Anda di halaman 1dari 2

Nama : Dhesto Adi Anoto

NIM : 2011020071

RESUME
● 6 Sasaran Keselamatan Pasien
a. Ketepatan identifikasi pasien
b. Peningkatan komunikasi efektif
c. Peningkatan keamanan HAM
d. Kepastian Tepat lokasi, tepat prosedur, tepat pasien operasi
e. Pengurangan risiko infeksi terkait YANKES
f. Pengurangan resiko jatuh
● Ketepatan Identifikasi Pasien
1. Identifikasi identitas pasien terdiri atas 3 komponen identitas resmi
(e-KTP/KK), antara lain :
- Nama
- Tanggal lahir
- No. Registrasi (RM)
2. Minimal 2 komponen identitas resmi untuk identifikasi pasien :
a. Pada RM atau Kartu Berobat (untuk pasien rawat jalan)
b. Gelang pasien
- Merah untuk pasien alergi
- Kuning untuk pasien resiko jatuh
- Ungu untuk pasien mau meninggal
- Putih untuk pasien meninggal
3. Momen verifikasi saat tindakan medis/terapi/pemeriksaan diagnostik/transfer :
- Transfusi darah (tindakan medis)
- Tindakan pembedahan dan prosedur invasif lainnya (tindakan medis)
- Pemberian obat-obatan (terapi)
- Pemberian diet/nutrisi khusus (terapi)
- Prosedur pemeriksaan diagnostik imaging (rontgen, CT-Scan
dsb) (pemeriksaan)
- Pengambilan sampel (darah, feses, urine dsb) (pemeriksaan)
- Transfer pasien (transfer)
● Peningkatan komunikasi efektif
- Situation
- Background
- Assessment
- Recommendation
● Obat HAM di Instalasi Farmasi RSI Purwokerto
1. Adrenergik agonis
2. Agen kemoterapi
3. Anestesi umum
4. Antiaritmia
5. Antikoagulan injeksi
6. Insulin Intramuskular
7. Inotropik
● Kepastian tepat lokasi, tepat prosedur dan tepat pasien operasi
1. Sign in : sebelum induksi anestesi
2. Time out : sebelum insisi
3. Sign out : sebelum pasien keluar kamar operasi

Anda mungkin juga menyukai