Anda di halaman 1dari 11

TUGAS ANTI KORUPSI KASUS

KORUPSI JIWASYARA

DI SUSUN OLEH:

NAMA:RISKA DIAN SAFITRI

STAMBUK:C1B1 19019

JURUSAN:SOSIOLOGI 2019

FALKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

UNIVERSITAS HALO OLEO

KENDARI

2020
A. Teorikasuskorupsi
Ada beberapa teori yang menjelaskan tentang timbulnya praktik korupsi.
Teori-teoritersebutakandibahasdibawahini.
1. { Teori Vroom}Teori Vroom menyatakan bahwa terdapat hubungan antara
kinerja seseorang dengan kemampuan dan motivasi yang dimiliki sebagaimana
tertulis dalam fungsi yaitu sebagai berikut;P = f (A , M) P = Performance A =
Ability M = Motivation.Berdasarkan Teori Vroom
tersebut,kinerja(performance) seseorang merupakan fungsi dari
kemampuannya (ability) dan motivasi (motivation). Kemampuan
seseorang ditunjukkan dengan tingkat keahlian (skill) dan tingkat
pendidikan (knowledge)yang dimilikinya. Jadi, dengan tingkat motivasi yang
sama seseorang dengan skill dan knowledge yang lebih tinggi akan
menghasilkan kinerja yang lebih baik. Hal tersebut terjadi dengan asumsi
variabel M (Motivasi) adalah tetap. Tetapi Vroom juga membuat fungsi
tentang motivasi sebagai berikut: M = f (E , V) M = Motivation E =
Expectation V = Valance/Value.Motivasi seseorang akan dipengaruhi oleh
harapan (expectation) orang yang bersangkutan dan nilai (value) yang
terkandung dalam setiap pribadi seseorang. Jika harapan seseorang adalah
ingin kaya, maka ada dua kemungkinan yang akan dia lakukan. Jika nilai yang
dimiliki positif maka, dia akan melakukan hal-hal yang tidak melanggar
hukum agar bisa menjadi kaya. Namun jika dia seorang yang memiliki nilai
negatif, maka dia akan berusaha mencari segala cara untuk menjadi kaya salah
satunya dengan melakukan korupsi.

2. { TeoriKebutuhan Maslow}tersebutmenggambarkanhierarkikebutuhandari
paling mendasar (bawah) yaituhingganaik paling tinggiadalahaktualisasidiri.
Kebutuhan paling
mendasardariseorangmanusiaadalahsandangdanpangan (physical needs).
Selanjutnyakebutuhankeamananadalahperumahanatautempattinggal,
kebutuhansosialadalahberkelompok, bermasyarakat, berbangsa.
Ketigakebutuhan paling bawahadalahkebutuhanutama (prime
needs) setiaporang. Setelahkebutuhanutamaterpenuhi,
kebutuhanseseorangakanmeningkatkepadakebutuhanpenghargaandiriyaitukein
ginan agar kitadihargai, berperilakuterpuji, demokratisdanlainya. Kebutuhan
paling tinggiadalahkebutuhanpengakuanataskemampuankita,
misalnyakebutuhanuntukdiakuisebagaikepala, direkturmaupunwalikota yang
dipatuhibawahannya.
Jikaseseorangmenganggapbahwakebutuhantingkattertingginya pun
adalahkebutuhanmendasarnya, makaapa pun
akandialakukanuntukmencapainya,
termasukdenganmelakukantindakpidanakorupsi.
3. { Teori Klitgaard}Klitgaard memformulasikan terjadinya korupsi dengan
persamaan sebagai berikut: C = M + D – A C = Corruption M= Monopoly
of Power D= Discretion of official A= Accountability,Menurut Robert
Klitgaard, monopolikekuatanolehpimpinan  (monopoly of
power) ditambahdengantingginyakekuasaan yang
dimilikiseseorang (discretion of official) tanpaadanyapengawasan yang
memadaidariaparatpengawas (minus accountability),
menyebabkandoronganmelakukantindakpidanakorupsi.
4. { Teori Ramirez-Torres}Menurut Torres suatu tindak korupsi akan terjadi jika
memenuhi persamaan berikut: Rc> Pty x ProbRc = Reward Pty = Penalty
Prob =
Probability,Darisyarattersebutterlihatbahwakorupsiadalahkejahatankalkulasiat
auperhitungan(crime of
calculation) bukanhanyasekedarkeinginan (passion).
Seseorangakanmelakukankorupsijikahasil (Rc=Reward) yang
didapatdarikorupsilebihtinggidarihukuman (Pty=Penalty) yang
didapatdengankemungkinan (Prob=Probability)tertangkapnya yang kecil.
5. { Teori Jack Bologne-GONE }Menurut Jack Bologne akar penyebab korupsi
ada empat, yaitu: G = Greedy O = Opportunity N = Needs E =
Expose,Greedy, terkait keserakahan dan kerakusan para pelaku korupsi.
Koruptor adalah orang yang tidak puas akan keadaan dirinya. Opportuniy,
sistem yang memberi peluang untuk melakukan korupsi. Needs, sikap mental
yang tidak pernah merasa cukup, selalu sarat dengan kebutuhan yang tidak
pernah usai. Exposes, hukuman yang dijatuhkan kepada para pelaku korupsi
yang tidak memberi efek jera pelaku maupun orang lain. Sumber :Materi
Seminar PemberantasanKorups

B. ContohkasusKorupsiJiwasyara
 Kejaksaan Agung RI baruber hasil mengaman kan belasan triliun rupiah dari
total kerugiannegara Rp16,81 triliun terkait dugaan korupsi PTAsuransi
Jiwasraya (Persero).Baca
selengkapnyadiartikel"KejagungSitaAsetTersangkaKorupsiJiwasraya Rp13,1
Triliun,KejaksaanAgungRepublik Indonesia
baruberhasilmengamankanbelasantriliun rupiah dari total kerugiannegara
Rp16,81 triliunterkaitdugaankorupsi PT AsuransiJiwasraya (Persero).
JaksaAgung ST Burhanuddinberjanjiakanterusmenelusuriaset-
asetparatersangka. "Aset yang dapatkitasitasebanyakRp
13,1triliundaninimasihterusberkembang. Kita
masihtetapcariterussampaiterpenuhinyaapa yang
kitaharapkanuntukpengembaliannya,"ujarnyadiKompleksKejagung, Jakarta
Selatan, Senin (9/3/2020).Dalamperkaraini,
Kejagungmenetapkanenamorangtersangka, yakniDirekturUtama PT Hanson
International Tbk Benny Tjokrosaputro, KomisarisUtama PT
TradaAlamMineraHeruHidayat, mantanDirekturKeuangan PT
AsuransiJiwasraya Harry Prasetyo.Kemudian, mantanDirekturUtama PT
AsuransiJiwasrayaHendrismanRahim,
mantanKepalaDivisiInvestasidanKeuangan PT
AsuransiJiwasrayaSyahmirwan, danDirektur PT Maxima Integra Joko
Hartono Tirto. ST Burhanuddinberjanjiakanterusmengejarpihak-
pihakterkaitdugaankasuskorupsiJiwasraya. "Kita kembangkanterussiapa yang
terlibatdi situ, akanterussayakejar,"ujarnya.Sebelumnya,
DirekturPenyidikanJampidsusKejaksaanAgungFebrieAdriansyahmengatakanp
adapertengahanFebruaritelahmengamankanasetmilikkeenamtersangkasenilaiR
p 11 triliun.Aset-aset yang disitaberupamobilmewah, tanah, properti,
reksadana, hinggatambangbatubara. Tersangka yang
memilikiasetterbanyakyakniKomisaris PT Hanson International Tbk Benny
Tjokrosaputro.Kendatidemikian, nilaiaset-
asettersebutbersifatfluktuatif."Sayatidakberanimenyatakanitunilainyatetapkare
nadidalamRp 11 triliunituadasaham yang
diblokdansahamitukannilainyafluktuatif,"katadiasaatditemuiawak media
diGedungBundarKejaksaanAgung, Rabu
(19/2/2020).Penghitungannilaiasetdilakukanolehtimanalisdaripihak-pihak
yang berkaitanatau appraisal. Aset-
asettersebutakandibawakepersidangansebagaialatbukti.
Jikaparatersangkaterbuktibersalah,
hasilsitaanakandikembalikannegarauntukmenutupkerugian.
Asettersebutberupahartatidakbergerakyakniproperti, tanah,
perhiasandantambangbatubarasertaemas.
Sementarahartabergerakberupamobilmewahdan motor Harley Davidson.
Secaraperinciterdapatlimamobilmewah yang disita, yaknidua Toyota
Alphardmasing-masingatasnamaHendrismanRahimdan Harry Prasetyo.
Kemudian, tigamobil Mercedes-Benz atasnama Hanson International, R
Wiryanti (istri Harry Prasetyo), danJiwasraya. Serta dua unit
mobilmilikSyahmirwan, yaitu Toyota Innovadan Honda CR-V.Selainmobil,
motor Harley-Davidson milikHendrismanjugaturutdisita.Sebanyak 156
bidangtanahmilik Benny TjokrojugadiblokirolehKejaksaanAgung,
termasukrekening bank yang
terkaitdengankasustersebut.Pemblokiraninibertujuanuntukmencegahupayapen
galihannamaatauberpindahtangan. Ada pula asettanahlainnya yang
sedangdalampelacakan.Kejaksaanjugamenyita 92 unit diapartemen South
Hills, Kuningan, Jakarta Selatan. Apartemenitudidugamilik Benny Tjokro.
Semuaapartemen yang
kenadanbakalkenasitaitudalamkondisitidakberpenghuni.Namun,
Kejaksaanakanmemilahmana yang sudahdijualataudisewakan,
untukmelindungihakpembeli.

C.analisis kasus korupsi

Menurut saya kasus korupsi yang terjadi di PT Asuransi Jiwasraya. Dalam


pengusutan kasus itu harus transparan dan setuntas mungkin.Ini demi keadilan
bagi para nasabah PT Jiwasraya, agar ke depannya tidak terulang lagi,keadaan
gagal bayar pada pemegang polis merupakan hal yang sering terjadi di dunia
Asuransi Nasional. Hal tersebut dikarenakan masih belum berlakunya
Lembaga Penjamin Polis di Indonesia. Padahal UU Asuransi pada tahun 2014
mewajibkan hal itu.saat ini yang menjadi pengontrol asuransi hanya Otoritas
Jasa Keuangan (OJK). Oleh karenanya peran OJK dalam mempercepat
berdirinya Lembaga Penjamin Polis harus dioptimalkan sehingga
permasalahan tidak terjadi.
Awal pemicu atau penyebab kasus korupsi diasuransi jiwarasya
adalah:Jiwasraya mengalami permasalahan tekanan likuiditas. Hal ini
dikarenakan melakukan investasi pada sebagian besar aset berisiko tinggi
(high risk) untuk mengejar keuntungan yang tinggi (high return).
Sebagian besar dana investasi itu ditaruhnya pada saham berkinerja buruk dan
reksa dana yang dikelola oleh manager investasi dengan kinerja buruk.Maka
dari itu, Jiwasraya malah merugi, membuatnya mengalami gagal bayar klaim
polis yang jatuh tempo untuk periode Oktober-Desember 2019 senilai Rp12,4
triliun.
Adapun fakta yang dapat kita temukan bersama dalam kasuskorupsi ini
adalah:
1.Jiwasraya Sembrono dalam Berinvestasi
Penempatan investasi perseroan yang sembrono terjadi seiring dengan dijualnya
produk JS Saving Plan pada 2014 hingga 2018. Produk ini menawarkan persentase
bunga tinggi yang cenderung di atas nilai rata-rata berkisar 6,5% hingga 10%. Berkat
penjualan produk ini, persero memperoleh pendapatan total dari premi sebesar
Rp53,27 triliun.
Anggota Komisi VI DPR Daeng Muhammad mengatakan, kebijakan investasi yang
dilakukan Jiwasraya harus dilakukan melalui rapat direksi hingga tingkat
komisaris.Ada produk yang dijual menjanjikan sesuatu, yang di luar kebiasaan jualan
asuransi. Jadi ada design produk yang dijual yang di luar kebiasaan asuransi dan saya
pikir ini keputusan yang dilakukan oleh perusahaan tidak ujuk-ujuk, tidak tiba-tiba
dikeluarkan.
2.Kerugian Nasabah Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera dan PT Asuransi
Jiwasraya (Persero) Mencapai Rp50 triliun
Badan Perlindungan Konsumen Nasional (BPKN) mengungkapkan potensi kerugian
nasabah Asuransi Jiwa Bersama (AJB) Bumiputera dan PT Asuransi Jiwasraya
(Persero). Kerugian tersebut mencapai Rp40 triliun-Rp50 triliun.
Ada potensi kerugian sekitar Rp40 triliun-Rp50 triliun kerugian yang ditanggung
jutaan nasabah Bumiputera dan Jiwasraya.
3.Korupsi di Jiwasraya Diperkirakan Libatkan 13 Perusahaan ReksadanaKejagung
menduga adanya penyimpangan pada kegiatan investasi dari dana yang berhasil
dihimpun melalui produk asuransi JS Saving Plan. Burhanuddin bilang, terdapat 13
perusahaan reksadana yang terlibat dalam tindakan yang membuat tekanan likuditas
di perusahaan pelat merah tersebut.
4.Jiwasraya Telah Banyak Melakukan Investasi Pada Aset-aset dengan Risiko Tinggi
, dalam persoalan ini Jiwasraya telah banyak melakukan investasi pada aset-aset
dengan high risk (risiko tinggi) untuk mengejar high return (keuntungan tinggi).
5.89 Orang Diperiksa Terkait Kasus Jiwasraya
Jaksa Agung Muda Pidana Khusus (Jampidsus) Kejagung Adi Toegarisman
menambahkan, pada dasarnya sebagian kasus ini telah masuk di Kejaksaan Tinggi
DKI Jakarta sejak Juni 2019, sehingga kini penyelidikannya dikembangkan secara
luas. Pihaknya pun telah membuat tim khusus untuk mengusut kasus dugaan korupsi
ini.
Adapun pengebab seseorang melakukan tindak korupsi yaitu:
a.Sifat tamak/rakus manusia
b.Gaya hidup konsumtif
c.Moral yang kurang kuat
d.kepentingan politik
C.Solusikasuskorupsijiwasraya
Adapun tindakan solusi yang harus dilakukan dalam mengatasi kasus korupsi ini
yaitu:
1.. Reformasi Industri Asuransi oleh OJK
Otoritas Jasa Keuangan berencana melakukan reformasi pada industri asuransi.
Hal ini berkaca pada keberhasilan reformasi perbankan, maka reformasi pada
industri keuangan non perbankan pun dinilai perlu dilakukan.
Reformasi ini perlu mencakup pengaturan, pengawasan permodalan,transparansi
laporan keuangan, hingga terkait manajemen risiko. Reformasi ini juga untuk
menumbuhkan kembali kepercayaan nasabah akan perusahaan asuransi.
2. Restrukturisasi
Upaya penyelesaian yang kedua adalah dengan melakukan restrukturisasi pada
keuangan perseroan. Rencananya upaya restrukturisasi Jiwasraya ini akan dilakukan
pada akhir bulan ini atau paling lambat Februari 2020.Adapun restrukturisasi
Jiwasraya dengan melakukan penerbitan utang oleh anak usaha Jiwasraya Putra. Dana
restrukturisasi ini akan digunakan membayar polis nasabah Jiwasraya.Hanya saja
masih menunggu hasil diskusi dengan Kementerian Keuangan dan Otoritas Jasa
Keuangan (OJK).

3.OJK Bentuk Lembaga Penjamin Polis

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) berencana untuk membentuk Lembaga Penjamin Polis
(LPS). Pembentukan lembaga berkaca dari kasus gagal bayar PT Asuransi Jiwasraya
yang kemudian memunculkan banyak temuan baru.Sebenarnya pembentukan
Lembaga Penjamin Polis ini juga sudah lebih dahulu dilakukan di perbankan melalu
Lembaga Penjamin Simpanan (LPS). Tujuan lembaga ini untuk menjamin agar uang
nasabah bisa dikembalikan jika terjadi masalah pada perusahaan.

4.Pembentukan Holding BUMN Asuransi

Langkah selanjutnya yang sedang diupayakan pemerintah adalah dengan


mewacanakan pembentukan holding BUMN Asuransi. Apalagi, hal tersebut juga
sudah mendapatkan restu dari Presiden Joko Widodo.Lewat holding ini nantinya
perusahaan akan mendapatkan cashflow sekitar Rp1,5 sampai Rp2 triliun.
Pembentukan holding BUMN asuransi ini jika ditarik waktu dengan tempo 4 tahun
maka bisa mendapatkan RP8 triliun.Pasalnya, saaat ini saja, ada aset-aset saham yang
hari ini sudah ada dideteksi dan valuasinya bisa sampai Rp2 triliun sampai Rp3
triliun.

5.Pembentukan Pansus oleh DPR

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) berencana untuk membentuk panitia khusus


(pansus) untuk menyelesaikan permasalahan Jiwasraya.Pembentukan pansus ini
seiring dengan sudah banyaknya laporan dari maayarakat yang mengadukan soal
kasus dugaan korupsi di PT Asuransi Jiwasraya(Persero)ke Komisi VI yang salah
satu mitra kerjanya adalah Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) dan
seluruh BUMN Bahkan,ada masyarakat yang datang langsung ke komisi yang
membidangi masalah investasi, industri dan persaingan usaha itu untuk mengadukan
soal kasus yang diduga merugikan negara Rp13,7 triliun

6.Melepas Aset Jiwasraya


Salah satu cara yang akan dilakukan lagi oleh Kementerian Badan Usaha Milik
Negara (BUMN) adalah upaya lain yang bisa dilakukan adalah dengan melepaskan
aset-aset Jiwasraya sehingga menambah keuangan perseroan. Meskipun hingga saat
ini belum dijelaskan aset apa yang berpotensi untuk dilepas.

7. Restrukturisasi utang

, salah satu cara menyelamatkan Jiwasraya adalah dengan melakukan restrukturisasi


utang. Ia menargetkan restrukturisasi bisa selesai antara kuartal 1 tahun
2020."Langkah -langkah pertama itu adalah langkah restrukturisasi utang-utang dari
Jiwasraya khususnya untuk yang saving plan, itu diharapkan (selesai) pasa kuartal 1
tahun 2020,

8.Pendirian holding asuransi

pendirian perusahaan holding mampu membantu penyelesaian kasus Jiwasraya.


Hanya saja, Kementerian BUMN masih menunggu rampungnya peraturan pemerintah
terkait holding tersebut.Kita menunggu PP-nya, yang kita harapkan prosesnya cepat
dan kita tetap mematuhi aturan regulasi dimana kita tidak bisa bikin holding kalau
enggak ada peraturan pemerintah.saya berharap kedepannya akan asa anggaran
dividen dari asuransi ini. Terlepas dari bentuknya apakah pinjaman atau apapun
selama bisa digunakan untuk pengembalian sana nasabah Jiwasraya.

9.Kerja sama dengan BUMN untuk bentuk anak perusahaan

Ada juga wacana untuk melakukan kerjasama antara BUMN dan Jiwasraya dalam
membuat anak perusahaan. Hal ini ditargetkan akan selesai pada kuartal I sampai
dengan kuartal II 2020.Ketiga, ada BUMN yang bersatu bekerja sama dengan
Asuransi Jiwasraya untuk membuat anak perusahaan Jiwasraya Putra. Nanti ada hasil
investor yang masuk bisa dipakai untuk pengembalian dana nasabah.

10.Menjual portofolio saham

Solusi ini adalah dengan melakukan penjualan portofolio saham. Ini bisa dilakukan
dengan melihat apakah ada saham yang biaa dijual dengan harga hang baik.Adakah
portofolio Jiwasraya yang bisa dijual dengan harga baik, kita akan jual. Kita harapkan
langsung ada dana cash yang nisa dihasilkan dari hal ini.

Anda mungkin juga menyukai