Anda di halaman 1dari 27

LAPORAN AKHIR KKN-PPM

MEMBANGUN EKONOMI DESA MELALUI PEMBERDAYAAN PEREMPUAN


DAN POTENSI LOKAL DI ERA SOCIETY 5.0
DESA PULUNGAN, KECAMATAN SEDATI, KABUPATEN SIDOARJO

Oleh :
Alaa Udin Nouval (193700007) Lailil Rahayu (191500130) Natalia Ersimiliana Harsina (1916000

Anisa Hariani (198000205) Ludgardis Nurtiana Raya (191600169) Natasya ira agustin (198000092)

Annisa Dwi Yanti (195700034) Margareta Ovrita Gat (191600036) Nova Rio Masandi (181500042)

Arvina Pratiwi (198000126) Marna Usma Mandala S (198000039) Prayoga Dwi Aditiyo (195000034)

Bella Silvia Novitasari (191500112) Melly Novita Sari (195200034) Putri Ega Larasati 191600098

Citra Anjani N. N (198000206) Mirna Frisca Yulianingtyas (195870039) Rahma Widiyanti (195500063)

Desi Ayu Novitasari (195700021) Mohammad Riza Pahlafi 193600061 Salsa putri (191600026)

Dita Ayu Agatha (195700029) Muhammad Rizki (195300065) Sinta Dewi Permatasari (191600071)

Helga Adityawan (193700034) Mulia Dwi Rizky (195700026) Syarifah Azzaria (195300019)

Jihan ayu nabila (195870023) Nabilah Jiihan Fadhilah (198000245) Vita Fatma Handayani (191500085)

Laili Ramadhani (195200033) Nadiva Nur Qanisak (191500203)

LEMBAGA PENELITIAN DAN PENGABDIAN KEPADA MASYARAKAT


UNIVERSITAS PGRI ADI BUANA SURABAYA
2022
KATA PENGANTAR

Puji syukur kita panjatkan kepada Allah SWT serta Nabi Muhammad SAW karena
penulis dapat menyelesaikan Laporan KKN - PPM yang bertema “Membangun Ekonomi
Desa melalui Pemberdayaan Perempuan dan Potensi Lokal di Era Society 5.0” di Desa
Pulungan Kecamatan Sedati Kabupaten Sidoarjo. Tujuan penulisan proposal kegiatan ini
adalah untuk memenuhi pengetahuan dan juga menyelesaikan tugas perkuliahan.
Dalam penyelesaian penulisan laporan ini, penulis mendapat arahan dan bantuan dari
berbagai pihak. Oleh karena itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang
membantu penulis untuk menyelesaikan laporan ini.
Segala usaha telah dilakukan untuk menyempurnakan laporan ini, namun penulis
menyadari bahwa laporan ini memungkinkan untuk ditemukannya kesalahan atau
kekurangan. Oleh karena itu, penulis mengharapkan kritik dan saran yang dapat dijadikan
masukan guna perbaikan di masa mendatang.

Sidoarjo, 12 Januari 2023

Penulis
LEMBAR PENGESAHAN

Proposal Kuliah Kerja Nyata (KKN) diajukan oleh :

Kelompok : KKN-PPM Desa Pulungan

Lokasi KKN : Desa Pulungan, Kecamatan Sedati, Kabupaten


Sidoarjo

Mitra Kegiatan KKN : Warga Desa Pulungan, Kecamatan Sedati, Kabupaten


Sidoarjo

Sidoarjo, 14 Januari 2023

Dosen Pembimbing Lapangan Ketua Kelompok KKN Desa Pulungan

Dr. Ria Andriani Mukti, M. Si. Muhammad Rizki

NIDN. 0708116803 195300065

Mengetahui,

Decky Andianto

Proposal Kuliah Kerja Nyata telah disetujui dan disahkan oleh Dosen Pembimbing
Lapangan Universitas PGRI Adi Buana Surabaya.
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.........................................................................................................................4
LEMBAR PENGESAHAN.................................................................................................................4
DAFTAR ISI........................................................................................................................................4
BAB I....................................................................................................................................................4
PENDAHULUAN................................................................................................................................4
A. Latar Belakang........................................................................................................................4
B. Hasil Observasi........................................................................................................................4
C. Tujuan Kegiatan......................................................................................................................4
a) Bagi Mahasiswa.....................................................................................................................4
b) Bagi masyarakat dan pemerintah daerah..............................................................................4
c) Perguruan Tinggi....................................................................................................................4
D. MANFAAT...............................................................................................................................4
BAB II..................................................................................................................................................4
POTENSI DESA..................................................................................................................................4
A. Fisik...........................................................................................................................................4
B. Non-Fisik...................................................................................................................................4
BAB III.................................................................................................................................................4
PROGRAM KERJA...........................................................................................................................4
A. Lokasi dan Waktu Pelaksanaan Kegiatan.............................................................................4
B. Rencana dan Teknik Pelaksanaan Kegiatan.........................................................................4
BAB IV.................................................................................................................................................4
HASIL PELAKSANAAN...................................................................................................................4
A. Pelaksanaan Program Kerja KKN-PPM...............................................................................4
1) Waktu....................................................................................................................................4
2) Lokasi.....................................................................................................................................4
3) Pelaksanaan...........................................................................................................................4
4) Dokumentasi..........................................................................................................................4
BAB V PENUTUP...............................................................................................................................4
BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Universitas PGRI Adi Buana sebagai perguruan tinggi memiliki tugas dan
fungsi melaksanakan Tri Dharma Perguruan Tinggi, yakni pendidikan dan
pengajaran, penelitian, dan pengabdian terhadap masyarakat (PPM) merupakan
upaya mewujudkan kedekatan dan kepedulian perguruan tinggi terhadap
stakeholder eksternal. upaya demikian tidak hanya dilakukan dan menjadi
kewajiban dosen semata, tetapi juga bagi mahasiswa.
Kuliah Kerja Nyata (KKN) merupakan suatu bentuk pengabdian kepada
masyarakat yang dilakukan oleh mahasiswa. Suatu bentuk kegiatan pembelajaran
lapangan yang dilaksanakan oleh mahasiswa sebagaimana tertuang dalam Surat
Keputusan Rektor 189/ad.1/LPPM/X/2022. Pelaksanaan kuliah demikian,
diharapkan dapat meningkatkan empati mahasiswa dan dapat memberikan
sumbangan penyelesaian persoalan yang ada dimasyarakat. Sebagai kegiatan intra
kurikuler, KKN merupakan bagian integral dari kurikulum program studi yang
diharapkan dapat meningkatkan kecerdasan intelektual, emosional, dan sosial.
Sebagai bagian dari sivitas akademika, baik secara pribadi maupun
kelompok, secara langsung maupun tidak langsung, mahasiswa harus menjaga
citra dan intuisi. Oleh karena itu, dalam upaya membantu memecahkan
permasalahan yang ada, perlu mengedepankan etika akademik, nilai dan norma
serta etika sosial di masyarakat. Menjunjung tinggi pluralitas dan toleransi
terhadap berbagai perbedaan di lokasi KKN. Mengedepankan kebersamaan dan
kerukunan dalam setiap upaya perbaikan yang dilakukan.
Waktu pelaksanaan KKN lebih kurang lima minggu, adalah waktu yang
sangat singkat, untuk itu mahasiswa harus mampu memanfaatkan momentum
sebaik-baiknya. Melalui KKN diharapkan mahasiswa dapat mengamalkan ilmu,
teknologi, dan seni yang diperoleh selam proses pembelajaran, berdaya guna untuk
membantu menyelesaikan persoalan – persoalan masyarakat. Dengan demikian
KKN merupakan wujud nyata peran mahasiswa, sebagai bentuk
pertanggungjawaban moral dan sosial UNIPA Surabaya sebagai bagian dari
masyarakat.
Pelaksanaan mata kuliah KKN tahun akademik 2022, kelompok penulis
dan seluruh anggota kelompok di tempatkan di Desa Pulungan Kecamatan Sedati,
provinsi Jawa Timur. Sebagai Dosen Pembimbing Lapangan (DPL) yaitu ibu Dr.
Ria Andriani Mukti, M. Si. Dosen pembimbing bertugas memantau bagaimana
kinerja mahasiswa KKN, baik dalam membaca potensi daerah, perkembangan di
lapangan maupun merespon kendala dari permasalahan yang dihadapi dalam
kegiatan KKN yang dilakukan oleh mahasiswa. Sehingga para mahasiswa dapat
melakukan kegiatannya sesuai dengan situasi dan kondisi yang ada serta
menjalankan program baik yang sifatnya berdasarkan kompetensi maupun
kegiatan diluar kompetensinya.
Penulis dan seluruh anggota kelompok mencoba mengamalkan,
menerapkan, serta mengaplikasikan segala ilmu yang telah diperoleh dari proses
perkuliahan untuk dapat menganalisis serta memecahkan segala permasalahan
yang dihadapi oleh masyarakat di Desa Pulungan Kecamatan Sedati, terutama
kaitannya dengan ranah membangun ekonomi desa melalui pemberdayaan wanita
dan potensi lokal. Dalam satu kelompok, penulis dan seluruh anggota kelompok
terdiri dari gabungan beberapa jurusan dari beberapa Fakultas. Mahasiswa yang
berbeda kompetensi tersebut menjalin kerjasama yang solid, sehingga program
kerja yang dicanangkan dapat berjalan dengan baik.
Desa Pulungan sendiri merupakan salah satu kelurahan yang berada di
kecamatan Sedati, Kabupaten Sidoarjo Jawa Timur. Terdiri dari 2 RW dan 14 RT,
setiap RW terdiri dari 7 RT. Dengan batas sebelah selatan Desa Pepe, sebelah utara
Desa Semampir dan Desa Pranti, sebelah timur Desa Buncitan dan Desa Cemandi,
sebelah barat Desa Betro. Desa Pulungan memiliki 3871 penduduk (1958 laki-laki
dan 1913 perempuan). Kebanyakan penduduk di Desa Pulungan bekerja sebagai
TNI AL dan beberapa buruh tani, tukang, pabrik dan berkebun. Rata-rata
masyarakat setempat berpendidikan SLTA. Dan berikut peta lokasi Desa

Pulungan:

B. Hasil Observasi
Berdasarkan hasil observasi yang telah kami lakukan bersama-
sama di Desa Pulungan, Kecamatan Sedati, Kabupaten Sidoarjo
didapatkan beberapa data sekunder dan primer mengenai kondisi Desa
Pulungan. Berikut ini merupakan data sekunder dan primer yang telah
diperoleh selama masa survey mengenai kondisi dan situasi tempat
pelaksanaan KKN, yaitu:

Demografi Lokasi:

Jumlah laki-laki 1954

Jumlah perempuan 1913

Jumlah KK 853

Angka Kelahiran 3018

Jumlah keseluruhan 3871

Demografi Sosial:
Tempat Tempat Tempat
Keterangan Keterangan Keterangan
Pendidika Ibadah Kesehata
n n

TK Masjid Puskesma
s

SD Surau Posyandu

SMP - Gereja - Balai

SMA - Pura/ -
wihara

Pondok -
Pesantren

Demografi Pekerjaan:
Mata Pencaharian Pokok
Tukang Lain-Lain
Pabrik 3% 1%
4%

Buruh Tani
27%

TNI AL
65%

C. Tujuan Kegiatan
Kuliah Kerja Nyata (KKN) yang diselenggarakan tanggal 12 Desember 2022 –
14 Januari 2023 oleh seluruh mahasiswa PGRI Adi Buana Surabaya merupakan
sebuah kegiatan yang terprogram dan diselenggarakan oleh UNIPA Surabaya
dengan menentukan arah dan tujuan dilaksanakannya program ini. Adapun tujuan
dan manfaat yang didapat dari kegiatan KKN ini adalah sebagai berikut:

a) Bagi Mahasiswa

1. Meningkatkan kemampuan berpikir bekerja lintas disiplin


(interdisipliner) dan bekerjasama dalam upaya memecahkan
permasalahan yang ada di masyarakat.
2. Meningkatkan pemahaman tentang manfaat ilmu, teknologi, seni
dan budaya yang dipelajarinya bagi masyarakat.
3. Meningkatkan kesadaran dan kepedulian terhadap permasalahan
yang dihadapi masyarakat dan mampu memecahkannya.
4. Meningkatkan sikap toleransi terhadap kemajemukan yang ada
dimasyarakat.
5. Meningkatkan keterampilan mahasiswa dalam membangun dan
mengembangkan ilmu, teknologi, seni, dan budaya yang ada di
masyarakat.
6. Melatih mahasiswa sebagai motivator, dinamisator dan
problemsolver.
7. Mendapatkan pengalaman tentang pola kehidupan masyarakat yang
nantinya dapat dijadikan sebagai pedoman saat terjun di
masyarakat.

b) Bagi masyarakat dan pemerintah daerah

1. Memperoleh kesadaran dan kemampuan memberdayakan potensi


yang dimiliki untuk peningkatan kualitas kehidupan.
2. Memperoleh pengalaman dalam menggali dan menumbuhkan
potensi masyarakat, sehingga mampu berpartisipasi aktif dalam
pembangunan.
3. Memperoleh dorongan pemikiran dan tenaga, ilmu, teknologi, seni,
dan budaya dalam melaksanakan pembangunan.
4. Memperoleh manfaat dari bantuan tenaga dan pikiran mahasiswa
dalam melaksanakan program pembangunan yang berada dilokasi
KKN.

c) Perguruan Tinggi

1. Memperoleh umpan balik dalam perbaikan kurikulum, materi


perkuliahan dan pengembangan ilmu agar sesuai dengan kebutuhan
masyarakat.
2. Memperoleh peta yang dapat digunakan sebagai sumber belajar dan
pengembangan penelitian.
3. Meningkatkan, memperluas dan mempererat kerjasama mahasiswa
yang melaksanakan KKN.

D. MANFAAT
1. Bagi Akademis
Membantu memberikan saran implementasi ilmu, kemampuan,
keahlian, dan sikap dari hasil studi yang telah ditempuh. Selain itu, dengan
adanya KKN ini dapat membantu mengembangkan kreativitas mahasiswa
dalam mengatasi permasalahan yang terjadi di lingkungan masyarakat.
2. Bagi Pemerintah

Memberikan kontribusi terhadap Negara dengan meningkatkan taraf


pendidikan dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat serta membantu
pemerintah meningkatkan potensi pemberdayaan masyarakat sekitar desa
Pulungan akan lebih baik kedepannya.

3. Bagi Masyarakat
Meningkatkan Pendidikan, taraf hidup, dan kesehatan masyarakat dan
membantu masyarakat dalam mengatasi permasalahan yang terjadi di
lingkungan masyarakat.
BAB II

POTENSI DESA

Di Desa Pulungan ini ada potensi yang bisa digunakan semaksimal mungkin. Potensi
yang ada kami bagikan menjadi potensi fisik dan non-fisik.

A. Fisik
Desa Pulungan memiliki potensi fisik berupa Sumber Daya Manusia (SDM) yang
sangat beragam. Seperti yang dijelaskan di bagian Latar Belakang jika banyak penduduk
lokasi ini yang memiliki pekerjaan yang beragam. Sedangkan untuk Sumber Daya Alam
(SDA) Di Desa ini sebenarnya sangat berpotensi untuk kesejahteraan masyarakat desa.
Namun, lahan yang ada di desa ini sebagian besar dimiliki oleh TNI AL dan Bandara
sehingga hanya sebagian kecil lahan yang bisa digunakan untuk berkebun maupun
sebagai tempat tinggal penduduk lokal.

B. Non-Fisik
Untuk potensi non-fisik di Desa Pulungan sangat cocok untuk lahan persawahan
dan perkebunan yang bisa digunakan untuk digunakan warga setempat. Tapi luas lahan
yang bisa digunakan hanya sebagian kecil saja karena banyak lahan yang milik TNI AL.
Oleh karena itu banyak warga desa yang memilih sebagai buruh pabrik maupun buruh
tani. Untuk fasilitas umum desa ini lengkap seperti balai desa, posyandu, masjid, irigasi,
dan jugaa lembaga pendidikan PAUD/TK/SD.
BAB III

PROGRAM KERJA
A. Lokasi dan Waktu Pelaksanaan Kegiatan
Kegiatan pengabdian pada masyarakat dilakukan di Desa Pulungan Kecamatan
Sedati Kabupaten Sidoarjo dimulai pada tanggal 12 Desember 2022 sampai 14 Januari
2023.

B. Rencana dan Teknik Pelaksanaan Kegiatan


Rencana dan Teknik pelaksanaan dilakukan dengan berbagai proses mulai dari
menentukan program kerja hingga implementasi kegiatan.

a. Acara Pembukaan

Deskripsi Kegiatan : Acara yang dilaksanakan dalam rangka untuk


memperkenalkan kepada warga atas adanya acara KKN-
PPM 2022 Universitas PGRI Adi Buana sekaligus
menyosialisasikan

Target Sasaran : Seluruh warga Desa Pulungan

Jumlah Peserta : ± 30 orang

Penanggung Jawab: Mahasiswa

Tujuan : Untuk menjalin silaturrahmi dengan warga Desa


Pulungan

b. Bidang Kesehatan
POSYANDU LANSIA DAN BALITA:

Deskripsi Kegiatan : Membantu kegiatan pengecekan tekanan darah, mencatat


kedatangtan, membantu menimbang berat badan,
mengukur tinggi badan.

Target Sasaran : Lansia dan Balita

Jumlah Peserta : ± 30 orang

Penanggung Jawab: Laili Ramadhani

Tujuan : Untuk menjalin silaturrahmi dengan warga Desa


Pulungan

Harapan : Agar mengetahui perkembangan Kesehatan Lansia dan


Balita.

MENANAM TANAMAN TOGA:

Deskripsi Kegiatan : Menanam tanaman toga sebagai sumber penyediaan


bahan baku obat tradisional.

Target Sasaran : Semua masyarakat Desa Pulungan

Jumlah Peserta : ± 3.000 penduduk

Penanggung Jawab: Alaa’ Udin Nouval

Tujuan : Untuk masyarakat meningkatkan kesehatan dan


pemulihan dengan menanam tanaman toga.

Harapan : Masyarakat lebih mengenal tanaman toga dan mengenal


manfaatnya

PEMBUATAN MASKER BUNGA TELANG

Deskripsi Kegiatan : Memberikan pelatihan pembuatan masker bunga telang


kepada remaja putri.

Target Sasaran : Remaja Putri Desa Pulungan

Jumlah Peserta : ± 20 orang

Penanggung Jawab: Natalia Ersimiliana Harsina

Tujuan : Agar remaja di desa Pulungan mengerti manfaat bunga


telang beserta cara pembuatan masker dari Bungan telang.

Harapan : Remaja putri dapat membuat masker sendiri dan


menjadikan produk UMKM desa.
c. Bidang Pendidikan
MENGHIDUPKAN KELAS DAN SEKOLAH SERTA MEMBUAT MEDIA
PEMBELAJARAN SERTA PENGHIJAUAN :

Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini dapat meningkatkan kreativitas siswa SDN


Pulungan dalam melakukan kegiatan penghijauan dan
penghidupan kelas.

Target Sasaran : Peserta didik

Jumlah Peserta : Seluruh siswa SDN Pulungan

Penanggung Jawab: Arvina Pratiwi dan Natasya Ira A

Tujuan : Dengan adanya kegiatan ini bertujuan untuk


menghidupkan kelas dan sekolah serta membuat media
pembelajaran dan penghijauan di lingkungan sekolah

Harapan : Agar terciptanya suasana kelas yang menarik dan dapat


meningkatkan semangat siswa dalam kegiatan
pembelajaran.

d. Bidang Pengasuhan
PEMASANGAN POSTER PARENTING:

Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini membantu orang tua terutama yang memiliki
anak usia dini untuk lebih mengerti sebab maupun akibat
dari bahaya gadged, kesalahan parenting, dan juga bahaya
stunting pada anak..

Target Sasaran : Orang Tua di Desa Pulungan

Jumlah Peserta : ± 32 mahasiswa

Penanggung Jawab: Jihan Ayu dan Prayoga Dwi Aditiyo

Tujuan : Memberikan peringatan bahaya-bahaya yang ditimbulkan


akibat salah dalam melakukan pengasuhan kepada anak.

Harapan : Menurunnya angka anak berkebutuhan khusus di Desa


Pulungan

SOSIALISASI PARENTING:

Deskripsi Kegiatan : Memberikan sosialisasi tentang pentingnya pengasuhan


positif parenting. Pemahaman tentang stunting meliputi
dampak, pencegahan, dan juga penyebab. Bahaya gadget
pada anak yang meliputi dampak psikologis, dampak
fisik, dan cara mencegah kecanduan gadget.

Target Sasaran : Ibu-ibu peserta posyandu anak

Jumlah Peserta : ± 32 mahasiswa

Penanggung Jawab: Jihan Ayu dan Prayoga Dwi Aditiyo

Tujuan : Setelah dilakukan penyuluhan tentang sebab dan akibat


dari bahaya gadget, stunting, dan parenting terhadap anak
orang tua mendapatkan pengetahuan tentang bagaimana
memberikan pengasuhan terhadap anak.

Harapan : Banyak orang tua yang sadar tentang bahaya-bahaya yang


ditimbulkan ketika mereka salah dalam melakukan
pengasuhan terhadap anak mereka.

e. Bidang Keamanan
SOSIALISASI SISKAMLING DAN JAGA KEAMANAN JEJAK DIGITAL

Deskripsi Kegiatan : Proker ini memberikan sosialisasi kepada masyarakat


melalui poster tentang pentingnya untuk mengadakan
siskamling dan pentinya untuk menjaga keamanan jejak
digital

Target Sasaran : Masyarakat Desa Pulungan, Sedati, Sidoarjo


Jumlah Peserta : ± 32 mahasiswa

Penanggung Jawab: Nova Rio Masandi

Tujuan : Setelah dilakukannya sosialisasi tentang pentingnya


siskamling dan menjaga keamanan jejak digital
masyarakat dapat lebih waspada terhadap keamanan
bersama.

Harapan : Kami berharap masyarakat dapat menerapkan isi dari


poster sosialiasi siskamling dan menjaga keamanan jejak
digital.

f. Bidang Kreatif/Produktif
PELATIHAN PEMBUATAN SHIBORI PADA SARUNG OUTER SCRAFT:

Deskripsi Kegiatan : Pelatihan kepada ibu-ibu PKK tentang cara pembuatan


shibori pada outer scraft bernilai jual di desa Pulungan

Target Sasaran : Remaja putri Desa Pulungan.

Jumlah Peserta : ± 25 orang

Penanggung Jawab: Annisa Dwi Yanti

Tujuan : Mengembangkan kreativitas remaja putri di desa


Pulungan.

Harapan : Menjadikan kegiatan tersebut sebagai peluang usaha


untuk remaja putri di desa Pulungan

g. Program Tambahan
DEMONSTRASI PEMBUATAN BUCKET SNACK:

Deskripsi Kegiatan : Pelatihan kepada ibu-ibu PKK tentang cara pembuatan


bucket snack yang bernilai jual di desa Pulungan

Target Sasaran : Ibu-ibu anggota PKK


Jumlah Peserta : ± 25 orang

Penanggung Jawab: Muhammad Rizki

Tujuan : Mengembangkan kreativitas Ibu-ibu PKK di desa


Pulungan.

Harapan : Menjadikan kegiatan tersebut sebagai peluang usaha


untuk Ibu-ibu PKK di desa Pulungan.

h. Acara Penutup

Deskripsi Kegiatan : Acara yang dilaksanakan dalam rangka untuk


mengucpkan terima kasih kepada warga atas diterima
dengan baik mahasiswa KKN-PPM 2022 Universitas
PGRI Adi Buana.

Target Sasaran : Seluruh warga Desa Pulungan

Jumlah Peserta : -

Penanggung Jawab: Mahasiswa

Tujuan : Mengembangkan kreativitas Ibu-ibu PKK di desa


Pulungan.

Harapan : menjalin keakraban dan rasa kekeluargaan dengan warga


desa dan mahasiswa peserta KKN-PPM 2022 DI Desa
Pulungan.
BAB IV

HASIL PELAKSANAAN

A. Pelaksanaan Program Kerja KKN-PPM


1) Waktu

Kegiatan program kerja Kuliah Kerja Nyata dilaksanakan pada saat masa
KKN-PPM Universitas PGRI Adi Buana Surabaya berlangsung, yang dimulai dari
tanggal 12 Desember 2022 sampai dengan tanggal 14 Januari 2023. Waktu yang
dilakukan oleh mahasiswa dalam melakukan kegiatan KKN-PPM adalah sebanyak 5
minggu dengan total 34 hari yang disesuaikan juga dengan Kalender Akademik
UNIPA Surabaya.

2) Lokasi

Kegiatan KKN-PPM ini dilakukan di beberapa Desa di Kabupaten Sidoarjo


dan Gresik. Pada kesempatan kali ini, kelompok kami mendapat kesempatan untuk
melakukan kegiatan KKN-PPM di Desa Pulungan, Kecamatan Sedati, Kabupaten
Sidoarjo.

3) Pelaksanaan

Berikut hasil dari pelaksanaan Program Kerja yang kami pilih saat kegiatan
KKN-PPM di Desa Pulungan beserta dengan peluang dan hambatan yang kami
hadapi:

a. Kesehatan
Posyandu Lansia dan Balita
Deskripsi Kegiatan : Membantu kegiatan pengecekan darah, mencatat
kedatangan, membantu menimbang berat badan,
mengukur tinggi badan.

Target Sasaran : Lansia dan Balita

Jumlah Peserta : 30 orang

Penanggung Jawab: Laili Ramadhani

Ludgardis Nurtiana Raya

Hasil : Dapat mengetahui perkembangan kesehatan Lansia dan


Balita

Peluang : Banyak Lansia dan Balita yang datang memeriksa


kesehatanya.

Hambatan : Fasilitas kurang memadai di tempat posyandu

Menanam Tanaman Toga


Deskripsi Kegiatan : Menanam tanaman toga sebagai sumber penyediaan
bahan baku obat tradisional.

Target Sasaran : Semua masyarakat desa Pulungan

Jumlah Peserta : 3.000 Penduduk

Penanggung Jawab: Alaa’ Udin Nouval

Hasil : Masyarakat lebih mengenal tanaman toga dan mengetahui


manfaatnya.

Peluang : Banyak masyarakat yang meningkatkan kesehatan dan


pemulihan dengan menanam tanaman toga.

Hambatan : Lahan yang terbatas

Pembuatan Masker Bunga Telang


Deskripsi Kegiatan : Memberikan pelatihan pembuatan masker bunga telang
kepada remaja.

Target Sasaran : Remaja putri Desa Pulungan

Jumlah Peserta : 20 orang

Penanggung Jawab: Natalia Ersimiliana Harsina

Melly Novita Sari

Hasil : Sehingga Remaja putri Desa Pulungan dapat membuat


masker sendiri dan menjadikan produk UMKM Desa

Peluang : Banyak remaja Desa Pulungan mengerti manfaat dari


bunga telang beserta cara pembuatan masker dari bunga
telang

Hambatan : Bahan-bahan yang susah di cari.

b. Pendidikan
Menghidupkan Kelas dan Sekolah serta Membuat Media Pembelajaran serta
Penghijauan
Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini dapat meningkatkan kreativitas siswa SDN
Pulungan dalam melakukan kegiatan penghijauan dan
penghidupan kelas.

Target Sasaran : Peserta didik

Jumlah Peserta : Seluruh peserta didik SDN Pulungan

Penanggung Jawab: Arvina Pratiwi dan Natasya Ira Agustin

Hasil : Dengan adanya kegiatan yang diberikan oleh mahasiswa


KKN bidang pendidikan, siswa yang terlibat dalam setiap
kegiatan menjadi semangat dan dapat menerima
pembelajaran dengan baik serta respon yang memuaskan.

Peluang : Adanya kegiatan ini dapat memberikan peluang untuk


berbagai pihak baik guru, siswa maupun mahasiswa.
Peluang yang dapat diambil untuk guru adalah bagaimana
cara menciptakan pembelajaran aktif kreatif berdasarkan
versi mahasiswa, peluang yang dapat diambil untuk siswa
adalah mendapatkan pembelajaran yang efektif dan
menyenangkan, sedangkan peluang untuk mahasiswa
adalah dapat mengetahui cara menghandel kelas,
menciptakan pembelajaran yang menyenangkan serta
mengetahui bagaimana cara mengatasi siswa dengan
berbagai perbedaan didalamnya.

Hambatan : Sempat terjadi miskonsepsi dan miskomunikasi antara


kepala sekolah dengan mahasiswa yang mana kegiatan
KKN ini dianggap seperti kegiatan PLP.
c. Pengasuhan
Pemasangan Poster Parenting
Deskripsi Kegiatan : Kegiatan ini membantu orang tua terutama yang memiliki
anak usia dini untuk lebih mengerti sebab maupun akibat
dari bahaya gadged, kesalahan parenting, dan juga bahaya
stunting pada anak.

Target Sasaran : Orang Tua di Desa Pulungan

Jumlah Peserta : ± 32 mahasiswa

Penanggung Jawab: Jihan Ayu dan Prayoga Dwi Aditiyo

Hasil : Banyak orang tua yang peduli dengan bahaya-bahaya


yang ditimbulkan akibat salah dalam melakukan
pengasuhan kepada anak.

Peluang : Orang tua aktif dalam menerapkan isi dari poster yang
kami buat sehingga proker kami tepat sasaran

Hambatan : Mading kampung yang kurang terawat, dan di RW 2


susah dalam pencarian izin karena RW dan TR setempat
susah ditemui.

Sosialisasi Parenting
Deskripsi Kegiatan : Memberikan sosialisasi tentang pentingnya pengasuhan
positif parenting. Pemahaman tentang stunting meliputi
dampak, pencegahan, dan juga penyebab. Bahaya gadget
pada anak yang meliputi dampak psikologis, dampak
fisik, dan cara mencegah kecanduan gadget.

Target Sasaran : Ibu-ibu peserta posyandu anak.

Jumlah Peserta : ± 32 mahasiswa.

Penanggung Jawab: Jihan Ayu dan Prayoga Dwi Aditiyo.

Hasil : Banyak ibu-ibu posyandu yang mulai paham tentang pola


pengasuhan setelah dilaksanakan sosialisasi tentang
parenting dan mulai diterapkan ke anak mereka.

Peluang : Banyaknya peserta sosialisasi yang aktif bertanya


sehingga kegiatan tersebut terbilang sukses dalam
pelaksanaannya.

Hambatan : Susahnya membagikan undangan tentang acara tersebut


dan mundurnya waktu pelaksanaan karena kedatangan
peserta sosialisasi yang terlambat.

d. Keamanan
Sosialisasi Siskamling dan Jaga Keamanan Jejak Digital melalui Poster

Deskripsi Kegiatan : Proker ini memberikan sosialisasi kepada masyarakat


melalui poster tentang pentingnya untuk mengadakan
siskamling dan pentinya untuk menjaga keamanan jejak
digital

Target Sasaran : Masyarakat Desa Pulungan, Sedati, Sidoarjo

Jumlah Peserta : 32 Mahasiswa

Penanggung Jawab: Nova Rio Masandi

Hasil :

Peluang :

Hambatan : Kurangnya mading atau papan pengumuman yang tidak


terawat pada setiap RT

e. Kreatif/Produktif
Pelatihan Pembuatan Shibori pada Sarung Outer Scraft
Deskripsi Kegiatan :

Target Sasaran :

Jumlah Peserta :

Penanggung Jawab:
Hasil :

Peluang :

Hambatan :

f. Tambahan
Demonstrasi Pembuatan Bucket Snack
Deskripsi Kegiatan :

Target Sasaran :

Jumlah Peserta :

Penanggung Jawab:

Hasil :

Peluang :

Hambatan :

4) Dokumentasi

Berikut hasil dokumentasi dari pelaksanaan Program Kerja yang kami lakukan
saat kegiatan KKN-PPM di Desa Pulungan:

a. Kesehatan
Posyandu Lansia dan Balita

Menanam Tanaman Toga

Pembuatan Masker Bunga Telang

b. Pendidikan
Menghidupkan Kelas dan Sekolah serta Membuat Media Pembelajaran
serta Penghijauan

c. Pengasuhan
Pemasangan Poster Parenting
Sosialisasi Parenting

d. Keamanan
Sosialisasi Siskamling dan Jaga Keamanan Jejak Digital melalui Poster

e. Kreatif/Produktif
Pelatihan Pembuatan Shibori pada Sarung Outer Scraft

f. Tambahan
Demonstrasi Pembuatan Bucket Snack
BAB V
PENUTUP
A. KESIMPULAN
Pelaksanaan kegiatan Kuliah Kerja Nyata (KKN) di Desa Purwasaba,
Kecamatan Mandiraja, Kabupaten Banjarnegara tanggal 19 Juli 2016 sampai
tanggal 23 Agustus 2016 melalui pendekatan analisis dan observasi lapangan
dapat disimpulkan bahwa kegiatan tersebut berjalan dengan baik dan lancar.
Mahasiswa mampu dan bersungguh-sungguh dalam menghadapi dunia sosial
dan mengabdi kepada masyarakat secara nyata, sehingga kedepannya mampu
menyelesaikan masalah dalam kehidupan sehari-hari dengan segala ilmu dan
pengalaman yang dimiliki. Mahasiswa juga mampu memberikan sumbangan
berupa pikiran, pembaharuan, pembinaan seni, dan mentransfer ilmu yang
diperoleh di bangku kuliah kepada masyarakat Desa Purwasaba guna
peningkatan kualitas hidup dan kemajuan masyarakat khususnya di bidang
seni desain grafis.
Seluruh peserta KKN saling membantu satu sama lain dan terus meningkatkan
kekompakan, saling melengkapi kekurangan dan kelebihan, memperkuat
kerjasama, saling meyumbangkan tenaga, pikiran, dan ilmu yang dikuasai
sehingga membentuk pribadi mahasiswa yang mandiri, saling menghormati,
berempati dan bertanggung jawab demi keberhasilan program KKN di Desa
Purwasaba. Masyarakat Desa Purwasaba sangat terbuka dan mendukung
penuh pelaksanaan program KKN ISI Surakarta khususnya demi kemajuan
seni di Desa Purwasaba dan Kabupaten Banjanegara pada umumnya. Seluruh
pihak mengharapkan adanya keberlanjutan hasil program KKN ISI Surakarta
dalam hal pembinaan formal maupun non formal untuk kemajuan kesenian di
Desa Purwasaba yang pada dasarnya membutuhkan bimbingan untuk
dikembangkan secara lebih lagi guna mempertahankan existensinya dalam
masyarakat.
B. SARAN
1. Sebaiknya Kuliah Kerja Nyata (KKN) dilaksanakan lebih dari satu
bulan, karena waktu satu bulan dirasa terlalu singkat sehingga kegiatan
yang dilaksanakan dan program kerja yang direncanakan dengan baik
kurang efektif.
2. Kepada mahasiswa KKN sendiri, sebaiknya lebih meningkatkan
kedisiplinan untuk tepat waktu, mandiri dan tanggung jawab yang
tinggi dalam hidup ditengah-tengah masyarakat yang dituju oleh
kegiatan KKN.
3. Kepada masyarakat yang ditempati oleh kegiatan KKN agar apa yang
telah diberikan mahasiswa dapat diterima dan diterapkan dengan baik.
4. Sebaiknya mahasiswa harus selalu rendah hati, tidak bersikap
menggurui dan menjunjung norma dan nilai-nilai yang ada
dimasyarakat.

Anda mungkin juga menyukai