Anda di halaman 1dari 13

RENCANA PELKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP 7)

Nama Sekolah : SMA Negeri 1 Lawa


Mata Pelajaran : Sejarah Peminatan
Kelas / Semester : XI / Genap
Alokasi Waktu : 6 JP
A. Kompetensi Inti
K 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu
pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian,
serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai
dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah
K 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait
dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, bertindak
secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah
keilmuan
B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi.
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi

3.7 Menganalisis hasil analisis respon 4.7 Menyajikan hasil analisis respon bangsa
bangsa Indonesia terhadap imperialisme Indonesia terhadap imperialisme dan kolonialisme
dan kolonialisme dalam bidang politik, dalam bidang politik, ekonomi, sosial-budaya, dan
ekonomi, sosial-budaya, dan pendidikan pendidikan dalam bentuk tulisan dan/atau media
dalam bentuk tulisan dan/atau media lain lain

3.7.1 Menjelaskan Bidang politik 4.6.1 Menyajikan hasil analisis respon bangsa
3.7.2 Menjelaskan bidang ekonomi Indonesia terhadap imperialisme dan
3.7.3 Menjelaskan sistem sosial kolonialisme dalam bidang politik, ekonomi,
3.7.4 Menjelaskan Sistem Pendidkan sosial-budaya, dan pendidikan dalam bentuk
tulisan dan/atau media lain
C. Tujuan pembelajaran
Melalui pembelajaran JIGSAW, Langkah-langkah STAD tentang Menganalisis respon bangsa
Indonesia terhadap imperialisme dan kolonialisme dalam bidang politik (organisasi pergerakan),
ekonomi (bentuk perlawanan terhadap praktik monopoli), sosial-budaya (karya seni dan sastra), dan
pendidikan (Taman Siswa, Kayu Tanam) dan Menyajikan hasil analisis respon bangsa Indonesia
terhadap imperialisme dan kolonialisme dalam bidang politik, ekonomi, sosial-budaya, dan
pendidikan dalam bentuk tulisan dan/atau media lain
D. Materi
Respon Bangsa Indonesia terhadap imperialisme dan kolonialisme
 di bidang politik
 di bidang ekonomi
 di bidang sosial budaya
 di bidang pendidikan

E. Kegiatan Pembelajaran
Langkah-
Alokasi
Kegiatan langkah Deskripsi kegiatan
Waktu
JIGSAW

Pertemuan Persiapan  Guru memberi salam dan menyapa siswa. 15


1  Berdoa dilanjutkan dengan tanya jawab tentang
Pendahulu perasaan bersyukur atas nikmat yang telah
an : Allah berikan hari ini.
 Guru mengecek kehadiran siswa.
 Memotivasi sikap religius siswa dengan
menyebutkan tanda-tanda kebesaran Allah
sesuai dengan kutipan ayat Al-Qur,an.
 Guru menanyakan hal-hal yang berkaitan
dengan materi pertemuan sebelumnya.
 Guru menyampaikan indikator pembelajaran
yang ingin dicapai.
Kegiatan permainan  Membentuk kelompok belajar secara 65
Inti heterogen.
 Masing-masing kelompok terdiri 4-5 orang
siswa.
 Siswa membuat yel-yel menarik untuk
memberi semangat dan agar lebih
menyenangkan dlm waktu beberapa
menit.Tiap-tiap kelompok mengambil alat
tulis yang telah disiapkan guru.
 Masing-masing Siswa mendiskusikan soal-
soal yang telah di berikan oleh guru.
 Siswa menentukan salah 1 dari anggotanya
untuk masuk menjadi  kelompok ahli .
 Siswa membaca dengan cermat artikel Respon
Bangsa Indonesia terhadap imperialisme dan
kolonialisme di bidang politik dan ekonomi
 Siswa mengkaji literatur Respon Bangsa
Indonesia terhadap imperialisme dan
kolonialisme di bidang politik dan ekonomi
 Guru memberikan kesempatan pada kelompok
ahli untuk berdiskusi
 Kelompok ahli mendiskusikan hasil diskusi
yang mereka dapat dari kelompok asalnya
masing-masing.
konfirmasi  Setiap anggota kelompok ahli bersiap-siap
berkumpul kembali pada kelompok asal.
 Anggota kelompok ahli yang sudah kembali
kemudian menjelaskan hasil diskusinya di
kelompok ahli tadi kepada semua anggota
kelompoknya.
 Setelah itu siswa membacakan hasil
diskusinya dari masing-masing kelompok asal.
Refleksi  Kelompok ahli mendiskusikan hasil diskusi
yang mereka dapat dari kelompok asalnya
masing-masing.
 Guru memberikan tambahan /masukan untuk
melengkapi jawaban yang masih dirasa kurang.
Penutup Evaluasi  Guru memberikan penilaian secara Individu 15
dan Kelompok.
 Guru memberikan review (kesimpulan) dari
topik yang telah dipelajari.
 Siswa menyimak atau mencatat simpulan yang
diberikan guru.
 Peserta didik mendapat tugas terstruktur
mandiri yaitu mengerjakan latihan dari buku
pegangan siswa.
 Guru mengakhiri pelajaran dan mengingatkan
materi selanjutnya yaitu Respon Bangsa
Indonesia terhadap imperialisme dan
kolonialisme di bidang Sosial budaya

Kegiatan Langkah- Deskripsi kegiatan Alokasi


langkah STAD Waktu

Pertemuan Fase 1 Pendidikan karakter 15


2: Menyampaikan  Mengawali pembelajaran dengan berdoa dan
Pendahulu tujuan dan memberi salam
an memotivasi  Perkenalan dengan siswa, menggali informasi
siswa tentang persepsi siswa terhadap mata pelajaran
sejarah
Literasi
 Memotivasi siswa tentang pentingnya belajar
sejarah.
 Meyakinkan siswa bahwa belajar sejarah di
SMA menyenangkan
 Mempersiapkan kelas agar lebih kondusif
untuk memulai proses KBM (kerapian,
kebersihan ruang kelas,
 menyediakan media dan alat serta buku yang
diperlukan)
 Memantau kehadiran  dengan mengabsen
peserta didik
 Menampilkan tayangan gambar tentang sistem
pemerintahan
 peserta didik diminta untuk memberikan
tanggapan
 Menginformasikan kompetensi dasar dan
tujuan pembelajaran yang akan dicapai.
 Menyampaikan cakupan materi secara garis
besar.
Kegiatan Fase 2  Guru menggali informasi awal 65
Inti Menyajikan/
menyampaikan
informasi
Fase 3  Membentuk kelompok belajar secara
Mengorganisasi heterogen.
kan siswa dalam  Masing-masing kelompok terdiri 6 orang siswa
kelompok  Peserta didik menganalisis Respon Bangsa
belajar Indonesia terhadap imperialisme dan
kolonialisme di bidang Sosial budaya
Fase 4  Peserta didik dapat mempresentasikan materi
Membimbing Respon Bangsa Indonesia terhadap
kelompok imperialisme dan kolonialisme di bidang
bekerja dan Sosial budaya
belajar  Peserta didik berkelompok dan masing-masing
mengerjakan tugas tentang yang diberikan guru.
 Kelompok 1 tentang Imperialisme
 Kelompok 2 Siswa mengkaji literatur tentang
Kolonialisme
 Kelompok 3 Siswa mengajukan pertanyaan
yang berkaitan respon di bidang Sosial
 Kelompok 4 Siswa mengkaji literatur tentang
respon di bidang Budaya
Fase 5  Salah satu kelompok mempresentasikan hasil
Evaluasi
diskusi dan kelompok yang lain menanggapi.
Fase 6  Guru memberikan apresiasi kepada Kelompok
Memberikan yang berhasil menjawab ataupun yang
penghargaan memberikan pertanyaan dan tanggapan
 Peserta didik dengan bimbingan guru membuat
kesimpulan tentang Respon Bangsa Indonesia
terhadap imperialisme dan kolonialisme di
bidang Sosial budaya
Penutup  Peserta didik dengan bimbingan guru membuat 15
kesimpulan.
 Peserta didik mendapat tugas terstruktur
mandiri yaitu mengerjakan latihan dari buku
pegangan siswa.
 Guru mengakhiri pelajaran dan mengingatkan
materi selanjutnya yaitu Menjelaskan Respon
Bangsa Indonesia terhadap imperialisme dan
kolonialisme di bidang Pendidikan
Kegiatan Langkah- Deskripsi kegiatan Alokasi
langkah Waktu
JIGSAW
Pertemuan Persiapan  Guru memberi salam dan menyapa siswa. 15
3  Berdoa dilanjutkan dengan tanya jawab tentang
Pendahulu perasaan bersyukur atas nikmat yang telah
an : Allah berikan hari ini.
 Guru mengecek kehadiran siswa.
 Memotivasi sikap religius siswa dengan
menyebutkan tanda-tanda kebesaran Allah
sesuai dengan kutipan ayat Al-Qur,an.
 Guru menanyakan hal-hal yang berkaitan
dengan materi pertemuan sebelumnya.
 Guru menyampaikan indikator pembelajaran
yang ingin dicapai.
Kegiatan permainan  Membentuk kelompok belajar secara 65
Inti heterogen.
 Masing-masing kelompok terdiri 4-5 orang
siswa.
 Siswa membuat yel-yel menarik untuk
memberi semangat dan agar lebih
menyenangkan dlm waktu beberapa
menit.Tiap-tiap kelompok mengambil alat
tulis yang telah disiapkan guru.
 Masing-masing Siswa mendiskusikan soal-
soal yang telah di berikan oleh guru.
 Siswa menentukan salah 1 dari anggotanya
untuk masuk menjadi  kelompok ahli .
 Siswa membaca dengan cermat artikel Respon
Bangsa Indonesia terhadap imperialisme dan
kolonialisme di bidang Penididikan
 Siswa mengkaji literatur Respon Bangsa
Indonesia terhadap imperialisme dan
kolonialisme di bidang Pendidikan
 Guru memberikan kesempatan pada kelompok
ahli untuk berdiskusi
 Kelompok ahli mendiskusikan hasil diskusi
yang mereka dapat dari kelompok asalnya
masing-masing.
konfirmasi  Setiap anggota kelompok ahli bersiap-siap
berkumpul kembali pada kelompok asal.
 Anggota kelompok ahli yang sudah kembali
kemudian menjelaskan hasil diskusinya di
kelompok ahli tadi kepada semua anggota
kelompoknya.
 Setelah itu siswa membacakan hasil
diskusinya dari masing-masing kelompok asal.
Refleksi  Kelompok ahli mendiskusikan hasil diskusi
yang mereka dapat dari kelompok asalnya
masing-masing.
 Guru memberikan tambahan /masukan untuk
melengkapi jawaban yang masih dirasa kurang.
Penutup Evaluasi  Guru memberikan penilaian secara Individu 15
dan Kelompok.
 Guru memberikan review (kesimpulan) dari
topik yang telah dipelajari.
 Siswa menyimak atau mencatat simpulan yang
diberikan guru.
 Peserta didik mendapat tugas terstruktur
mandiri yaitu mengerjakan latihan dari buku
pegangan siswa.

d. Penilaian, pembelajaran remedial, dan pengayaan


1. Penilan:
a. Penilaan sikap
1) Teknik : observasi dan jurnal
2) Bentuk penilaian: daftar cek/lembar penilaian sikap (terlampir)

b. Penilaian pengetahuan
1) Teknik : tes tulis
2) Bentuk penilaian: uraian dan pilihan ganda (terlampir)
c. Penilaian ketrampilan
1) Teknik : Produk
2) bentuk penilaian: makalah / laporan

2. Pembelajaran remidial dan pengayaan


a. Program remedial:
- Dilaksanakan setelah Ulangan harian. bagi siswa yang belum tuntas,dilaksanakan
program remedial sbb:
- Jika jumlah siswa lebih dari 50% yg belum tuntas bentuk remidialnya adalah
pembelajaran remedial
- Jika jumlah siswa yg belum tuntas 20 - 50% bentuk remidialnya adalah remedial
kelompok
- Jika jumlah siswa yg belum tuntas kurang dari 20% bentuk remidialnya adalah
individual
b. Pengayaan : Dilaksanakan bagi siswa yang melebihi ketuntasan

F. Alat/Media/Sumber Pembelajaran
1. Alat/Bahan
Spidol dan Papan Whiteboard
2. Sumber Belajar
a. Buku Sejarah Indonesia (Buku Siswa) kelas XI. Politeknik Negeri Media Kreatif-
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia.
b. Buku Sejarah Kelas XI oleh I Wayan Badrika (2004);, Penerbit Erlangga
c. Buku Pengantar Ilmu Sejarah, oleh Koentowijoyo Benteng Budaya, Yogyakarta
d. Buku Pengantar Ilmu Sejarah PPG IPS dan PMP Malang (2004), Dikmenum, Jakarta

Mengetahui, Lambubalano........Januari 2022


Kepala SMA N 1 Lawa Guru Mata Pelajaran

LA TAMBURU, S. Pd.,M. Pd
NIP:19711231 199801 1 008 L M. Jafarudin., S Pd., M Pd

1. LAMPIRAN PENILAIAN
a. Penilaian Sikap

Lembar penilaian sikap pada pertemuan pertama


Mata Pelajaran : Sejarah peminatan
Kelas/Semester : XI / GENAP
Topik/Subtopik : Respon Bangsa Indonesia terhadap imperialisme dan kolonialisme
Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku ilmiah : tanggung jawab, disiplin,
jujur, teliti, dalam proses pembelajaran
Berikan skor pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan terhadap peserta didik selama
kegiatan.
1. Jika tidak pernah berperilaku dalam kegiatan
2. Jika kadang-kadang berperilaku dalam kegiatan
3. Jika sering berperilaku dalam kegiatan
4. Jika selalu berperilaku dalam kegiatan
Nama Tanggung Jumlah
No Jujur Teliti
Siswa jawab Skor

1 ................

Lembar penilaian kegiatan diskusi pada pertemuan kedua


Mata Pelajaran : Sejarah Peminatan
Kelas/Semester : Xl / GENAP
Topik/Subtopik : Respon Bangsa Indonesia terhadap imperialisme dan kolonialisme
Indikator : Peserta didik menunjukkan perilaku kerja sama, santun, toleran,
responsif dan proaktif sebagai wujud kemampuan memecahkan masalah
dan membuat keputusan.
Berikan skor pada kolom-kolom sesuai hasil pengamatan.
Jika tidak pernah berperilaku dalam kegiatan
Jika kadang-kadang berperilaku dalam kegiatan
Jika sering berperilaku dalam kegiatan
Jika selalu berperilaku dalam kegiatan
No Nama Kerja Santun Toleran Responsif Proaktif Jumlah
Siswa sama Skor

1 ................

Pedoman penskoran penilaian sikap


Interval Sikap

3.33 < X ≤ 4.00 SB

2.33 < X ≤ 3.33 B

1.33 < X ≤ C
2.33

0.00 < X ≤ 1.33 K

b. Penilaian Keterampilan
Lembar Pengamatan Keterampilan

Topik: Respon Bangsa Indonesia terhadap imperialisme dan kolonialisme


Kelas: XI

Persiapan Pelaksanaan Laporan Jumlah


No Nama
Proyek Proyek Hasil Skor

1. ………………………
2.

Rubrik
Keterampilan
No Skor Rubrik
yang dinilai

1 Persiapan 6 - Latar belakang (tepat=3, kurang tepat=2, tidak


(proyek) tepat=1)
- Rumusan masalah (tepat=3; kurang tepat=2, tidak
tepat=1)

2 Pelaksanaan 12 - Keakuratan data / informasi (akurat = 3;kurang


akurat = 2; tidak akurat = 1)
- Kelengkapan data ( lengkap = 3; kurang lengkap = 2;
tidak lengkap = 1)
- Analisis data (baik =3; cukup; 2; kurang; 1)
- Kesimpulan (tepat = 3; kurang tepat = 2; tidak tepat =
1)
3 Pelaporan 12 - Sistematika laporan (baik = 3, kurang baik = 2, tidak
hasil baik = 1)
- Penggunaan bahasa ( sesuai kaidah = 3; kurang
sesuai kaidah =2; tidak sesuai kaidah = 1)
- Penulisan / ejaan ( tepat = 3, kurang tepat = 2; tidak
tepat = 1)
- Tampilan (menarik = 3; menarik = 2; tidak menarik =
1)
Skor Maksimal 30

Nilai proyek = (skor perolehan : skor maksimal) x 100

c. Instrumen Penilaian Pengetahuan

LEMBAR KERJA SISWA

Mata Pelajaran : Sejarah Peminatan


Kelas / Semester : XI / Ganjil
Materi : Respon Bangsa Indonesia terhadap imperialisme dan
kolonialisme

Tes tertulis
Catatan :
1. Setiap soal apabila dijawab benar sempurna diberi nilai  25
2. Setiap soal apabila dijawab mendekati benar diberi nilai  20
3. Setiap soal apabila dijawab setengahbenar diberi nilai  15
4. Setiap soal apabila dijawab tapi salah diberi nilai  5
5. Setiap soal apabila yang tidak dijawab diberi nilai  0

Mengetahui, Lambubalano........Januari 2022


Kepala SMA N 1 Lawa Guru Mata Pelajaran

LA TAMBURU, S. Pd.,M. Pd
NIP:19711231 199801 1 008 L M. Jafarudin., S Pd., M Pd

Anda mungkin juga menyukai