Anda di halaman 1dari 3

1. Terdapat lekukan-lekukan pada asam amino, apa penyebabnya dan menyebabkan apa?

2. Dilihat struktur primer dan sekunder asam amino

3. Ada berapa asam amino? Apa ada tambahan?

4. Asam amino-asam amino tersebut ada di organisme apa? Hewan dengan struktur sempurna,
mikroorganisme atau bahkan tumbuhan?

5. Apa saja asam amino yang ada di tubuh?


Asam amino esensial adalah sebuah kandungan atau zat yang sangat dibutuhkan tubuh
namun tidak dapat diproduksi sendiri. Sehingga untuk memenuhi kebutuhan tubuh, manusia
harus mengonsumsi makanan-makanan yang dikenal mengandung asam amino.
Asam amino non esensial adalah jenis zat atau kandungan yang penting, dan dapat
diproduksi langsung oleh tubuh. Asam amino non esensial diproduksi dari asam amino yang
masuk ke tubuh juga vitamin.
 Histidine  Sistein
 Isoleucine  Serin
 Leucine  Prolin
 Lysine  Glisin
 Methionine  Asam glutamat
 Phenylalanine  Asam aspartat
 Threonine  Ariginin
 Tryptophan  Alanin
 Valine  Glutamin
 Tirosin  Asparagin

6. Apa ada kaitan antara asam amino yang berjumlah banyak itu terhadap kodon start dan stop?
Metionin yang mempunyai kode genetik yaitu AUG yang berfungsi sebagai start kodon atau
kodon awal. Kodon awal merupakan kodon pertama yang diterjemahkan pada saat translasi
atau disebut juga kodon inisiasi.

7. Virus itu mahluk hidup atau benda mati? Apakah virus memiliki asam amino?
Virus termasuk benda hidup dan benda mati. Virus dapat berupa benda mati karena berbetuk
partikel dan dapat dikristalkan. Virus dapat dikatakan sebagai benda hidup karena dapat
bereproduksi jika dan hanya berada pada sel hidup. Dapat dikatakan sebagai benda hidup
juga karena di dalam tubuhnya mengandung salah satu jenis asam nukleat (DNA atau RNA)
saja. Oleh kedua hal tersebut, virus dikatakan sebagai metaorgaisme atau organisme
peralihan.

8. Apa saja yang termasuk asam amino esensial dan non esensial?
Asam amino esensial:
 Histidine  Phenylalanine
 Isoleucine  Threonine
 Leucine  Tryptophan
 Lysine  Valine
 Methionine

Asam amino non esensial:


 Tirosin  Asam aspartat
 Sistein  Ariginin
 Serin  Alanin
 Prolin  Glutamin
 Glisin  Asparagin
 Asam glutamat

9. Apakah endorfin dan chaperin memiliki hubungan dengan asam amino?


Endorfin adalah analgesik alami yang diproduksi pada saat kesusahan, sakit, atau kegiatan
fisik yang intensif. Mereka membawa perasaan kesejahteraan dan euforia sementara. 20 jenis
endorfin dihasilkan dalam tubuh manusia. Obat penghilang rasa sakit alami ini terbuat dari
asam amino, dan jauh lebih kuat daripada morfin. Beta-endorphin adalah 18 – 50 kali lebih
kuat, dan dinorfin hampir 500 kali lebih kuat dari morfin.

Anda mungkin juga menyukai