Anda di halaman 1dari 1

Bacaan doa dan dzikir setelah Sholat Subuh termasuk amalan yang sangat

dianjurkan. Keutamaan berdzikir setelah sholat Subuh ini diterangkan dalam


Hadis dari Anas radhiyallahu 'anhu. Rasulullah ‫ ﷺ‬bersabda: "Siapa yang
mendirikan sholat Subuh berjamaah, kemudian duduk dan berdzikir kepada
Allah hingga terbitnya matahari, kemudian mendirikan sholat dua rakaat,
maka bagaikan pahalanya haji dan umrah dengan sempurna, dengan
sempurna, dengan sempurna." (HR at-Tirmidzi) Dalam Al-Qur'an, Allah juga
memerintahkan orang beriman agar memperbanyak tasbih pada waktu padi
dan petang. "Hai orang-orang yang beriman, berdzikirlah (dengan menyebut
nama) Allah, dzikir yang sebanyak-banyaknya. Dan bertasbihlah kepada-Nya
di waktu pagi dan petang." (QS. Al-Ahzab ayat 41-42)

Artikel ini telah diterbitkan di halaman SINDOnews.com pada Jum'at, 11


November 2022 - 23:26 WIB oleh Rusman H Siregar dengan judul "Doa dan
Dzikir Setelah Sholat Subuh Lengkap Terjemahan". Untuk selengkapnya
kunjungi:
https://kalam.sindonews.com/read/939023/68/doa-dan-dzikir-setelah-sholat-
subuh-lengkap-terjemahan-1668183118

Untuk membaca berita lebih mudah, nyaman, dan tanpa banyak iklan,
silahkan download aplikasi SINDOnews.
- Android: https://sin.do/u/android
- iOS: https://sin.do/u/ios

Anda mungkin juga menyukai