Anda di halaman 1dari 3

ALUR PEMERIKSAAN AUTOPSI VERBAL

No. Dokumen : SOP-513/UKP/PANCORAN

No. Revisi : 00
SOP
Tanggal terbit : 11 Februari 2019
PUSKESMAS
Halaman : 1/2
KECAMATAN drg. Melvin Sijabat
PANCORAN NIP :196408141998031004

1. Pengertian 1. Autopsi verbal (AV) adalah Penelusuran rangkaian peristiwa, keadaan, ge-
jalala dan tanda penyakit yang mengarah pada kematian melalui wawan-
cara dengan keluarga atau pihak lain yang mengetahui kondisi sakit al-
marhum.
2. Pencatatan kematian adalah pencatatan kejadian kematian yang dialami
oleh seseorang dalam register pada instansi pelaksana untuk pengelolaan
data kependudukan.
2. Tujuan Sebagai acuan dalam penerapan langkah-langkah untuk menyusun resume
penyakit dan menegakkan diagnosis penyebab kematian, berdasarkan
pedoman standar diagnosis dan pertimbangan klinis.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Kecamatan Pancoran Nomor 39 Tahun 2019 tentang
Jenis-Jenis Layanan Pusat Kesehatan Masyarakat Kecamatan Pancoran.
4. Referensi 1. Peraturan Bersama Menteri Dalam Negeri dan Menteri Kesehatan Nomor
15 Tahun 2010 Nomor 162/Menkes/PB/I/2010.
2. medical certification of cause of death /MCCD(WHO-ICD10)
5. Prosedur/ 1. Dokter/perawat menerima laporan kematian
langkah- 2. Dokter/perawat memberitahu keluarga rencana kunjungan ke rumah untuk
langkah diwawancarai. saat keluarga almarhum ke puskesmas mengurus surat
SKPK (surat Keterangan Penyebab Kematian) idealnya 1-4 minggu sete-
lah kematian.
3. Dokter/perawat melakukan cross cek/verifikasi data buku register kematian
sebelum mengunjungi keluarga untuk autopsi Verbal.
4. Dokter/perawat melakukan kunjungan dengan membawa semua per-
lengkapan alat tulis dan Form AV
5. Dokter/perawat meminta Responden mengisi informed consent
6. Dokter/perawat melakukan pertanyaan dengan jelas dan lengkap pada
kuesioner yang ada di dalam form Av dalam kotak bergaris tebal, memilih
pertanyaan yang sesuai umur responden dan jenis kelamin
7. Dokter/perawat mengisi jawaban dalam huruf kapital atau balok agar mu-
dah dibaca dan isi di kotak/spasi/lingkari yang tersedia apabila tidak ada
gejala tulislah tanda (-) pertanyaan belum ditanyakan () isi pada kolom
durasi. dengan mengunakan pulpen berwarna hitam
8. Dokter/perawat mendokumentasikan resume penyakit dan menegakkan
diagnosis penyebab kematian, berdasarkan wawancara pada responden.

Dilarang Mengcopy Naskah Ini Tanpa Seijin WMM Puskesmas Kecamatan Pancoran
6. Diagram alir
Dokter/perawat
menerima laporan kematian

Dokter/perawat memberitahu
keluarga rencana kunjungan ke
rumah untuk diwawancarai

Dokter/perawat cross
cek/verifikasi data buku register
kematian

Dokter/ perawat melakukan


kunjungan awal

Dokter/perawat meminta
Responden mengisi informed
consent

Dokter/perawat melakukan
pertanyaan dengan jelas dan
lengkap pada kuesioner

Dokter/perawat mengisi jawaban


dalam huruf kapital atau balok
agar mudah dibaca

7. Unit terkait 1. Pendaftaran


2. Ruang Layanan Umum 24 Jam

8. Rekam Historis Perubahan


No Yang Diubah Isi Perubahan Tanggal Diberlakukan
-

Dilarang Mengcopy Naskah Ini Tanpa Seijin WMM Puskesmas Kecamatan Pancoran
2/2
Dilarang Mengcopy Naskah Ini Tanpa Seijin WMM Puskesmas Kecamatan Pancoran
3/2

Anda mungkin juga menyukai