Anda di halaman 1dari 2

I.

Pengertian, Fungsi, Dan Tujuan Pers


Remidi PPKN a) Pengertian
Pers adalah lembaga social atau media massa yang melaksanakan aktivitas jurnalistik
dalam bentuk tulisan, gambar, suara, grafik dengan memanfaatkan media cetak maupun
I. Pengertian, Fungsi, Dan Tujuan Pers media elektronik dalam penyeberannya. Pers ada di semua media dalam bentuk media
cetak contohnya Koran, majalah, tabloid, dan berbagai bulletin kantor berita.
1. R.Eep Saefulloh Fatah
Beliau menerangkan bahwa pers merupakan sebuah pilar keempat bagi demokrasi yang juga
memiliki sebuah peranan yang penting di dalam membangun kepercayaan, kredibilitas, bahkan
legitimasi pemerintah.
2. Frederich S. Siebert
Penyusun :
1. Azisa
2. Cindy Maylani
3. Icha Lutfi Yanti
4. Mistamah
5. Holilah
6. Saskia Safinuriska
7. Naila Dian Safira
Pers ialah semua media komunikasi massa yang memenuhi sebuah persyaratan publisistik
ataupun tidak dan juga media komunikasi massa yang memnuhi persyaratan publisistik yang
tertentu.
2023
3. Ensiklopedi
Pers indonesia menyebutkan bahwa istilah dari pers ialah sebutan bagi penerbit atau c) Tujuan
perusahaan dan juga kalangan yang memiliki keterkaitan dengan media masa ataupun wartawan. 1. Sebagai Alat Pengamat Sosial (Social Surveillance)
Pers atau media massa adalah lembaga yang mengumpulkan dan menyebarkan
4. Oemar Seno Adji berbagai informasi dan pemahaman yang objektif pada setiap peristiwa yang terjadi
disekitar mereka.
2. Sebagai Alat Sosialisasi)
Pers atau media massa bias berfungsi sebagai alat sosialisasi tentang nilai-nilai
social dan mewariskannya dari satu generasi ke generasi berikutnya.
3. Sebagai Alat Korelasi Sosial (Social Correlation)
Pers juga bias berfungsi sebagai alat pemersatu berbagai kelompok social yang ada
di masyarakat. Hal tersebut dapat tercapai dengan cara menyebarkan berbagai
pandangan yang ada sehingga tercapai sebuah konsensus.
Pers yang terbagi atas dua yaitu ialah pers dalam arti yang sempit dan juga pers di dalam arti
yang luas. Dimana dilam arti sempit ialah pers yang berartikan penyiaran gagasan serta perasaan
seseorang dengan cara yang tertulis.
b) Fungsi
1. Sebagai Media Informasi
Untuk memberikan dan menyebarluaskan hal-hal yang mesti kita ketahui yakni
suatu informasi.
2. Sebagai Media Pendidikan
Melakukan menyebarluaskan suatu informasi yang mendidik dengan sebuah tulisan-
tulisan atau pemberitaan yang terkandung sebuah pengetahuan.
3. Sebagai Media Intertaiment
Sebagai wahan hiburan dengan menampilkan berbagai macam seputar aktifitas dari
artis, selebritis, dan dalam suatu tampilan-tampilan yang menarik.
4. Sebagai Media Kontrol Sosial
Untuk memaparkan sebuah peristiwa yang buruk, keadaan-keadaan yang melanggar
hokum, agar dalam peristiwa ini tidak terulang lagi dan membuat suatu kesadaran
masyarakat.
5. Sebagai Lembaga Ekonomi
Pers sebagai suatu perusahaan yang bergerak dalam bidang pernerbitan yang
menyajikan suatu berita dengan bernilai jual tinggi serta melakukan sebuah
periklanan yang menambah dalam keuntungan pers.

Anda mungkin juga menyukai