Anda di halaman 1dari 4

Lithosfer adalah lapisan terluar bumi mencakup kerak bumi hingga mantel bagian

atas.

Struktur& jenis batuan

- Batuan beku = Batuan keras yangterbentuk dari pembentukan mgma


Manfaat; Obsidian (pisau, mata panah, perhiasan), Basalt (jalanan), Andesit
(pondasi bangunan)

- Batuan sendimen = Terbentuk dari peombakan batuan yang lama


a. Berdasarkan proses terbentuknya; Sedimen teknik, sedimen kimiawi,
sedimen organic
b. Berdasarkan media transportasinya; Sedimen akuati, sedimen glasial,
sedimen aeolis
c. Berdasarkan tempa sedimentasi; Sedimen marin, sedimen teristris,
sedimen limnis, sedimen fluvial

Manfaat; Konlomerat (pasir), kapur (campuran bangunan), serpih (perabot


rumah tangga), batubara (bahan bakar)

- Batuan metamorf (malihan) = Batuan yang mengalami perubahan (dari


kelompok mineral&ntekstur)
a. Kontak (marmer, lakolit, batolit)
b. Dinamo (batutulis)
c. Kontak pneumatalitis (turmalin, topa 2)

Manfaat; batu mermer (lantai/ dinding), pualam (meja), kuara (kaca), sabak
(semen)

Lapisan bumi

1. Lithosfer
2. Astenosfer
3. Barisfer
Patahan Tektonisme

Lipatan Tektonisme

Epirogenetik merupakan pengangkatan dan penurunan benua atau


subbenua. Sedangkan orogenetik adalah pembentukan pegunungan, bisa berupa
tekanan, tumbukan, atau pengangkatan.

Vulkanisme

Berdasarkan tempat pembekuannya, magma dibagi menjadi dua:

1. Intrusi magma = Proses penerobosan magma melalui retakan dan celah pada
lapisan litosfer yang tidak sampai ke permukaan bumi
2. Ekstursi magma = Pergerakan magma sampai ke permukaan bumi

Bentuk gunung api

1. Kerucut (merapi)
2. Perisai (kerinci)
3. Maar (dieng)
Gejala postvulkanis

- Sumber air panas


- Geyser
- Gas belerang/ karbondioksida

Seisme

Rumus laska => J = [(s-p)-1’] x 1.000 km

Tenaga Eksogen

1. Pelapukan: Proses pemghancur batuan


2. Erosi: Pengikisan tanah
3. Mass wasting: Pergerakan massa batuan dari hasil pelapukan dan sedimen
4. Sedimentasi: Pengedapan material hasil erosi

Atmosfer

1. Troposfer
2. Stratosfer
3. Mesosfer
4. Termosfer
5. Eksosfer

Unsur unsur cuaca& iklim

1. Radiasi matahari
2. Temperatur udara
Suhu dipantai daerah khatulistiwa (0m) adalah 26,3C
Tx = To – 0,6 x h/100
3. Kelmbapan udara
Besarnya tekanan udara pada ketinggian 0m/ pantai
- Pada barometer aneroid = 1013mb
- Pada barometer raksa = 76cmHg/ 760mmHg
Ph = [Pu – h/8]mb atau Ph = [Pu – h/100]cmHg
4. Tekanan udara
5. Hujan
Klasifikasi iklim

1. Iklim matahari
2. Iklim menurut Schmidt ferguson
3. Iklim menurut Junghun

Anda mungkin juga menyukai