Anda di halaman 1dari 5

BAB III

PERENCANAAN BISNIS

1. Sasaran dan Target Pasar


Sasaran kami adalah seluruh mahasiswa/i Universitas Riau Kepulauan, untuk itu kami memulai
promosi dengan mengirimkan flayer apa saja yang akan kami jual dan tidak lupa dengan harga dari
jualan kami medsos berupa grup whatsApp ataupun langsung membuat story di media sosial lainnya,
kami maksudkan untuk memberikan kemudahan dalam pemesanan dan pembelian produk kami.

2. Pembiayaan
A. Biaya Tetap (Fixed Cost) per 3 kali penjualan Tekwan
NO. NAMA BARANG JUMLAH HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
BARANG (Rp) (Rp)
1. Mangkok untuk tekwan 1 bungkus 38.000 38.000
2. Sendok plastik 1 bungkus 6.000 6.000
3. Gas Portable 1 botol 23.000 23.000
4. Sarung tangan plastik 1 bungkus 10.000 10.000
5. Sewa kompor gas 1 unit 10.000 10.000
6. Sewa panci + centong sayur 1 set 5.000 5.000

TOTAL 92.000

A. Biaya Tetap (Fixed Cost) per 3 kali penjualan Pempek


NO. NAMA BARANG JUMLAH HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
BARANG (Rp) (Rp)
1. Plastik untuk pempek 1 bungkus 5.500 5.500
2. Mika untuk pempek 1 bungkus 22.000 22.000
3. Gas Portable 2 botol 23.000 46.000
4. Sarung tangan plastik 1 bungkus 10.000 10.000
5. Minyak goreng 2 liter 28.000 28.000
6. Sewa kompor gas 1 unit 10.000 10.000
7. Sewa wajan + sutil + serok 1 set 5.000 5.000
8. Sewa pisau 1 pcs 2.000 2.000

TOTAL 128.500

B. Biaya Variabel (Variable Cost) per 1 kali penjualan Tekwan


1
NO. NAMA BARANG JUMLAH HARGA SATUAN JUMLAH HARGA
BARANG (Rp) (Rp)
1. Ikan giling ½ kg 42.500 42.500
2. Telur ayam 3 butir 2.000 6.000
3. Tepung tapioka 1 bungkus 7.500 7.500
4. Bihun jagung 1 bungkus 6.500 6.500
5. Cabe rawit 1 ons 12.000 12.000
6. Bawang putih 3 bonggol 5.000 5.000
7. Daun bawang/ soup seledri ½ ons 2.000 2.000
8. Garam,kaldu - 5.000 5.000
9. Jamur kuping 1 bungkus 8.000 8.000
10. Kecap 2 sachet 1.000 2.000

TOTAL 96.500

C. Variabel (Variable Cost) per 1 kali penjualan Pempek

NO. NAMA BARANG JUMLAH HARGA SATUAN JUMLAH HARGA


BARANG (Rp) (Rp)
1. Ikan giling 1 kg 85.000 85.000
2. Telur ayam 7 butir 2.000 14.000
3. Tepung tapioka 2 bungkus 7.500 15.000
5. Gula ½ kg 14.000 14.000
6. Timun 1 buah 3.000 3.000

TOTAL 131.000

D. Perhitungan Biaya, BEP, dan Analisis Keuntungan


 Rata-rata biaya tetap per 1 kali penjualan
= Rp. 92.000 
= Rp. 30.700
= Rp. 31.000
 Total biaya produksi per 1 kali penjualan tekwan
= rata-rata biaya tetap per 1 kali penjualan + biaya variabel per 1 kali penjualan
= Rp. 31.000 + Rp. 96.500
= Rp. 127.500
 Biaya per unit produk
= Rp. 127.500  30 tekwan
= Rp. 5.250
= Rp. 5.500

 Harga jual per mangkok tekwan = 8.000

2
 Modal awal yang harus disiapkan hingga penjualan pertama
= total biaya tetap per 3 kali penjualan + total biaya variabel per 1 kali penjualan
= Rp. 92.000 + 96.500
= Rp. 188.500

 Analisis Titik Impas (Break Even Point)


 BEP Harga
= total biaya produksi per 1 kali penjualan : jumlah produksi
= Rp. 127.500  30 tekwan
= Rp. 4.250
Jika tekwan dijual dengan harga Rp. 4.250 per mangkok, maka akan dicapai BEP Harga.
 BEP Produk
= total biaya produksi per hari : harga jual produk per unit
= Rp. 127.500 : Rp. 5.000 per mangkok
= 25 mangkok
Jika tekwan yang terjual hanya 25 pcs dari 30 pcs yang telah diproduksi, maka akan
dicapai BEP Produk.

 Analisis Keuntungan
 Pendapatan per 1 kali penjualan
= produk yang terjual x harga jual produk
= 27 mangkok tekwan x Rp. 8.000 per mangkok
= Rp. 216.000
 Margin keuntungan per 1 kali penjualan
= pendapatan per 1 kali penjualan - total biaya produksi per 1 kali penjualan
= Rp. 216.000 - Rp. 127.500
= Rp. 88.500
 Margin keuntungan/kerugian dilihat dari modal awal yang harus disiapkan hingga
penjualan pertama
= Pendapatan per bulan - Modal awal yang harus disiapkan
= Rp. 216.000 - Rp. 188.500
= - Rp. 27.500
 Target penjualan = 30 mangkok per minggu = 4,3 mangkok per hari ≈ 5 mangkok per hari
 Target pendapatan per hari = 5 mangkok x Rp. 8.000 = Rp 40.000

3
 Payback period
= Modal awal yang harus disiapkan : pendapatan per hari
= Rp. 188.500 : Rp. 40.000/hari
= 4,72 hari
≈ 5 hari
Sehingga modal akan kembali jika terjual 5 mangkok tekwan per hari seharga Rp.
8.000/mangkok dalam jangka waktu 5 hari.

E. Perhitungan Biaya, BEP, dan Analisis Keuntungan


 Rata-rata biaya tetap per 1 kali penjualan
= Rp. 128.500 
= Rp. 42.800
= Rp. 43.000
 Total biaya produksi per 1 kali penjualan pempek
= rata-rata biaya tetap per 1 kali penjualan + biaya variabel per 1 kali penjualan
= Rp. 43.000 + Rp. 131.000
= Rp. 174.000
 Biaya per unit produk
= Rp. 174.000  125 pempek
= Rp. 1.392
= Rp. 1.400
 Harga jual per pcs pempek = 2.500
 Modal awal yang harus disiapkan hingga penjualan pertama
= total biaya tetap per 3 kali penjualan + total biaya variabel per 1 kali penjualan
= Rp. 128.500 + 131.000
= Rp. 259.500
 Analisis Titik Impas (Break Even Point)
 BEP Harga
= total biaya produksi per 1 kali penjualan : jumlah produksi
= Rp. 174.000  125 pempek
= Rp. 1.392
= Rp. 1.400
Jika pempek dijual dengan harga Rp. 1.400 per pcs, maka akan dicapai BEP Harga.

4
 BEP Produk
= total biaya produksi per hari : harga jual produk per unit
= Rp. 174.000 : Rp. 2.500 per pcs
= 69,6 pcs
= 70 pcs
Jika pempek yang terjual hanya 70 pcs dari 125 pcs yang telah diproduksi, maka akan
dicapai BEP Produk.

 Analisis Keuntungan
 Pendapatan per 1 kali penjualan
= produk yang terjual x harga jual produk
= 125 pcs x Rp. 2.500 per pcs
= Rp. 312.500
 Margin keuntungan per 1 kali penjualan
= pendapatan per 1 kali penjualan - total biaya produksi per 1 kali penjualan
= Rp. 312.500 - Rp. 174.000
= Rp. 138..500
 Margin keuntungan/kerugian dilihat dari modal awal yang harus disiapkan hingga
penjualan pertama
= Pendapatan per bulan - Modal awal yang harus disiapkan
= Rp. 312.500 - Rp. 259.500
= - Rp. 53.000
 Target penjualan = 120 per minggu = 17,1 pcs per hari ≈ 17 pcs per hari
 Target pendapatan per hari = 17 pcs x Rp. 2.500 = Rp 42.500
 Payback period
= Modal awal yang harus disiapkan : pendapatan per hari
= Rp. 259.500 : Rp. 42.500/hari
= 6,11 hari
≈ 6 hari
Sehingga modal akan kembali jika terjual 17 pcs pempek per hari seharga Rp. 2.500/pcs
dalam jangka waktu 5 hari.

Anda mungkin juga menyukai