketinggian bidang miring (h = 10cm)
 Amati gaya yang terjadi (FR) pada dinamometer dan
catat hasilnya pada tabel.
 Lepaskan dinamometer dari katrol dan taruh katrol di
atas bidang miring yang paling atas (ketinggian di atas
Dimensi
Uraian
Pengetahuan
bidang horizontal h = 10 cm). Lepaskan katrol agar
menggelincir pada bidang miring hingga sampai pada
bidang horizontal (di titik B pada gambar 4). Usaha
yang dilakukan gaya FR = FR.l (l = panjang bidang
miring = 50 cm).
 Isikan nilai usaha = FR.l pada tabel dan lengkapi pula
harga w.h.
 Ulangi langkah b sampai f dengan mengubah
ketinggian (h) bidang miring sesuai tabel di bawah.
 Ulangi langkah a sampai g setelah menambah dua beban
pada katrol.

E. METODE PEMBELAJARAN
1. Model : - inkuiri terbimbing (pertemuan 1)
- siklus belajar 5 E (pertemuan 2)
- pembelajaran kooperatif (pertemuan 3 dan 4)
2. Pendekatan : ilmiah (sciencetific)
3. Metode : ceramah, penugasan, eksperimen, demonstrasi, diskusi dan
tanya jawab.

F. Media Pembelajaran dan Sumber Belajar


1. Alat dan Bahan
 LCD Proyektor
 Audio-video yang mengambarkan tentang penerapan hukum kekekalan
energy mekanik
 papan tulis dan perangkatnya
 alat dan praktikum usaha dan energi
2. Sumber Belajar
 Lembar Kerja Siswa.
 Karyono dkk, 2009. Fisika I SMA dan MA Kelas XI. Pusat Pembukuan:
Jakarta
 Widodo,Tri, 2009. Fisika untuk SMA/MA kelas XI. Pusat Pembukuan:
Jakarta
 Nurrachmandani, setya. 2009. Fisika untuk SMA/MA kelas XI. Pusat
Pembukuan: Jakarta
G. LANGKAH-LANGKAH PEMBELAJARAN.
Pertemuan I (3x 45 menit)
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
KEGIATAN PENDAHULUAN
 Mengucap salam ketika  Menjawab ucapan salam dari - Religius 10 menit
masuk kelas guru - Pro aktif
 Mempersiapkan peserta didik  Mempersiapkan diri untuk
untuk memulai proses memulai proses pembelajaran
pembelajaran
 Mereview materi dengan  Memikirkan serta menjawab
mengajukan pertanyaan pertanyaan yang diajukan
 Apa yang dimaksud pendidik
dengan gaya?
 Apa yang terjadi jika
benda diberikan gaya?
 Mengapa suatu benda
bisa melakukan gaya?
 Mengamati video yang
 Memberikan motivasi dengan
ditampilkan oleh guru
menampilkan video terkait
usaha dan energi  Mendengarkan tujuan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran yang disampaikan
pembelajaran dan garis besar
cakupan materi tentangusaha
dan energi  Mendengarkan teknik penilaian
 Menyampaikan teknik yang disampaikan
penilaian yang digunakan
pada saat proses
pembelajaran berlangsung

KEGIATAN INTI
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
 Menampilkan video dan  Mengamati video dan - Kerja Sama 110 menit
melakukan demonstrasi terkait demonstrasi yang ditampilkan. - Peduli
usaha dan energy - tanggung jawab
 Meminta siswa untuk  Memberikan tanggapan dan - Proaktif.
menanggapi terkait video yang bertanya terkait video tersebut
sudah ditayangkan.
Merumuskan  Merumuskan permasalahan  Mendengarkan penjelasan guru
masalah terkait usaha dan energi dalam
kehidupan sehari-hari.
Membuat Hipotesis  Membimbing siswa dalam  Membuat hipotesis berdasarkan
membuat hipotesis permasalahan
 Membagi siswa dalam  Duduk secara berkelompok
beberapa kelompok sesuai perintah guru
 Membagikan LKS pada  Menerima LKS yang diserahkan
masing-masing kelompok dan memahami petunjuk pada
LKS
Merancang  Membimbing siswa untuk  Melakukan percobaan
penyelidikan melakukan percobaan tentang bersama kelompok tentang
usaha dan energi usaha dan energi
Mengumpulkan  Membimbing siswa  Mengumpulkan data hasil
data dan mengumpulkan data percobaan bersama kelompok
melaksanakan
penyelidikan
Menganalisis data  Mengolah data yang diperoleh  Mengolah data hasil percobaan
dari hasil percobaan
Membuat  Membimbing siswa  Membuat kesimpulan bersama
kesimpulan membandingkan hipotesis kelompok
dengan hasil pratikum
kemudian menarik kesimpulan
Mengkomunikasikan  Membimbing siswa untuk  Mempresentasikan hasil
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
hasil mempersentasikan hasil percobaan
percobaan
 Memberikan penguatan konsep  Mendengarkan penguatan yang -
materi usaha dan energy diberikan oleh guru
KEGIATAN PENUTUP
 Membimbing peserta didik  Membuat kesimpulan - Pro aktif 15 menit
untuk menyimpulkan materi mengenai materi pembelajaran - Jujur
usaha dan energi
 Membimbing peserta didik  Memberikan tanggapan terkait
mengambil manfaat dari manfaat pembelajaran.
pembelajaran tentang usaha
dan energi
 Memberikan kuis terkait  Mengerjakan kuis dengan teliti
materi pembelajaran dan jujur dar
 Memberikan tugas rumah  Mendengarkan penyampaian
terkait materi pembelajaran tugas dari guru
 Menyampaikan materi  Mendengarkan penyampaian
pertemuan berikutnya. dari guru terkait materi
pertemuan selanjutnya
 Menutup pembelajaran  Mengucapkan salam pada guru.

Pertemuan 2 (3 x 45 menit)
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
KEGIATAN PENDAHULUAN
 Masuk kelas dan mengucapkan  Menjawab ucapan salam dari - Religius 10 menit
salam. guru - Pro aktif
 Mempersiapkan peserta didik  Mempersiapkan diri untuk
untuk memulai proses memulai proses pembelajaran
pembelajaran. (membersihkan
kelas, berdoa, dan absensi)  Memikirkan serta menjawab
 Mereviu materi pembelajaran pertanyaan yang diajukan
sebelumnya dengan pendidik
mengajukan pertanyaan “masih
ingatkan ananda konsep
tentang energi?
Engagement  Memberikan motivasi dengan  Mengamati video yang
menampilkan video orang yang ditampilkan oleh guru
mendaki gunung dan sepeda
motor yang melaju dari
keadaan berhenti, serta
mengajukan pertanyaan
berdasarkan video yang
ditampilkan.  Mendengarkan tujuan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran yang disampaikan
pembelajaran dan dan menyampikan hal-hal yang
menyanyakan ke siswa tentang ingin diketahui tentang
hal-hal yang ingin hubungan usaha dan energi.
diketahuinya mengenai
hubungan usaha dan energi.

 Mendengarkan langkah-langkah
 Menyampaikan langkah- pembelajaran yang disampaikan
langkah pembelajaran yang guru.
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
akan dilakukan.  Mendengarkan teknik penilaian
 Menyampaikan teknik yang disampaikan
penilaian yang digunakan.
KEGIATAN INTI
 Meminta salah seorang peserta  Mengamati demonstrasi yang - Kerja Sama 110 menit
didik untuk maju ke depan ditampilkan. - Peduli
kelas untuk membantu guru - tanggung jawab
melakukan demonstrasi dengan - Proaktif.
mengangkat dan mendorong
sebuah beban.
 Meminta siswa untuk  Memberikan tanggapan dan
menanggapi terkait bertanya terkait demonstrasi
demonstrasi yang sudah tersebut
ditayangkan.
Exploration  Meminta peserta didik untuk  Mengumpulkan informasi
mencari besaran-besaran fisis tentang besaran-besaran fisis
berdasarkan demonstrasi dari yang ada berdasarkan
bahan ajar dan buku. demonstrasi yang dilakukan
Explanation  Meminta beberapa peserta  Menjelaskan hal-hal yang
didik untuk menjelaskan hal- ditemukan tentang besaran-
hal yang ditemukan tentang besaran fisis pada hubungan
besaran-besaran fisis pada usaha dan energi, siswa yang
hubungan usaha dan energi lain mendengarkan penjelasan
berdasarkan hasil eksplorasi yang disampaikan.
yang telah dilakukan
 Memberi penguatan dan  Mendengarkan penguatan dan
klarifikasi atas penjelasan yang klarifikasi dari guru
diberikan.
 Membagi peserta didik dalam  Duduk berdasarkan kelompok
kelompok yang heterogen. yang dibagi guru.
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
 Membagikan LKS kepada  Mengambil LKS yang dibagikan
setiap kelompok. guru
Elaboration  Membimbing peserta didik  Melakukan kerja kelompok
melakukan kerja kelompok untuk menemukan hubungan
untuk menemukan hubungan antara usaha dan energi.
antara usaha dan energi.
 Membimbing peserta didik  Mengasosiasi hasil eksplorasi
untuk mengolah hasil dan kerja kelompok tentang
eksplorasi dan kerja kelompok. hubungan usaha danenergi.
 Meminta peserta didik mencari  Mencari aplikasi lain yang
aplikasi lain yang memanfaatkan konsep hubungan
memanfaatkan konsep usaha dan energi
hubungan usaha dan energi.
 Meminta salah satu kelompok  Salah satu kelompok
untuk mempresentasikan hasil mempresentasikan hasil
diskusi di depan kelas. diskusi di depan kelas.
 Merangsang terjadinya  Saling bertanya jawab atas
interaksi selama presentasi. presentasi yang dilakukan.
 Memberikan penguatan atas  Mendengarkan penguatan dan
interaksi yang terjadi. klarifikasi guru.
KEGIATAN PENUTUP
 Membimbing peserta didik  Membuat kesimpulan mengenai - Pro aktif 15 menit
untuk menyimpulkan materi materi pembelajaran - Jujur
usaha dan energi
 Membimbing peserta didik  Memberikan tanggapan terkait
mengambil manfaat dari manfaat pembelajaran.
pembelajaran tentang usaha
dan energi
 Memberikan kuis terkait materi  Mengerjakan kuis dengan teliti -
pembelajaran dan jujur
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
 Memberikan tugas rumah  Mendengarkan penyampaian -
terkait materi pembelajaran tugas dari guru
 Menyampaikan materi  Mendengarkan penyampaian
pertemuan berikutnya. dari guru terkait materi
 Menutup pembelajaran pertemuan selanjutnya
 Mengucapkan salam pada guru

Pertemuan 3 (3 x 45 menit)
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
KEGIATAN PENDAHULUAN
 Mengucap salam ketika masuk  Menjawab ucapan salam dari - Religius 10 menit
kelas guru - Pro aktif
 Mempersiapkan peserta didik  Mempersiapkan diri untuk
untuk memulai proses memulai proses pembelajaran
pembelajaran
 Mengaitkan materi sebelumnya  Memikirkan serta menjawab
dengan materi yang akan pertanyaan yang diajukan
dipelajari. pendidik
 Sebutkan energi apa yang
bekerja pada orang yang
mendorong meja?
 Sebutkan energi apa yang
terdapat pada buah kelapa
yang menggantung di
pohonnya?
Memotivasi dan
menyampaikan  Menjawab pertanyaan motivasi
 Memberikan motivasi berupa dari guru
tujuan pembelajaran pertanyaan :
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
“Energi apa yang terdapat
pada buah kelapa yang
jatuh?”
.  Mendengarkan tujuan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran yang disampaikan
pembelajaran dan cakupan
materi tentang Energi Mekanik
 Menyampaikan teknik  Mendengarkan teknik penilaian
penilaian yang digunakan pada yang disampaikan
saat proses pembelajaran
berlangsung
KEGIATAN INTI
Menyajikan  Guru memperlihatkan animasi  Mengamati animasi yang - Kerja Sama 110 menit
informasi tentang energi mekanik yaitu ditampilkan - Peduli
buah kelapa yang jatuh. - tanggung jawab
- Proaktif.
 Membimbing peserta didik  Menanyakan hal yang terkait
untuk bertanya terkait animasi dengan animasi yang telah
tersebut. diamati
 Menjelaskan konsep energi  Mendengarkan penjelasan guru
mekani
Mengorganisasikan  Membagi peserta didik  Duduk berdasarkan kelompok
peserta didik Ke menjadi beberapa kelompok
dalam Kelompok untuk mendiskusikan jawaban
dari pertanyaan pada LKS
Membimbing  Membimbing peserta didik  Mengumpulkan informasi
kelompok bekerja Untuk berdiskusi untuk menjawab pertanyaan
dan belajar pada LKS
 Membimbing peserta didik  Menganalisis permasalahan
menganalisis permasalahan yang diberikan
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
yang diberikan
 Membimbing peserta didik  Mempresentasikan hasil diskusi
mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas.
 Merangsang peserta didik  Saling bertanya jawab atas
untuk saling bertanya jawab kegiatan presentasi yang
saat kegiatan presentasi. dilakukan.
 Memberikan penguatan dan  Mendengarkan penjelasan guru
atau klarifikasi atas tanyajawab
yang terjadi saat kegiatan
presentasi.
KEGIATAN PENUTUP
 Membimbing peserta didik  Menyimpulkan materi tentang - Pro aktif 15 menit
menyimpulkan materi dari hasil energi mekanik - Jujur
diskusi.
 Membimbing peserta didik  Memberikan tanggapan terkait
mengambil manfaat dari manfaat pembelajaran.
pembelajaran.
Evaluasi  Memberikan kuis  Mengerjakan kuis dengan jujur
Memberikanp  Memberikan penghargaan  Menerima penghargaan dari
penghargaan kepada siswa dan kelompok guru.
terbaik selama proses
pembelajaran.
 Memberikan tugas rumah  Mendengarkan penyampaian
terkait materi pembelajaran tugas dari guru
 Menyampaikan materi  Mendengarkan penyampaian
pertemuan berikutnya. dari guru terkait materi
 Mengucapkan salam untuk pertemuan selanjutnya
menutup pembelajaran  Menjawab salam pada guru
Pertemuan 4 (3 x 45 menit)
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
KEGIATAN PENDAHULUAN
 Mengucap salam ketika masuk  Menjawab ucapan salam dari - Religius 10 menit
kelas guru - Pro aktif
 Mempersiapkan peserta didik  Mempersiapkan diri untuk
untuk memulai proses memulai proses pembelajaran
pembelajaran
 Mengaitkan materi sebelumnya  Memikirkan serta menjawab
dengan materi yang akan pertanyaan yang diajukan
dipelajari. pendidik
 Masih ingatkah ananda
tentang energi mekanik?
 Sebutkan hukum kekekalan
energi mekanik
 Memberikan motivasi berupa  Mengamati video yang
menampilkan video, dan dari ditampilkan dan menjawab
video guru bertanya. setiap pertanyaan guru.
Memotivasi dan  Apa yang bisa Ananda lihat
menyampaikan dari video tersebut?
tujuan pembelajaran  Bagaimana caranya membuat
benda bisa mencapai ketingian
tertentu pada rel roler koster?
 Bagaiman menghitung
besarnya kecepatan benda
pada titik tertentu?  Mendengarkan tujuan
 Menyampaikan tujuan pembelajaran yang disampaikan
pembelajaran dan cakupan
materi tentang penerapan
kekekalan Energi Mekanik  Mendengarkan teknik penilaian
 Menyampaikan teknik yang disampaikan
penilaian yang digunakan pada
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
saat proses pembelajaran
berlangsung
KEGIATAN INTI
Menyajikan  Menampilkan animasi tetang  Mengamati animasi yang - Kerja Sama 110 menit
informasi hokum kekekalan energi ditampilkan - Peduli
mekanik. - tanggung jawab
 Membimbing peserta didik  Menanyakan hal yang terkait - Proaktif.
untuk menimbulkan pertanyaan dengan animasi yang telah
berdasarkan animasi yang diamati
diamati.
 Menjelaskan konsep dasar  Mendengarkan penjelasan guru
hukum kekakalan energi
mekanik pada suatu gerak
bidang pada vertikal dan
horizontal yang terdapat pada
animasi.
Mengorganisasikan  Membagi peserta didik  Duduk berdasarkan kelompok
peserta didik Ke menjadi beberapa kelompok
dalam Kelompok untuk mendiskusikan jawaban
dari pertanyaan pada LKS
benda yang bergerak akibat
dorongan dari pegas pada
bidang datar dan miring.
Membimbing  Membimbing peserta didik  Mengumpulkan informasi
kelompok bekerja Untuk berdiskusi benda yang untuk menjawab pertanyaan
dan belajar bergerak akibat dorongan dari pada LKS benda yang bergerak
pegas pada bidang datar dan akibat dorongan dari pegas pada
miring. bidang datar dan miring.
 Membimbing peserta didik  Menganalisis permasalahan
menganalisis permasalahan yang diberikan
Kegiatan Pembelajaran Karakter yang di Alokasi
Sintak Pembelajaran
Kegiatan Guru Kegiatan Siswa kembangkan Waktu
yang diberikan
 Membimbing peserta didik  Mempresentasikan hasil diskusi
mempresentasikan hasil diskusi di depan kelas.
 Merangsang peserta didik  Saling bertanya jawab atas
untuk saling bertanya jawab kegiatan presentasi yang
saat kegiatan presentasi. dilakukan.
 Memberikan penguatan dan  Mendengarkan penjelasan guru
atau klarifikasi atas tanyajawab
yang terjadi saat kegiatan
presentasi.
KEGIATAN PENUTUP
 Membimbing peserta didik  Menyimpulkan materi tentang - Pro aktif 15 menit
menyimpulkan materi dari hasil energi mekanik - Jujur
diskusi.
 Membimbing peserta didik  Memberikan tanggapan terkait
mengambil manfaat dari manfaat pembelajaran.
pembelajaran.
Evaluasi  Memberikan kuis  Mengerjakan kuis dengan jujur
Memberikanp  Memberikan penghargaan  Menerima penghargaan dari
penghargaan kepada siswa dan kelompok guru.
terbaik selama proses
pembelajaran.
 Memberikan tugas rumah  Mendengarkan penyampaian
terkait materi pembelajaran tugas dari guru
 Menyampaikan materi  Mendengarkan penyampaian
pertemuan berikutnya. dari guru terkait materi
 Mengucapkan salam untuk pertemuan selanjutnya
menutup pembelajaran  Menjawab salam pada guru
H. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
Aspek Teknik Penilaian
Sikap Observasi
Pengetahuan Tes Tertulis
Keterampilan Observasi

2. Bentuk Penilaian Penilaian


Aspek Bentuk Penilaian
Sikap Lembar Observasi Sikap
Pengetahuan Pilihan Ganda
Keterampilan Lembar Penilaian Kinerja

3. Instrumen Penilaian (Terlampir)

Padang, Maret2018
Mengetahui Kepala SMAN 1 Padang Guru Mata Pelajaran Fisika

………………………………… …………………………
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai