Anda di halaman 1dari 2

SOP Skrining Pasien

No. Dokumen : 002/UKP/SOP.KAS/II/2022

No. Revisi :
SOP
Tanggal Terbit : 1 Desember 2022

Halaman : 1/ 2

Klinik Amal Dr. Lenny Suryani

Sehat NIP. 197505132014122101

1. Pengertian Skrining pasien rawat jalan adalah penilaian kondisi pasien dan skrining secara visual
untuk menentukan suatu prioritas pendaftaran pasien di administrasi rawat jalan.

2. Tujuan a. Menentukan prioritas pasien saat mendaftar di administrasi rawat jalan


b. Sebagai acuan penerapan untuk menerima pendaftaran pasien di rawat jalan
3. Kebijakan SK Kepala Klinik Amal Sehat No. 0/ /SK.KAS/XII/2022 tentang Kebijakan Skrining
pasien

4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 11 Tahun 2017 tentang Keselamatan Pasien

5. Prosedur / 1. Petugas skrining melakukan identifikasi pasien yang akan mendaftar di administrasi
Langkah – rawat jalan dan menilai kondisi pasien secara visual
langkah 2. Skrining dikalukan untuk memastikan adanya ketersediaan layanan sesuai
kebuatuhan pasien.
3. Menetapkan hasil skrining apakah membutuhakan pelayanan poliklinik atau gawat
darurat.
4. Pelaksanaan
a. Ucapkan salam , perkenalan diri dengan melakukam salam teraputik ( senyum,
sapa , perkenalan diri )
b. Menjelakan kepada pasien dan keluarga tentang kondisi pasien yang
membutuhkan pelayanan Poli atau gawat darurat.
c. Apabila pasien merupakan pasien gawat darurat / mengalami nyeri harus
ditangani segera petugas mengantarkan pasien ke Instalasi Gawat Darurat serta
membantu mendaftarkan pasien
d. Apabila pasien merupakan pasien rawat jalan/untuk melakukan pemeriksaan
penunjang petugas membantu mengarahkan pasien sesuai prosedur pendaftaran
e. Apabila Pasien tidak dapat ditangani di Klinik karena sesuatu hal maka petugas
akan memberikan informasi / rujukan mengenai hal tersebut sesuai prosedur
yang ditetapkan.
f. Petugas menanyakan apa ada hal lain yang ingin ditanyakan.
g. Petugas mengucapkan terima kasih
6. Unit Terkait 1. Poli Umum
2. Poli gigi
3. IGD
4. Petugas Skrining

Anda mungkin juga menyukai