Anda di halaman 1dari 3

2.

3 Perhitungan Ekonomi (Analisis Biaya)

(Variable cost) - Per Produksi

No Uraian Harga jumlah Jumlah


Kebutuhan
1. Bahan baku ikan laut Rp. 50.000 kg 500 gram

2. Tepung maizena Rp. 20.000 Kg ½  kg

3. Telur Rp. 22.000 Kg ½ kg

4. Gula pasir Rp. 13.000 Kg ¼ Kg

5. Bawang putih Rp. 12.000 Kg ¼ kg

6. Bawang goreng Rp. 10.000 pcs secukupnya

7. Merica Rp. 5.000 pcs Secukupnya

8. Tepung roti (panir) Rp. 20.000 Kg secukupnya

9. Bubuk kaldu ayam Rp.6.000 pcs secukupnya

10. Garam Rp.3.000 Pcs Secukupnya

11. mayonase Rp.26.000 Kg ¼ kg

Biaya Produksi Rp.187.000

Biaya Tetap (Fixed cost)

No Nama Barang Jumlah Harga Jumlah


Barang Satuan Harga
1 Kompor gas 1 buah Rp.250.000 Rp.250.000
2 Tabung gas 2 buah Rp.200.000 Rp. 200.000
3. Kukusan(panci) 1 buah Rp.150.000 Rp.150.000
4 Mesin
1 buah Rp.250.000 Rp.250.000
giling(blender)
5. Loyanguntuk 3 Buah Rp. 50.000 Rp.50.000
membekukan
nugget
6. Telenan 1 Buah Rp. 20.000 Rp.20.000
7. pisau 2 Buah Rp.30.000 Rp.30.000
8. Loyang untuk
3 Buah Rp.50.000 Rp.50.000
mrngukus
9. baskom kecil 1 Buah Rp.15.000 Rp.15.000
10. Kertas roti untuk
1 pak Rp.30.000 Rp.30.000
alas
TOTAL Rp.1.045.000

Biaya Total
§  Biaya total       = Variable cost + Fixed cost
               = Rp. 187.000 + Rp. 1.045.000
               = Rp. 1.232.000                    
Biaya dan Harga Per Unit
§  Biaya tetap yang dibutuhkan untuk 1 kali produksi adalah Rp. 1.045.000 : 8 Kali    =
Rp. 130.625
§  Total biaya produksi yang dikeluarkan per produksi
= Rp 187.000 +Rp 130.625
= Rp.317.625
§  Biaya per unit adalah Total Biaya produksi dalam 1 kali produksi : jumlah produk yang
dihasilkan per bulan Rp.187.000 : 40 buah = Rp. 4.675
§  Harga jual per buah Rp 15.000
 Modal Awal

§  Modal awal     = Total Biaya Tetap + Biaya Variabel untuk 1 kali produksi
                           = Rp  1.045.000+ Rp 187.000
                           = Rp 1.232.000
Analisis Titik Impas (Break Even Point)
§  BEP harga       = Total biaya produksi untuk 1 kali produksi : Produksi
               = 187.000 : 40 buah 
               = Rp. 4.675
§  Harga jual per unit Rp 15.000
BEP produksi  = Total biaya produksi untuk 1 kali produksi : Harga per unit
            = Rp.187.000 : Rp.15.000
            = 12 buah
Jadi, untuk mencapai titik impas maka dalam 1 pack nugget berisi 12 buah dengan harga
per pack adalah Rp 15.000

Analisis Keuntungan
 

§  Pendapatan : Nugget yang terjual x harga jual         


  = 40 x Rp 15.000
  = Rp.600.000
§  Total biaya produksi dalam 1 kali produksi : Rp. 187.000
§  Keuntungan   
= pendapatan -Total biaya produksi
  = Rp   600.000-187.000
       = Rp 413.000
Pengembalian Modal   
Total biaya Produksi : Laba usaha      = Rp 187.000 : Rp 413.000
= 2 kali produksi    
Jadi modal akan kembali dalam jangka waktu 4 kali produksi.

Anda mungkin juga menyukai