Anda di halaman 1dari 8

AL QURAN DAN HADIS

PEDOMAN HIDUPKU
Presented by :

asriani, s.pD.i
Apakah Al Quran
Itu ?
al Quran adalah

Secara Bahasa Secara Istilah


Berasal dari kata ‫ ُق ْر آًنا‬- ‫ َيْق َرُأ‬- ‫ َق َرَأ‬yang Kalamullah, yang menjadi
artinya membaca atau bacaan mu’jizat yang diturunkan ke
dalam hati Nabi Muhammad
Saw, diriwayatkan kepada
kita secara mutawatir, dan
membacanya dinilai sebagai
ibadah.
Dari pengertian tersebut
Al-Qur’an merupakan Kalamullah artinya, bukan ucapan
Nabi Muhammad Saw., malaikat, atau makhluk lainnya,
tetapi firman Allah Swt.

Al-Qur’an merupakan mukjizat artinya hal luar biasa yang


diturunkan kepada Nabi Muhammad Saw
Al-Qur’an diturunkan (difirmankan) secara mutawatir
artinya riwayat yang disampaikan oleh tiga orang atau
lebih yang memiliki kualifikasi terbaik sebagai orang-orang
yang berakhlak mulia, sempurna kemampuan hafalannya,
dan tidak pernah berbohong.
Membacanya merupakan ibadah
‫‪nama-nama lain‬‬
‫‪alquran‬‬
‫‪Al-Kitab‬‬ ‫‪Al-Furqan,‬‬
‫ٰذ ِلَك اْلِكٰت ُب اَل َرْيَب ۛ ِف ْي ِه ۛ ُهًدى ِّلْلُم َّتِق ْي َۙن‬ ‫َع ْب ِدٖه ِلَي ُكْو َن‬ ‫َتٰب َرَك اَّلِذ َنَّزَل اْلُف ْر َق اَن َع ىٰل‬
‫ْي‬
‫ِلْلٰع َلِم ْي َن َنِذ ْيًرا‬

‫‪Al-Huda‬‬
‫َش ْه ُر َرَم َض اَن اَّلِذ ْٓي ُاْنِزَل ِف ْي ِه اْلُق ْر ٰا ُن ُهًدى‬
‫ِّللَّناِس‬
Fungsi Al-Qur’an

Sebagai sumber ajaran/hukum Islam


yang utama
Sebagai konfirmasi dan informasi terhadap hal-hal
yang tiak dapat diketahui oleh akal
Petunjuk hidup manusia ke jalan yang
lurus tentang berbagai hal
Sebagai pengontrol dan pengoreksi
terhadap ajaran masa lalu, yaitu
Taurat, Zabur dan Injil
Al-Huda (Petunjuk)
Dalam al-Qur’an ada tiga posisi al-Qur’an yang
fungsinya sebagai petunjuk. Al-Qur’an menjadi
petunjuk bagi manusia secara umum QS. al-
Baqarah: 185, petunjuk bagi orang-orang yang
bertakwa QS. al�Baqarah: 2, dan petunjuk
bagi orang-orang yang beriman.

Al-Furqon (Pembeda)
fungsi al-Qur’an sebagai pembeda adalah al-
Qur’an dapat membedakan antara yang hak
dan yang batil, atau antara yang benar dan
bagi kehidupan yang salah QS. al-Baqarah: 185. Di dalam al-
Qur’an dijelaskan beberapa hal mengenai
yang boleh dilakukan atau yang baik, dan
manusia yang tidak boleh dilakukan atau yang buruk
THANK YOU!

Anda mungkin juga menyukai