Anda di halaman 1dari 12

SATUAN ACARA TERAPI BERMAIN

Disusun olah :
1. Aisa Emilia
2. Dania Refi M.
3. Dea Ananda A.
4. Elvira Yunita W.
5. M. Irfan Maulana A.
6. Sri Khayatiningsih

SMK KESEHATAN DARUSSALAM


2020/2021
A. Latar Belakang

Trauma rumah sakit tidak asing lagi kita dengar. Trauma rumah sakit sangat
mempengaruhi proses penyembuhan bahkan pertumbuhan dan pperkembangan manusia.
Pada titik ini, sangat beresiko tinggi bagi anak usia pra sekolah. Dengan ini, tim medis
mensiasati untuk mengajak bermain pasien yang ada di rumah sakit, khususnya anak-
anak pra sekolah atau usia 3-5 tahun.

Bermain merupakan kegiatan yang penting bagi pertumbuhan dan perkembangan fisik,
sosial, emosi, intelektual, dan spiritual anak sekolah dasar. Dengan bermain anak dapat
mengenal lingkungan, berinteraksi, serta mengembangkan emosi dan imajinasi dengan
baik. Pada dasarnya anak-anak gemar bermain, bergerak, bernyanyi dan menari, baik
dilakukan sendiri maupun berkelompok. Bermain adalah kegiatan untuk bersenang-
senang yang terjadi secara alamiah. Anak tidak merasa terpaksa untuk bermain, tetapi
mereka akan memperoleh kesenangan, kanikmatan, informasi, pengetahuan, imajinasi,
dan motivasi bersosialisasi

Untuk itu, melakukan permainan dapat mengurangi rasa takut, stress yang dialami anak
yang diakibatkan oleh trauma rumah sakit. Selain itu, permainan juga dapat
meningkatkan atau mempercepat penyembuhan.

B. Tujuan
a. Tujuan umum
Setelah mendapatkan terapi bermain selama 20 menit anak diharapkan bisa merasa
tenang dan gembira selama perawatan dirumah sakit dan tidak takut lagi terhadap
perawat sehingga anak bisa merasa aman selama dirawat dirumah sakit.
b. Tujuan khusus
Setelah mendapatkan terapi bermain satu kali diharapkan anak mampu:
1. Merasa tenang selama dirawat
2. Anak merasa senang dan tidak takut dengan dokter/perawat
3. Anak mau untuk diberi tindakan seperti suntik,beri obat,dan tindakan lainya yang
sering ditakuti anak anak
C. Pelaksanaan Kegiatan
a. Jenis Program Bermain
1. Menempel
2. Tebak Gambar
b. Karakteristik Bermain
1. Anak dapat menempel yang diinginkan
2. Anak dapat menebak gambar yang diberikan
c. Karaketristik Peserta
1. Usia 3-5tahun
2. Jumlah peserta 26 anak
3. Keadaan umum mulai membaik
4. Klien dapat duduk
5. Peserta kooperatif

D. Waktu dan Tempat Pelaksanaan


a. Hari/Tanggal : Rabu, 21 Oktober 2020
b. Waktu : 08.00 - 08.30
c. Tempat : SMK Kesehatan Darussalam
d. Metode : Demonstrasi

e. Alat-alat yang digunakan (Media)


1. Menempel
a) Gambar
b) Lem
c) Potongan kertas
2. Tebak Gambar
a) Gambar
3.Setting tempat

Co Leader

Leader

Klien Klien

Klien Fasilitator
Fasilitator

Klien Klien

Fasilitator

Dokumentator
E.     Organisasi dan Uraian Tugas

a. Struktur organisasi

Leader : Aisa Emilia

Co Leader : Sri Khayatiningsih

Fasilitator  : Dania Refi Mariska

Dea Ananda A

Elvira Yunita W

Dokumentator : M. Irfan Maulana Akbar

b. Uraian Tugas

1.   Leader

a)    Menjelaskan tujuan bermain

b)   Mengarahkan proses kegiatan pada anggota kelompok

c)    Menjelaskan aturan bermain pada anak

d)   Mengevaluasi perasaan setelah pelaksanaan

2.   Co Leader

a) Mengidentifikasi strategi yang digunakan leader

b) Membantu ketua dalam mengorganisasi anggota.

3.   Fasilitator

a)    Menyiapkan alat-alat permainan

b)   Memberi motivasi kepada anak untuk mendengarkan apa yang sedang

dijelaskan.

c)    Mempertahankan kehadiran anak

d)   Mencegah gangguan/hambatan terhadap anak baik luar maupun dalam.

4.   Dokumentator

a)    Mencatat dan mengamati respon klien secara verbal dan non verbal.
b)   Mencatat seluruh proses yang dikaji dan semua perubahan prilaku.

c. Susunan Kegiatan

No Waktu Terapi Anak Ket


1. 5 menit Pembukaan :
 Co-leader membuka dan  Menjawab salam
mengucapkan salam
 Memperkenalkan diri  Mendengarkan
 Memperkenalkan  Mendengarkan
pembimbing
 Menjelaskan tujuan  Mendengarkan
permainan
 Menjelakan kontrak  Mendengarkan
waktu
 Mempersilahkan leader  Mendengarkan

2. 20 menit Kegiatan bermain:


 Leader menjelaskan cara  Mendengarkan
bermain
 Menanyakan pada anak-  Menjawab
anak apakah mau pertanyaan
bermain apa tidak
 Leader, Co-leader,
Fasilator memotivasi  Menerima
anak permainan
 Fasilator mengobservasi
anak  Bermain
 Menanyakan perasaan
 Mengungkapkan
anak
perasaan
3. 5 menit Penutup :
 Leader menghentikan  Selesai bermain
permainan
 Menanyakan perasaan  Mengungkapkan
anak perasaan
 Menyampaikan hasil  Mendengarkan
permainan
 Memberikan reward  Senang
pada anak yang
menyelsaikan
menempelnya dengan
rapi dan menyusun lego
 Mendengarkan
 Co-leader menutup
acara
 Mengucapkan salam  Menjawab salam

F. Evaluasi

1) Evaluasi Struktur

a. Kondisi lingkungan tenang, dilakukan ditempat tertutup dan memungkinkan klien

untuk berkonsentrasi terhadap kegiatan

b. Posisi tempat di lantai

c. Adik-adik sepakat untuk mengikuti kegiatan

d. Alat yang digunakan dalam kondisi baik

e. Leader, Co-leader, Fasilitator, observer berperan sebagaimana mestinya

2) Evaluasi Proses

a. Leader dapat mengkoordinasi seluruh kegiatan dari awal hingga akhir.

b. Leader mampu memimpin acara.

c. Co-leader membantu mengkoordinasi seluruh kegiatan.

d. Fasilitator mampu memotivasi adik-adik dalam kegiatan.

e. Fasilitator membantu leader melaksanakan kegiatan dan bertanggung jawab dalam

antisipasi masalah.

f. Peserta mengikuti kegiatan yang dilakukan dari awal hingga akhir

3) Evaluasi Hasil

a. Diharapkan anak dan mampu menempel dan menyusun apa yang sudah diajarkan

dan dicontohkan.
b. Anak dapat mengikuti kegiatan dengan baik
c. Anak menyatakan rasa senangnya

G. Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai