Anda di halaman 1dari 5

PELAYANAN MEDIS

No.Dokumen : PKM/ /2018


No.Revisi : “00”
SOP
Tanggal Terbit : 12 Februari 2018
Halaman : 1/2

PUSKESMAS Rusian,SKM
KUNDI NIP. 1980728 200501 1 005
1. Pengertian Pelayanan medis adalah standar pelayanan yang dilakukan di klinik
umum Puskesmas Kundi dengan standar penatalaksanaan penyakit di
Puskesmas.
2. Tujuan Sebagai acuan penerapan langkah-langkah untuk melakukan
pelayanan medis.
3. Kebijakan Keputusan Kepala Puskesmas Kundi No.188.4/011/1.2.1.1.6/2018
tentang Penyelenggaraan Layanan Klinis Yang Berorientasi Pasien
4. Referensi PERMENKES RI No. 5 Tahun 2014 tentang Panduan Praktik Klinis Bagi
Dokter di Fasilitas Pelayanan Kesehatan Primer
5. Alat dan 1. Sfigmanometer
Bahan 2. Stetoskop
3. Timbangan
4. Microtoise stature meter
5. Termometer
6. Senter
7. Otoskop
8. ATK
6. Prosedur 1. Perawat/bidan/perawat gigi kesehatan menerima rekam medis
pasien
2. Perawat/bidan/perawat gigi kesehatan memanggil pasien sesuai
dengan nomor antrian
3. Perawat/bidan/perawat gigi kesehatan mencocokkan identitas
pasien dengan rekam medis yang diterima
4. Perawat/bidan/perawat gigi melakukan pemeriksaan tanda-tanda
vital
5. Dokter melakukan anamnesa
6. Dokter melakukan pemeriksaan fisik
7. Dokter melakukan pemeriksaan penunjang bila diperlukan
8. Dokter memberikan terapi sesuai diagnosis
9. Dokter memberikan rujukan bila tidak mampu ditangani di
Puskesmas
10. Dokter memberikan rujukan internal bila diperlukan
11. Dokter menuliskan dan memberikan resep
12. Dokter menuliskan lengkap pemeriksaan dalam rekam medis
pasien.
7. Diagram
-
Alir
8. Unit terkait 1. Klinik Umum
2. Klinik Gigi
3. Klinik MTBS
4. Klinik KIA-KB
5. Laboratorium
6. Ruang Farmasi
7. Ruang Tindakan
8. Unit Pendaftaran
PELAYANAN MEDIS

No. Dokumen : PKM/ / 2018


DAFTAR No. Revisi : “00”
TILIK Tanggal Terbit : 12 Februari 2018
Halaman : 1/1
No. Uraian Kegiatan YA TIDAK TB

Apakah:
Perawat/bidan/perawat gigi kesehatan menerima rekam
1.
medis pasien?
Perawat/bidan/perawat gigi kesehatan memanggil pasien
2.
sesuai dengan nomor antrian?
Perawat/bidan/perawat gigi kesehatan mencocokkan
3.
identitas pasien dengan rekam medis yang diterima?
Perawat/bidan/perawat gigi melakukan pemeriksaan
4.
tanda-tanda vital?
5. Dokter melakukan anamnesa?

6. Dokter melakukan pemeriksaan fisik?


Dokter melakukan pemeriksaan penunjang bila
7.
diperlukan?
8. Dokter memberikan terapi sesuai diagnosis?

9.
Dokter memberikan rujukan bila tidak mampu ditangani di
Puskesmas?
10. Dokter memberikan rujukan internal bila diperlukan?

11. Dokter menuliskan dan memberikan resep?


Dokter menuliskan lengkap pemeriksaan dalam rekam
12.
medis pasien?

JUMLAH

Compliance rate (CR) : ……………..%


Kundi,…………..............2018
Pelaksana / auditor

……………………………………….
NIP: ………………..........................
Unit : …………
PELAYANAN MEDIS
No.Dokumen :
UKP/ /SOP/2018
DAFTAR No.Revisi : 00
TILIK Tanggal Terbit : / /2018
Halaman : 1/2

PUSKESMAS Rusian,SKM
KUNDI NIP. 1980728 200501 1 005

……………………………….…………………………
Nama Petugas : ……………………………………………………………………
Tanggal Pelaksanaan : ……………………………………………………………………
No. Langkah Kegiatan Ya Tidak Tidak
Berlaku
1 Apakah
perawat/bidan/perawat gigi
kesehatan menerima rekam
medis pasien?
2 Apakah
perawat/bidan/perawat gigi
kesehatan memanggil pasien
sesuai dengan nomor
antrian?
3 Apakah
perawat/bidan/perawat gigi
kesehatan mencocokkan
identitas pasien dengan rekam
medis yang diterima?
4 Apakah
perawat/bidan/perawat gigi
melakukan pemeriksaan
tanda-tanda vital?
5 Apakah dokter melakukan
anamnesa?
6 Apakah dokter melakukan
pemeriksaan fisik?
7 Apakah dokter melakukan
pemeriksaan penunjang bila
diperlukan?
8 Apakah dokter memberikan
terapi sesuai diagnosis?
9 Apakah dokter memberikan
rujukan bila tidak mampu
ditangani di Puskesmas?
10 Apakah dokter memberikan
rujukan internal bila
diperlukan?
11 Apakah dokter menuliskan
dan memberikan resep?
12 Apakah dokter menuliskan
lengkap pemeriksaan dalam
rekam medis pasien?

CR : ………………… % ……………………………………………….

Pelaksana/Auditor

Anda mungkin juga menyukai